SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN SIMPAN PINJAM DI …

Download Report

Transcript SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN SIMPAN PINJAM DI …

SISTEM INFORMASI
PENGELOLAAN SIMPAN
PINJAM DI KOPERASI
KSATRYA BINA SATWA
NAMA : ANITA LILIANTI
1.09.08.105
COVER

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN SIMPAN PINJAM DI KOPERASI KSATRYA BINA SATWA

TUGAS AKHIR




Diajukan untuk memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan pada Program Studi Manajemen Informatika Jenjang Diploma III Fakultas
Teknik dan Ilmu Komputer


Oleh:


ANITA LILIANTI

1.09.08.105




PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER


UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA
BANDUNG


2011
COVER

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN SIMPAN PINJAM DI KOPERASI KSATRYA BINA SATWA

TUGAS AKHIR




Diajukan untuk memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan pada Program Studi Manajemen Informatika Jenjang Diploma III
Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer


Oleh:



ANITA LILIANTI

1.09.08.105





PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER


UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

BANDUNG
ABSTRAK






Perkembangan koperasi di Indonesia semakin berkembang seiring era globalisasi zaman
memperbaiki kehidupan perekonomian masyarakat Indonesia.
Koperasi Ksatrya Bina Satwa merupakan salah satu koperasi yang berasaskan
kekeluargaan dan memilik tujuan untuk mensejahterakan para anggota. Pada Koperasi
Ksatrya Bina Satwa ada beberapa kendala yang dihadapi oleh bagian simpan pinjam seperti
penyimpanan data anggota, masih menggunakan pembukuan, proses perhitungan Pinjaman
dan juga pembayaran Angsuran masih dilakukan secara manual, sehingga diperlukan
aplikasi yang mampu mendukung pengambilan keputusan dalam memperoleh informasi
simpan pinjam yang optimal.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif yaitu metode yang
hanya menggambarkan dan meringkaskan berbagai kondisi, situasi, atau berbagai variable.
Pengembangan atau pendekatan sistem informasi yang digunakan dalam Tugas Akhir ini
menggunakan metode pengembangan Waterfall. Sedangkan alat yang digunakan dalam
analisa perancangan sistem adalah Flowmap, Diagram Konteks, Data Flow Diagram, ERD,
Tabel Relasi, sedangkan implementasi dari perancangan sistem adalah bahasa pemograman
Java dengan menggunakan software netbeans 6.8. dabn My SQL sebagai database.
Pembuatan sistem informasi pengelolaan simpan pinjam ini dapat membantu kinerja
koperasi terutama dibagian simpan pinjam dalam melakukan transaksi dengan sistem yang
terkomputerisasi.
Sistem Informasi Pengelolaan Simpan Pinjam di Koperasi Ksatrya Bina Satwa
dibuat untuk kelancaran transaksi simpan pinjam kemudian merancang sistem database
serta membuat program aplikasi untuk mendukung sistem simpan pinjam
Kata kunci : Sistem Informasi, Koperasi, Simpan Pinjam,
ABSTRAK

Koperasi Ksatrya Bina Satwa merupakan salah satu lembaga perekonomian yang
berasaskan kekeluargaan dan bertujuan untuk mensejahterakan para anggotanya. Pada
Kopersi Ksartya Bina Satwa ada beberapa kendala yang dihadapi oleh unit simpan pinjam
seperti penyimpanan data masih menggunakan pembukuan, proses perhitungan Pinjaman
dan juga angsuran masih dilakukan secara manual, sehingga diperlukan aplikasi yang
mampu mendukung pengambilan keputusan dalam memperoleh informasi simpan pinjam
yang optimal.


Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif yaitu metode yang hanya
menggambarkan dan meringkaskan berbagai kondisi, situasi atau berbagai variable.
Pengembangan atau pendekatan sistem informasi yang digunakan dalam Tugas Akhir ini
menggunakan metode pengembangan Waterfall. Sedangkan alat-alat yang digunakan
dalam analisa perancangan sistem adalah Flowmap, Diagram konteks, Data Flow
Diagram, ERD, Tabel Relasi, sedangkan implementasi dari perancangan sistem adalah
bahasa pemograman Netbeans 6.8 dan My SQL sebagai database. Pembuatan sistem
informasi pengelolaan simpan pinjam ini dapat membantu kinerja Koperasi terutama
dibagian Simpan Pinjam dalam melakukan transaksi dengan sistem yang
terkomputerisasi.


