Ide dan Peluang Usaha.

Download Report

Transcript Ide dan Peluang Usaha.

IDE KEWIRAUSAHAAN
Keberhasilan Wirausaha dapat tercapai “Apabila
Wirausaha menggunakan produk , proses dan
Jasa-jasa inovasi sebagai alat menggali perubahan
“.Sehingga hal ini Inovasi merupakan instrument
penting untuk memberdayakan Sumber-Sumber
agar menghasilkan sesuatu baru dan
meniciptakan nilai””.
MUNCULNYA IDE KEWIRAUSAHAAN
1. IDE DAPAT DIGERAKKAN DENGAN INTERNAL
MELALUI PERUBAHAN CARA-CARA
2. IDE DAPAT DIHASILKAN DALAM BENTUK
PRODUK DAN JASA BARU
3. IDE DAPAT DIHASILKAN DALAM BENTUK
MODIFIKASI
SUMBER – SUMBER POTENSIAL PELUANG
Langkah –Langkah adalah :
1. Menciptakan produk baru yang berbeda
2. Mengamati pintu peluang
3. Analisis produk dan proses produksi secara mendalam
4. Menaksir biaya awal
5. Memperhitungkan resiko yang mungkin terjadi
CARA UNTUK MENILAI SEBUAH IDE
MERUPAKAN PELUANG YANG BAIK
1. Pasar
2. Potensi Pertumbuhan Pasar
3. Biaya
4. Resiko
ADA LIMA ALASAN MEMULAI MERINTIS USAHA
1. Faktor keluarga pengusaha
2. Sengaja terjun menjadi pengusaha
3. Kerja sampingan
4. Coba – coba
5. Terpaksa
Cara memasuki usaha baru
1.Merintis usaha baru (starting)
2.Membeli perusahaan orang lain
(Buying)
3.Kerja sama manajemen ( Franchising )
MERINTIS USAHA BARU
Dua pendekatan utama yang digunakan wirausaha untuk mencari
peluang dengan mendirikan usaha baru :
1.
Pendekatan inside-out atau idea generation yaitu Pendekatan
berdasarkan gagasan sebagai kunci untuk menentukan keberhasilan
usaha.
2.
Pendekatan out side-in atau opportunuty recognition yaitu
Pendekatan yang menekankan pada basis ide bahwa suatu
perusahaan akan berhasil apabila menanggapi atau menciptakan
suatu kebutuhan pasar yang didasarkan pada pengamatan
lingkungan (Environment Scanning).
MEMBELI PERUSAHAAN YANG SUDAH
DIDIRIKAN
Alasan membeli perusahaan yang sudah ada :
1. Untuk mengurangi beberapa ketidaktentuan dan
ketidaktahuanya harus dihadapi dalam memulai sebuah
bisnis dari latar belakang
2. Untuk memperoleh sebuah bisnis dengan operasi yang
sedang berjalan dan mengembangkan hubungan dengan
pelangganan dan pemasok
3. Untuk mendapatkan bisnis yang telah dikembangkan
dengan harga dibawah biaya untuk memulai sebuah bisnis
baru
PERMASLAHAN YANG DIHADAPI APABILA
MEMBELI PERUSAHAAN
1. Masalah Eksternal
Yaitu pengaruh lingkungan yang menyangkut banyaknya pesaing
dan ukuran peluang pasar
2. Masalah Internal
Yaitu Masalah-masalah yang ada dalam perusahaan termasuk
Image dan Reputasi perusahaan .
FAKTOR YANG DIPERTIMBANGKAN DALAM
MERINTIS USAHA
1. Persaingan
2. Pasar
3. Pengembangan Komunitas
4. Komitmen Hukum
5. Kontrak Serikat Pekerja
6. Bangunan
7. Harga Produksi
JENIS –JENIS FRANCHISE
1. Franchising produk dan Merek
Hubungan Franchise yang memberikan hak untuk menggunakan
produk atau merek yang telah dkenal luas
2. Frachising Format
Sebuah perjanjian yang karenya franchise mendapatkan
keseluruhan sistem permasaran dan petunjuk yang dijalankan
oleh franchisori
KELEBIHAN FRANCHISE
1. Pelatihan
2. Bantuan Keuangan
3. Metode Pemasaran yang telah terbukti
4. Bantuan Manajemen
5. Jangka Waktu Permulaan Bisnis Lebih Cepat
6. Tingkat kegagalan keseluruhan lebih rendah
KEKURANGAN FRANCHISING
1.Biaya Franchising
2.Pembatasan Pengoperasian Bisnis
3.Hilangannya Kebebasan