laporan mingguan, komunikasi dan laporan akhir magang kerja

Download Report

Transcript laporan mingguan, komunikasi dan laporan akhir magang kerja

TATIEK KOERNIAWATI ANDAJANI, SP.MP.
LAPORAN MINGGUAN,
KOMUNIKASI DAN
LAPORAN AKHIR
MAGANG KERJA
WIDYA LOKA RABU 26 JUNI 2013
PEMBEKALAN BERSAMA MAGANG KERJA
MAHASISWA SEMESTER GANJIL 2013-2014
PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI DAN
AGRIBISNIS
OUTLINE PRESENTASI
PENDAHULUAN
LAPORAN MINGGUAN
KOMUNIKASI
LAPORAN AKHIR MAGANG
PENUTUP
PENDAHULUAN
> Mengapa harus menyusun laporan
mingguan?
 Untuk memudahkan dan mempercepat solusi atas



permasalahan lapang yang mungkin muncul dan
menjadi kendala pelaksanaan magang kerja
Komunikasi akademik dengan dosen pembimbing dan
pengelola magang untuk persiapan penyusunan laporan
akhir magang kerja
Monitoring dan evaluasi
Sebagai masukan kaji tindak supervisi bila diperlukan
PENDAHULUAN
> Lihat lampiran 2d. FORM D
Mahasiswa diwajibkan mengirimkan laporan kemajuan
garis besar pelatihan dan kegiatan selama magang kerja
 laporan mingguan
> Waktu pengumpulan laporan
Laporan mingguan harus diselesaikan pada hari Minggu
dan diemailkan paling lambat pk 13.00 pada hari Senin
> Kepada siapa harus dikumpulkan?
 panitia magang kerja melalui akun email yang sudah

disiapkan
dosen pembimbing
LAPORAN MINGGUAN
> FORMAT LAPORAN MINGGUAN
 LOG HARIAN JAM KERJA  lihat MP Prosedur





magang kerja halaman 28
Aktivitas untuk menyelesaikan kegiatan magang dalam
minggu berjalan yang memenuhi persyaratan sesuai
dengan hal yang telah digariskan dalam proposal
magang
Kegiatan yang direncanakan untuk minggu depan
Analisis tertulis dari salah satu komponen kegiatan
magang kerja
Penilaian umum tingkat kepuasan mahasiswa dalam
menjalankan magang kerja dalam waktu berjalan
Satu dari tiga laporan mingguan pertama harus berisi
bagan organisasi dan profil institusi
LAPORAN MINGGUAN
> FORMAT LAPORAN MINGGUAN
 Satu dari tiga laporan mingguan pertama harus berisi


bagan organisasi dan profil institusi
Penjelasan mengenai kegiatan setiap bagian dari
organisasi termasuk misalnya kerjasama usaha
pertanian, produk manufaktur, jasa yang ditawarkan,
metode produksi, jenis pelanggan, rencana pemasaran,
luas lahan usaha dsb
Deskripsi tersebut disajikan pada halaman terpisah
KOMUNIKASI
> Komunikasi:
 Teori komunikasi : sumber (komunikator)

saluran/channel  penerima (komunikan)
Komunikasi efektif adalah komunikasi dua arah yang
dinamis : aliran stimulus dan respn lancar
> Selama magang kerja berkomunikasi
dengan siapa?
 Pengelola magang kerja, dosen pembimbing,
 dosen lapang, manajer dan pegawai tempat magang


kerja
Teman dalam satu kelompok dan mungkin lain
kelompok
Petani dan pelaku usaha pertanian lain di wilayah
magang kerja
KOMUNIKASI
> KOMUNIKASI EFEKTIF:
 Komunikator (source) menggunakan bahasa yang



efektif dan efisien, tidak keluar dari konteks  tujuan
komunikasi dapat tercapai  pesan diinterpretasi tanpa
distorsi
Komunikan (sasaran) juga mampu menggunakan
bahasa yang efektif dan efisien untuk menginterpretasi
pesan dan memberikan respon 2 arah
Pesan, informasi  baik, benar dan bermanfaat
Saluran/channel  relevan dengan elemen komunikasi
lainnya (komunikator, komunikan, format pesan, sarana
komunikasi yang tersedia)
KOMUNIKASI
> KOMUNIKASI EFEKTIF:
 Salah satu bentuk komunikasi efektif adalah penulisan





laporan yang informatif: aspek bahasa, gambar, data dsb
Pemilihan alat/sarana komunikasi yang tidak tepat juga
akan menghambat komunikasi
Telepon seluler sms  bahasa sms  perhatikan
aspek etika
Telepon seluler  etika bertelepon????
Surel  penting aspek etika, efektivitas bahasa,
efisiensi file (ada ukuran tertentu file yang dapat
dilampirkan)
Bagaimana jika tidak ada koneksi internet  melalui
CD yang diposkan atau dalam bentuk print out 
tercatat
LAPORAN AKHIR MAGANG KERJA
> SISTEMATIKA LAPORAN MAGANG KERJA:







COVER
Lembar pengesahan
Ringkasan bahasa Inggris
Ringkasan bahasa Indonesia
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
PENDAHULUAN:
 Latar Belakang
 Tujuan Magang Kerja
 Sasaran kompetensi yang ditargetkan




TINJAUAN PUSTAKA
METODE PELAKSANAAN
HASIL DAN PEMBAHASAN
KESIMPULAN DAN SARAN
LAPORAN AKHIR MAGANG KERJA
> SISTEMATIKA LAPORAN MAGANG KERJA:
 DAFTAR PUSTAKA
 LAMPIRAN
PENUTUP
FREQUENTLY ASKED QUESTIONS?
- Bagaimana bila laporan mingguan terlambat?
- Bagaimana bila di lokasi magang kerja tidak
ada jaringan internet?
- Bagaimana bila saya tidak bisa berkomunikasi
dengan dosen pembimbing?
- Bagaimana bila saya magang kerja di luar
Jawa, komunikasi relatif lebih sulit
- Apakah kiat menulis laporan mingguan dan
laporan akhir yang baik?
You are what you think, you get what you do!
SELAMAT DAN SUKSES UNTUK MAGANG KERJA 2013
TERIMAKASIH!