Sistem Informasi Pengelolaan Simpan Pinjam di Koperasi Ksatrya Bina Satwa
dibuat untuk kelancaran transaksi simpan pinjam, kemudian merancang sistem database
serta membuat program aplikasi untuk mendukung sistem simpan pinjam.



Kata kunci : Koperasi, Simpan Pinjam, Sistem Informasi
ABSTRACT





The development of cooperatives in Indonesia is growing as the era of economic
globalization era improve the lives of the people of Indonesia.
Cooperative Wildlife Ksatrya Bina is one of the berasaskan cooperative kinship
and pick the destination for the welfare of its members. At the Community
Development Cooperative Wildlife Ksatrya there are several constraints faced
by the savings and loans such as data storage member, still using the
bookkeeping, the calculation process and also the payment of Installment
Loans are still done manually, so it requires an application that can support
informed decision making in optimal savings and loans .
The research method used is descriptive method that is the only method of
describing and summarizing a variety of conditions, situations, or a variety of
variables. Development or information systems approach used in this Final
Waterfall development method. While the tools used in the analysis of system
design is Flowmap, Diagram Context, Data Flow Diagram, ERD, Relation
Table, while the implementation of the system design is the Java programming
language using software netbeans 6.8. dabn My SQL as the database. Making
savings and loan management information system can help performance
especially in the savings and loan cooperative in conducting transactions with a
computerized system.
Management Information Systems Cooperative Savings and Loan in Animal
Development Ksatrya made for a smooth transaction savings and loans and
then designing database system and create application programs to support
the savings and loan system
Key words: Information Systems, Cooperatives, Savings and Loans,
ABSTRACT


Cooperative Wildlife Ksatrya Bina is one institution that berasaskan familial economy and
aims for the welfare of its members. At Bina cooperatives Animal Ksartya there are some
constraints faced by the unit of data storage such as savings and loans are still using
books, the calculation process and also the installment loan is still done manually, so that
the necessary applications that can support informed decision making in optimal savings
and loans.


The research method used is descriptive method that is the only method of describing and
summarizing a variety of conditions, situations or different variables. Development or
information systems approach used in this Final Waterfall development method. While the
tools used in the analysis of system design is Flowmap, Diagram contexts, Data Flow
Diagram, ERD, Relation Table, while the implementation of programming language design
system is Netbeans 6.8 and My SQL as the database. Making savings and loan
management information system can help performance especially in the Savings and Loans
Cooperative of doing a transaction with a computerized system.



Management Information Systems Cooperative Savings and Loan in Animal Development
Ksatrya made for a smooth transaction savings and loans, and then designing database
system and create application programs to support the savings and loan system.
Key words: Cooperatives, Savings and Loans, Information Systems
1
BAB I
PENDAHULUAN


Latar Belakang
Seiring dengan perkembangan zaman, pesatnya kemajuan teknologi dalam bidang
informasi dan teknologi sangat mendukung kinerja dalam penyajian informasi yang
efektif dan efisien. Dalam kehidupan sehari-hari informasi merupakan kebutuhan
utama khususnya suatu lembaga atau instansi, karena informasi merupakan suatu
kekuatan dasar dari suatu organisasi ataupun instansi yang berjalan.
Dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang komputer
adalah kemudahan proses pengelolaan sistem informasi. Sehingga dengan adanya
perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi ini banyak perusahaan dan instansi
menjadikan sistem informasi sebagai penunjang kelangsungan hidup suatu lembaga
ataupun instansi yang ada pada saat ini.
Koperasi adalah badan usaha yang didirikan oleh masyarakat untuk
meningkatkan kesejahteraan ekonomi masyarakat itu sendiri dan dilindungi oleh
pemerintah dalam undang-undang No 25 Tahun 1992. Salah satu kegiatan dalam
kegiatan usaha koperasi adalah menerima simpanan dan memberikan pinjaman
kepada anggotanya. Dengan adanya kegiatan tersebut maka perlu adanya suatu
pencatatan dan penyimpanan data transaksi simpan dan pinjam anggotanya, sehingga
koperasi dapat mengetahui laba dan rugi yang ada pada koperasi tersebut.




