TRIGONOMETRI - Media Pembelajaran Online

Download Report

Transcript TRIGONOMETRI - Media Pembelajaran Online

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK

DINAS PENDIDIKAN

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) 736711, Website: http://dindikptk.net

TRIGONOMETRI Rumus Jumlah dan Selisih Aturan Sinus dan Cosinus

HOME

SK - KD

TUJUAN

MATERI

SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) 736711, Website: http://dindikptk.net

TUJUAN PEMBELAJARAN

HOME

Tujuan Pembelajaran :

1.Menggunakan rumus jumlah dan selisih dua sudut 2.Menggunakan rumus kosinus jumlah dan selisih dua sudut 3. Menggunakan rumus trigonometri jumlah dan selisih dua sudut dalam memecahkan masalah 4. Menyelesaikan masalah yang melibatkan rumus jumlah dan selisih dua sudut

SK - KD

TUJUAN

MATERI

SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) 736711, Website: http://dindikptk.net

STANDAR KOMPETENSI

Standar kompetensi : 2. Menurunkan rumus trigonometri dan penggunaannya.

HOME

SK - KD

TUJUAN

KOMPETENSI DASAR

MATERI

Kompetensi Dasar: 2.1 Menggunakan rumus sinus dan kosinus jumlah dua sudut, selisih dua sudut, dan sudut ganda untuk menghitung sinus dan kosinus sudut tertentu 2.2 Menurunkan rumus jumlah dan selisih sinus dan kosinus 2.3 Menggunakan rumus jumlah dan selisih sinus dan kosinus

SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) 736711, Website: http://dindikptk.net

MATERI AWAL

Isi materi : A. Jumlah dan Selisih Sudut Persamaan identitas yang sering adalah

Cos (a- b) = cos a cos b + sin a sin b

Dengan identitas di atas dapat digunakan untuk menentukan identitas yang lain, yaitu sebagai berikut :

HOME

SK - KD

TUJUAN

MATERI

SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

5

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) 736711, Website: http://dindikptk.net

MATERI AWAL

Isi materi Perhatikan Gambar di bawah ini :

HOME

SK - KD

TUJUAN

MATERI

SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

6

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) 736711, Website: http://dindikptk.net

MATERI LANJUTAN

Isi materi : 1. cos ( a + b ) = cos a cos b - sin a sin b 2. sin ( a – b ) = sin a cos b – cos a sin b 3. sin ( a + b ) = sin a cos b + cos a sin b

HOME

SK - KD

TUJUAN

MATERI

SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

7

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) 736711, Website: http://dindikptk.net

MATERI AKHIR

Contoh soal : 1.

2.

Hitunglah nilai eksak dari Cos 15⁰ Jawab : cos 15⁰ = cos ( 45⁰ – 35⁰ ) = cos 45⁰ . Cos 30⁰ + sin 45⁰.sin 30⁰ =1 /2 √2.1 ⁄2 √3 +1 ⁄2 √2.1 ⁄2 =1 /4 ( √6 + √2 Hitunglah nilai dari sin 75⁰ Jawab : sin 75⁰ = sin ( 45⁰ + 30⁰ ) = sin 45⁰. cos 30⁰ + cos 45⁰. sin 30⁰ = 1⁄2 √2.1 ⁄3 √3 +1 ⁄2 √2 .1 ⁄2 = 1⁄4 √2 ( √3 + 1 )

HOME

SK - KD

TUJUAN

MATERI

SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

8

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) 736711, Website: http://dindikptk.net

REFERENSI

Referensi : -Buku Matematika IPA SMA / MA, Kelas XI semester

HOME

SK - KD

S.Pd . Penerbit CV Graha Pustaka -Buku Ajar Matematika IPA untuk SMA,Kelas XI semester Nanang Inwanto, S.Pd, Drs. Rusu Umar, Marwana, S.Pd, Dra. Siti Sukmawati -Penerbit CP Citra Pustaka

MATERI

SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) 736711, Website: http://dindikptk.net

PENYUSUN NAMA

SUDARYANTI, S.Pd.

NIP

..........................

TEMPAT TUGAS

SMA. Mujahidin Pontianak

HOME

SK - KD

TUJUAN

MATERI

SOAL

REFERENSI

PENYUSUN