Transcript cyanophyta

CIRI – CIRI UMUM
 prokariotik
 Warna hijau kebiruan krn memiliki pigmen klorofil
a (hijau) dan fikosianin (biru). Klorofil tdk terdapat
dlm kloroplas tetapi pada membran tilakoid
 Habitat : lembab (diatas tanah, batu, tembok,
sawah, parit, laut)
 Jika mengering koloni mengelupas seperti kerak
 Cara hidup : soliter, mutualisme
 Organisme perintis, krn mampu hidup dibatuan
dan melapukkannya sehingga organisme lain
mampu hidup ditempat tersebut.
BENTUK TUBUH
 UNISELULER : Chrococcus, Anacystis
 KOLONI : Merismopedia, Nostoc, Mirocystis
 BENANG : Oscillatoria, Microcoleus,
Anabaena
STRUKTUR TUBUH
 Selubung lendir
disebelah luar dinding sel, untuk mencegah sel kekeringan
dan memudahkan gerak
 Dinding sel
memberi bentuk tubuh, melindungi tubuh
 Membran sel
berfungsi mengatur keluar masuknya zat
terdapat membran tilakoid, yaitu pelipatan membran sel
kearah dalam membentuk lamela fotosintetik
pada membran tilakoid terdapat klorofil. Jadi alga biru tidak
memiliki kloroplas.
 Sitoplasma
tersusun atas air, protein, lemak, gula,
mineral, enzim, ribosom, dan DNA.
tempat berlangsungnya metabolisme sel
 Asam inti / asam nukleat / DNA
tanpa dilindungi membran inti ( prokariotik )
 Mesosom : penonjolan membran sel kearah
dlm , penghasil energi
 Ribosom : sintes protein
REPRODUKSI
 Pembelahan sel
seperti pembelahan biner
 Fraghmentasi
terjadi pada alga berbentuk benang.
filamen panjang terputus menjadi dua / lebih
membentuk benang – benang pendek atau
disebut hormogonium
tempat pemutusan filamen adalah sel mati
 Pembentukan spora
jika kondisi buruk (ex. kurang air) dpt
membentuk endospora seperti bakteri.
endospora ini disebut akinet, yaitu alga
yang mengalami penebalan dinding sel dan
pembesaran sel.
contoh : Nostoc
SPECIES-SPECIES CYANOPHYTA
 Chrococcus
uniseluler, habitat di dasar kolam / tembok
basah,diselubungi lendir, pembelahan biner,
bentuk sel yang bergandengan karena gagal
berpisah dengan sel lain
 Gloeocapsa
uniseluler, dibatuan basah, berselubung lendir
 Polycystis
multiseluler seperti anggur
 Oscillatoria
berbentuk filamen, sel pipih dan rapat,
tanpa lendir, gerak osilasi (maju-mundur),
reproduksi dg membentuk hormogonium
 Nostoc
multiselluler seperti bola, berlendir, habitat
di batuan basah, membentuk akinet
 Anabaena
multiseluler seperti bola, memiliki akinet
dan heterocista / sel penambat nitrogen
PERANAN CYANOPHYTA
 Bersifat racun
 Melapukkan batuan/candi
 Pengikat nitrogen bebas
Nostoc, Gloeocapsa, Anabaena mampu
memfiksasi nitrogen dan merubah menjadi
amonia. Anabaena azollae bermutualisme dg
Azolla pinnata
 Bahan makanan
Arthrospira dimanfaatkan sebagai PST dan
dikenal dg produk dagangnya spirulina
 Spirulina dapat dimanfaatkan untuk
penghambat penggandaan virus HIV