BAB I
PENDAHULUAN


Latar Belakang
Seiring dengan perkembangan zaman, pesatnya kemajuan teknologi dalam
bidang informasi dan teknologi sangat mendukung kinerja dalam penyajian
informasi yang efektif dan efisien. Dalam kehidupan sehari-hari informasi
merupakan kebutuhan utama khususnya suatu lembaga atau instansi, karena
informasi merupakan suatu kekuatan dasar dari suatu organisasi ataupun
instansi yang berjalan.
Dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang
komputer adalah kemudahan proses pengelolaan sistem informasi. Sehingga
dengan adanya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi ini banyak
perusahaan dan instansi menjadikan sistem informasi sebagai penunjang
kelangsungan hidup suatu lembaga ataupun instansi yang ada pada saat ini.
Koperasi adalah badan usaha yang didirikan oleh masyarakat untuk
meningkatkan kesejahteraan ekonomi masyarakat itu sendiri dan dilindungi
oleh pemerintah dalam undang-undang No 25 Tahun 1992. Salah satu
kegiatan dalam kegiatan usaha koperasi adalah menerima simpanan dan
memberikan pinjaman kepada anggotanya. Dengan adanya kegiatan tersebut
maka perlu adanya suatu pencatatan dan penyimpanan data transaksi simpan
dan pinjam anggotanya, sehingga koperasi dapat mengetahui laba dan rugi
yang ada pada koperasi tersebut.
 1




TABEL 1.1. JADWAL PENYELESAIAN TUGAS AKHIR
Oktober 2011
No
November 2011
Desember 2011
Januari
2011
Aktifitas
I
1
Penentuan dan analisis spesifikasi
2
Desain sistem dan perangkat lunak
3
Implementasi dan uji coba unit
4
Integrasi dan uji coba sistem
II
III
IV
I
II
III
IV
I
II
III
IV
I
II
III
IV
TABEL 1.1. JADWAL PENYELESAIAN TUGAS AKHIR
Oktober 2011
No
November 2011
Desember 2011
Januari
2012
Aktifitas
I
Penentuan dan analisis
1
spesifikasi
2
Desain sistem dan perangkat
lunak
3
Implementasi dan uji coba unit
4
Integrasi dan uji coba sistem
II
III
IV
I
II
III
IV
I
II
III
IV
I
II
III
IV
2.6.2. PINJAMAN

Menurut PP No. 9 tahun 1995 : Pinjaman adalah
penyediaan dana atau tagihan yang dapat dipersamakan
berdasarkan persetujuan atau kesepakatan pinjaman –
pinjaman antara KSP / USP dengan pihak lain yang
mewajibkan pihak peminjam untuk melunasi hutang –
hutangnya setelah jangka waktu tertentu disertai dengan
pembayaran sejumlah imbalan yang ditentukan sesuai
kesepakatan antara kedua belah pihak.
2.6.2. PINJAMAN


