PEMROGRAMAN BASIS DATA

Download Report

Transcript PEMROGRAMAN BASIS DATA

Jumlah Pertemuan Ujian MID Ujian TRIMESTER 16X 8 16

Edy Siswanto

Deskripsi

Mata kuliah ini membahas bagaimana cara membuat program mulai dari program input data, edit data, simpan data, cari data, hapus data, laporan data, menu utama dengan pengolahan satu tabel dan dua tabel relasi Visual Foxpro

Memulai Menjalankan Visual Foxpro 9.0

1.

Klik Start > 2. Program > 3. Bisnis Accounting > 4. Development > 5. Microsoft Visual Studio > 6. Microsoft Visual Foxpro 9.0

Mengatur Default Visual Foxpro

 Sebelum membuat project baru untuk mengorganisir file yang digunakan untuk membuat program aplikasi, kita harus menentukan default directory yang akan kita gunakan untuk menyimpan semua file hasil kerja kita. Nama direktori hendaknya tidak terlalu panjang dan hindari penggunaan tanda spasi. Untuk mengatur default directory dapat kita lakukan dengan cara :

a. Klik menu Tools, pilih Option...sehingga muncul kotak dialog option b. Klik Tab File Locations > Default Directory sehingga muncul direktori yang

terblok.

Klik tombol modify sehingga tampil dialog Chang File Location. Klik kotak kecil sebelah Use Default Directory sehingga muncl tanda cek

Ketik direktori kerja anda atau cari dengan klik tombol browse

Selain cara diatas, kita bisa melakukan pengaturan default directory dengan mengetikan perintah pada Command Window dengan Perintah Set Default To nama_direktori kerja kemudian tekan enter : sebagai contoh :

Project Manager

 Fasilitas dari visual foxpro yang didesain seperti layar bertab. Project Manager juga menyediakan kemudahan untuk mengakses semua file yang akan digunakan untuk aplikasi. Pembuatan program aplikasi dalam visual foxpro akan lebih baik jika dibuat dalam sebuah project untuk memudahkan pekerjaan maupun pengaksesan file. Untuk membuat project baru dapat dilakukan dengan langkah sebagai berikut :

Pilih menu File > New

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

Project, merupakan file yang berisi file-file lain yang terdapat pada aplikasi baik file, data, dokumen dan objek. Ekstensi file project adalah .pjx

Database, merupakan file yang berisi informasi file-file penyusun database yang berupa tabel, indeks, atau view.

Ekstensi file ini adalah .dbc

Table, merupakan file yang tersusun dari beberapa record.

Ekstensi file tabel adalah .dbf

Query merupakan file yang berisi pendefinisian sebuah informasi dari suatu database yang terbentuk menggunakan kriteria tertentu. Ekstensi file query adalah .qpx

Connection merupakan nama yang dipakai untuk memberikan nama hubungan dengan database jarak jauh.

View, merupakan pendefinisian tabel sementara yang mengekstrak record tertentu sesuai dengan kriteria dan terbentuk dari satu atau lebih tabel atau menggunakan view yang telah ada. View ini dapat di-update Remote view, merupakan view yang mengambil data dari komputer lain dalam jarak jauh

LANJUTAN……………………….

8.

Form, sarana untuk berinteraksi dengan user dengan lingkungan data dan umumnya digunakan untuk entry data atau edit data.

Ekstensi file ini adalah .scx

9.

10.

Report, merupakan bentuk penyajian informasi yang dicetak diatas kertas. Ektensi dari file ini adalah .frx

Label, salah satu bentuk penyajian informasi dalam skala kecil atau singkat. Ektensi file ini adalah .lbx

11.

12.

13.

14.

Program, merupakan file yang berisi satu atau lebih perintah pemrograman yang tersusun secara terstruktur untuk menjalankan proses tertentu. Ekstensi file program adalah .prg

Class, merupakan definisi property, methode an event dari sebuah object yang disimpan pada Class Library. Ekstensi File ini adalah .vcx

Text File, merupakan file yang berisi teks yang biasanya dipakai sebagai tempat mendeklarasikan viabel atau konstanta yang disertakan dalam object. Ektensi file ini adalah .txt

Menu, merupakan daftar perintah yang terdapat pada baris paling atas. Menu ini terdiri dari menu utama dan sub menu. Ektensi file ini adalah .mnx

Pilih Project > New File > Tentukan Lokasi Penyimpanan

> Beri Nama File Project > Save

KLIK 2X

Berikut ini adalah jendela Project Manager

Mengenal Tab Project Manager

Jendela Project Manager terbagi atas beberapa tab yang terdiri dari semua file yang akan kita gunakan dalam membangun sebuah program aplikasi yang tampak pada gambar berikut :

Keterangan :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

All, berfungsi untuk menangani pembuatan dan pengelolaan semua jenis komponen dari project, yaitu data, documents, classes, code dan lain-lain Data, berfungsi untuk mengelola komponen aplikasi yang berupa database dan file yang terkait seperti table, view, query dan lain-lain Documents, berfungsi untuk mengelola komponen aplikasiyang berupa Form, Report dan Label Classes berfungsi untuk mengelola library kelas-kelas yang disertakan dalam aplikasi Code berfungsi untuk mengelola komponen aplikasi yang berupa kode program, Library API, dan aplikasi Other, berfungsi untuk mengelola komponen aplikasi yang berupa menu, file teks, file gambar dan lain-lain

Bila kita klik pada tanda + di tab All maka project manager akan menampilkan item-item yang terdapat didalamnya sebagai berikut :

Dibagian kanan jendela project terdapat ikon-ikon atau tombol-tombol sebagai berikut :

New, untuk membuat suatu file atau object baru.

Add, untuk menambahkan file yang pernah dibuat ke dalam project

Modify, untuk membuka object yang dipilih kedalam jendela designer, untuk dapat memodifikasi object tersebut.

Run, untuk menjalankan suatu form, query

atau program Remove, untuk menghapus atau menghilangkan suatu file atau object dari

project manager Build, untuk membangun executable file atau automation server sebuah

Latihan :

Latihan Buatlah Form Sebagai Berikut : Catatan : Jika program dijalankan kemudian masing-masing tombol di klik maka gambar akan berubah sesuai urutan nomor gambar.