Menurut PP No. 9 tahun 1995 : Pinjaman adalah penyediaan
dana atau tagihan yang dapat dipersamakan berdasarkan
persetujuan atau kesepakatan pinjaman – pinjaman antara
KSP / USP dengan pihak lain yang mewajibkan pihak
peminjam untuk melunasi hutang – hutangnya setelah jangka
waktu tertentu disertai dengan pembayaran sejumlah imbalan
yang ditentukan sesuai kesepakatan antara kedua belah pihak.
Untuk peminjaman uang dibatasi berdasarkan maksimal
pinjaman yang dihitung dari besar simpanan pokok ditambah
simpanan wajib ditambah simpanan sukarela dikali 2.
Angsuran cicilan dapat dilakukan 5, 10, dan 20 kali (Tidak
ditentukan periodenya). Selama anggota belum melunasi
pembayaran maka anggota tidak dapat meminjam kembali.
Tanggal jatuh tempo untuk denda yaitu setiap tanggal 28
perbulannya. Dengan bunga denda 3% dari bunga tetap.
GAMBAR 3.1. STRUKTUR ORGANISASI KOPERASI “KSATYA BINA SATWA”
(SUMBER : PENGURUS KOPERASI “KSATRYA BINA SATWA”)
Badan
Pembina
Sekertaris I
Badan Pemeriksa
Ketua
Sekertaris II
Wakil Ketua
ANGGOTA
Bendahara I
Bendahara II
GAMBAR 3.1. STRUKTUR ORGANISASI KOPERASI “KSATYA BINA
SATWA”
(SUMBER : PENGURUS KOPERASI “KSATRYA BINA SATWA”)
Ketua
Sekertaris
Wakil Ketua
ANGGOTA
Badan Pembina
Bendahara
KETERANGAN :
A : ARSIP ANGGOTA
GAMBAR 4.1 FLOWMAP PROSES REGISTRASI
KETERANGAN :
A : ARSIP ANGGOTA
GAMBAR 4.1 FLOW MAP PROSES REGISTRASI ANGGOTA YANG BERJALAN
Proses Pendaftaran / Registrasi
Anggota
Sekretaris
Formulir
Pendaftaran
Formulir
Pendaftaran
Isi formulir
Pendaftara
n
Formulir
Pendaftaran terisi
T
Formulir
Pendaftaran terisi
Cek
formulir
Y
Catat
Data
Anggota
Koperasi
Data Anggota
Buat
Ketua Koperasi
GAMBAR 4.13 RELASI TABEL SISTEM PENGELOLAAN SIMPAN
PINJAM YANG DIUSULKAN
Anggota
PK
Simpanan
PK
nosimpanan
FK1
simpananwajib
simpanansukarela
jumlahsimpanan
tglsimpan
noanggota
noanggota
namaanggota
tempatlahir
tanggallahir
alamat
jeniskelamin
telp
status
SimpananPokok
tglmasuk
provinsi
Angsuran
Pinjaman
Pengguna
Username
Password
NamaPengguna
Jabatan
PK
NoPinjaman
FK1
TglPinjam
BesarPinjaman
JmlDiterima
MaxPinjam
Status
noanggota
PK
NoAngsuran
FK1
NoPinjaman
TglAngsur
JmlAngsuran
AngsuranKe
Ket
GAMBAR 4.18 RELASI TABEL SISTEM PENGELOLAAN SIMPAN
PINJAM YANG DIUSULKAN
Anggota
PK
Simpanan
PK
FK1
noanggota
namaanggota
tempatlahir
tanggallahir
alamat
jeniskelamin
telp
status
SimpananPokok
tglmasuk
provinsi
Angsuran
nosimpanan
simpananwajib
simpanansukarela
jumlahsimpanan
tglsimpan
noanggota
nama anggota
Pinjaman
PK
NoPinjaman
TglPinjam
BesarPinjaman
JmlDiterima
MaxPinjam
NoAnggota
JmlAngsuran
NamaAnggota
PK
NoAngsuran
FK1
NoPinjaman
TglAngsur
JmlAngsuran
AngsuranKe
Ket
DendaAngsuran
TABEL 4.2. TABEL DATA ANGGOTA
Nama File
Fungsi
: Data_anggota
: Sebagai identitas anggota
Media Penyimpanan
: Harddisk
Media Pengolahan Data : File
Nama Data
Type
Lebar
Keterangan
no_angota
Char
7
No Anggota
nama_anggota
Char
45
Nama Anggota
alamat
Char
40
Alamat Anggota
Status pegawai
Char
35
Bagian pegawai
tempat_lahir
Char
25
Tempat Lahir
tgl_lahir
Date
9
Tanggal Lahir
Jenis_kelamin
Date
8
Jenis Kelamin
tlp
LongInt
15
Telepon
Simpanan_Pokok
LongInt
12
Simpanan Pokok
provinsi
Char
35
Provinsi
TABEL 4.2. TABEL DATA ANGGOTA
Nama File
Fungsi
: Data_anggota
: Sebagai identitas anggota
Media Penyimpanan
: Harddisk
Media Pengolahan Data : File
Nama Data
Type
Lebar
Keterangan
no_angota
Char
7
No Anggota
nama_anggota
Char
45
Nama Anggota
alamat
Char
40
Alamat Anggota
status pegawai
Char
35
Aktif dan Tidak Aktif
tempat_lahir
Char
25
Tempat Lahir
tgl_lahir
Date
9
Tanggal Lahir
Jenis_kelamin
Date
8
Jenis Kelamin
tlp
LongInt
15
Telepon
simpanan_pokok
LongInt
12
Simpanan Pokok
provinsi
Char
35
Provinsi
tgl_masuk
Date
9
Tanggal Masuk
TABEL 4.2. TABEL SIMPANAN
Nama File
Fungsi
: Data_simpanan
: Sebagai data simpanan
Media Penyimpanan
: Harddisk
Media Pengolahan Data : File
Nama Data
Type
Lebar
Keterangan
no_anggota
Char
7
No Anggota
tgl_simpan
Date
9
Tanggal Simpan
Simpanan_Wajib
LongInt
12
Simpanan Wajib
Simpanan_Sukarela
LongInt
12
Simpanan Sukarela
jml_simpan
LongInt
9
Jumlah Simpanan
Nama_anggota
Char
50
Nama Anggota
Simpanan
LongInt
12
Simpanan
TABEL 4.2. TABEL SIMPANAN
Nama File
Fungsi
: Data_simpanan
: Sebagai data simpanan
Media Penyimpanan
: Harddisk
Media Pengolahan Data : File
Nama Data
Type
Lebar
Keterangan
no_anggota
Char
7
No Anggota
tgl_simpan
Date
9
Tanggal Simpan
Simpanan_Wajib
LongInt
12
Simpanan Wajib
Simpanan_Sukar
LongInt
12
Simpanan Sukarela
jml_simpan
LongInt
9
Jumlah Simpanan
Nama_anggota
Char
50
Nama Anggota
Simpanan
LongInt
12
Simpanan
ela
TABEL 4.3. TABEL PINJAMAN
Nama File
Fungsi
: Data_peminjaman
: Sebagai data peminjaman
Media Penyimpanan
: Harddisk
Media Pengolahan Data : File
Nama Data
Type
Lebar
Keterangan
no_pinjam
Char
7
No Pinjam
tgl_pinjam
Date
9
Tanggal Peminjaman
besar_pinjam
LongInt
12
Besar Pinjaman
jml_diterima
LongInt
12
Jml yang diterima
max_pinjam
LongInt
9
Maksimal Pinjaman
no_anggota
Char
7
No Anggota
Nama_anggota
Char
50
Nama Anggota
jml_angsuran
LongInt
10
Jumlah Angsuran
TABEL 4.3. TABEL PINJAMAN
Nama File
Fungsi
: Data_peminjaman
: Sebagai data peminjaman
Media Penyimpanan
: Harddisk
Media Pengolahan Data : File
Nama Data
Type
Lebar
Keterangan
no_pinjam
Char
7
No Pinjam
tgl_pinjam
Date
9
Tanggal Peminjaman
besar_pinjam
LongInt
12
Besar Pinjaman
jml_diterima
LongInt
12
Jml yang diterima
max_pinjam
LongInt
9
Maksimal Pinjaman
no_anggota
Char
7
No Anggota
Nama_anggota
Char
50
Nama Anggota
jml_angsuran
LongInt
10
Jumlah Angsuran
BAB VI
KESIMPULAN DAN SARAN









6.1 Kesimpulan
Dengan adanya penelitian ini maka penulis dapat mengambil beberapa kesimpulan yaitu :
Dengan adanya sistem informasi simpan pinjam ini, maka pengguna / pihak koperasi
dapat mempermudah proses pencarian data laporan yang dibutuhkan oleh pihak koperasi.
Data–data yang berhubungan dengan simpan pinjam seperti pendaftaran, penyimpanan
dan peminjaman akan lebih komputerisasi sehingga tidak membutuhkan waktu yang
lama dalam melakukan proses – proses yang dibutukan oleh pihak koperasi dan juga
dapat lebih terjamin keamanannya.
6.2 Saran
Untuk meningkatkan kinerja dari perancangan sistem informasi simpan pinjam di
Koperasi Ksatya Bina Satwa, maka penulis memberikan beberapa saran diantaranya :
Dan untuk pengembangan selanjutnya aplikasi ini diharapkan dapat membuat dan
mengembangkan program database untuk penambahan form SHU (Sisa Hasil Usaha)
untuk pembagian hasil, karena program ini hanya membahas simpan pinjam saja.
Untuk pengembangan selanjutnya program aplikasi ini, diharapkan membuat sistem
dalam bentuk web application sehingga para anggota koperasi juga dapat langsung
melihat / cek transaksi yang telah mereka lakukan di dalam koperasi tersebut.
Pengamanan data lebih diperhatikan dan ditingkatkan, agar orang yang tidak berhak
tidak mudah merubahnya yaitu dengan memberikan password pada computer.
BAB VI
KESIMPULAN DAN SARAN










6.1 Kesimpulan
Dengan adanya penelitian ini maka penulis dapat mengambil beberapa kesimpulan yaitu :
Dengan adanya sistem informasi simpan pinjam ini, maka pengguna / pihak koperasi
dapat mempermudah proses pencarian data laporan yang dibutuhkan oleh pihak koperasi.
Data–data yang berhubungan dengan simpan pinjam seperti pendaftaran, penyimpanan
dan peminjaman akan lebih komputerisasi sehingga tidak membutuhkan waktu yang
lama dalam melakukan proses – proses yang dibutukan oleh pihak koperasi dan juga
dapat lebih terjamin keamanannya.
6.2 Saran
Untuk meningkatkan kinerja dari perancangan sistem informasi simpan pinjam di
Koperasi Ksatya Bina Satwa, maka penulis memberikan beberapa saran diantaranya :
Untuk pengembangan selanjutnya program aplikasi ini, diharapkan membuat sistem
dalam bentuk web application sehingga para anggota koperasi juga dapat langsung
melihat / cek transaksi yang telah mereka lakukan di dalam koperasi tersebut.
Pengamanan data lebih diperhatikan dan ditingkatkan, agar orang yang tidak berhak
tidak mudah merubahnya yaitu dengan memberikan password pada computer.
DAFTAR PUSTAKA






I Made Wirartha. 2005. Metodologi Penelitian Sosial Ekonomi, Andi.
Yogyakarta
Janner Simarmata dan Iman. P. 2005. Basis Data, Andi. Yogyakarta
Sonny Sumarsono. 2003. Manajemen Koperasi Teori dan Praktek,
Graha Ilmu. Yogyakart
Al-Bahra Bin Ladjamudin. 2005. Metode Analisis dan Perancangan
Sistem Informasi, Graha Ilmu. Yogyakarta
Andri Kristanto. 2008. Perancangan Sistem Informasi dan
Aplikasinya. Gava Media. Yogyakarta
Azhar Susanto. 2000. Sistem Informasi Manajemen Konsep dan
Pengembangannya. Linggajaya. Bandung





Online :
http://robybudiyanto.blogspot.com/2011/12/sistem-basis-data.html
/ perancangan terstruktur / 03 november2011
DAFTAR PUSTAKA










Al-Bahra Bin Ladjamudin. 2005. Metode Analisis dan Perancangan Sistem Informasi, Graha Ilmu.
Yogyakarta
Andri Kristanto. 2008. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Gava Media. Yogyakarta
Azhar Susanto. 2000. Sistem Informasi Manajemen Konsep dan Pengembangannya. Linggajaya. Bandung
Sutanta, Edhy, Sistem Basis Data, Cetakan Pertama, Graha Ilmu, Yogyakarta, 2004.
I Made Wirartha. 2005. Metodologi Penelitian Sosial Ekonomi, Andi. Yogyakarta
Janner Simarmata dan Iman. P. 2005. Basis Data, Andi. Yogyakarta
Sonny Sumarsono. 2003. Manajemen Koperasi Teori dan Praktek, Graha Ilmu. Yogyakarta
Subandi, M. M. 2009. Ekonomi Koperasi, Alfabeta. Bandung
Online :
http://bimbel-muslimtech.blogspot.com/2011/12/kualitas-informasi.html / kualitas sistem informasi / 13
januari 2012


http://blog.re.or.id/konsep-dasar-sistem-elemen-sistem.htm / elemen sistem / 13 januari 2012


http://robybudiyanto.blogspot.com/2011/12/sistem-basis-data.html / perancangan terstruktur / 03
november2011



http://visiridwan.wordpress.com/2011/10/18/uml-literatur/ karakteristik sistem / 13 januari 2012
http://elib.unikom.ac.id/files/disk1/405/jbptunikompp-gdl-verapebrin-20221-2-babii.pdf / kegiatan sistem
informasi / 13 januari 2012