SOSIALISASI Sistem on-line Evaluasi Hasil Studi

Download Report

Transcript SOSIALISASI Sistem on-line Evaluasi Hasil Studi

SOSIALISASI
Sistem on-line Evaluasi Hasil Studi Mahasiswa
UNIVERSITAS JAMBI
http://siakad.unja.ac.id
UPT Komputer Universitas Jambi
November 2012
TARGET :
1. PIMPINAN UNIVERSITAS (REKTOR, PEMBANTU REKTOR, DEKAN)
2. PEMBANTU DEKAN I
3. KETUA JURUSAN
4. KETUA PRODI
5. KABAG TU
6. KASUBAG PENDIDIKAN
7. DOSEN
8. MAHASISWA
Rapat Tanggal 31 Oktober 2012
Dipimpin oleh Rektor
Dihadiri oleh : Pembantu Rektor I, Dekan Fak. KIP, Dekan Fak. Hukum, Dekan
Fak.Ekonomi, Dekan Fak. Pertanian, Pembantu Dekan I Fak. Peternakan,
Pembantu Dekan I Fak. Hukum, Ketua Prodi PSPD, Ketua Prodi PSIK, Kepala
BAAKPSI, Kepala UPT Komputer.
Hasil Rapat di putuskan bahwa :
a. Pencetakan Daftar Peserta dan Nilai Akhir (DPNA) Matakuliah, tidak di cetak lagi.
Setiap Dosen dapat men-download file DPNA. (file format excel)
b. Form Scanner Nilai, tidak di cetak lagi.
Daftar nilai sudah tersedia di dalam file DPNA hasil down load
Hasil Rapat di putuskan bahwa :
c. Pencetakan KHS tidak dilakukan lagi.
KHS dapat dicetak oleh Pd1, Ketua Jurusan, Ketua Prodi, Kabag TU, Kasubag Akademik,
Dosen P.A dan mahasiswa.
(KHS hasil cetak dari siakad memiliki tanda-tanda khusus)
d. Pelaporan Nilai Akhir Mahasiswa dilakukan oleh Dosen Penanggung Jawab dan dilakukan
secara on-line.
- Laporan Nilai Berbasis Komputer (meng-upload daftar nilai, yang terdapat didalam file
DPNA).
- Hanya Dosen Penanggung Jawab yang dapat meng upload nilai ke siakad. (dosen1).
- Jadwal upload ditentukan oleh PD I berkoordinasi dengan UPT Komputer.
- Diluar jadwal upload, dosen tidak dapat mengupload nilai. (jika ada dosen yg terlambat
mengupload nilai, maka nilai diserahkan ke Fakultas dan secara kolektif dikirim ke UPT
Komputer untuk di masukan ke siakad. (prosedur seperti biasa).
Ketua Program Studi memiliki user name dan password yang dapat
digunakan untuk :
- Merubah Kurikulum (Tambah/ ubah /hapus Kurikulum)
(Apabila menambah Matakuliah Baru, Mohon memperhatikan pembuatan kode matakuliah)
- Memasukan Dosen Pengampu matakuliah
(Dosen Penanggung Jawab bertugas
mengupload Nilai, Semua dosen pengampu harus di masukan )
-
Mem-validasi KRS Mahasiswa (bila ada dosen PA Mhs berhalangan)
Melihat dan mencetak Data Akademik Mahasiswa (KHS dan Rekap Nilai)
Melihat Peserta Matakuliah (rekap peserta, absensi : File Excel)
Mahasiswa Aktif KRS
Mengganti Pembimbing Akademik Mahasiswa
Melihat data alumni
Mengisi Isian Data Prodi
Merubah jadwal Pengisian KRS
Melihat sandi Mahasiswa
Rencana Pencetakan Transkrip dari Siakad.
Saat ini Pendaftaran Wisuda sampai Cetak Ijazah sudah dilakukan secara on-line.
Data untuk Transkrip Nilai di ambil dari siakad
Nilai Mahasiswa yg belum terekam di siakad, harus segera di input-kan.
( Nilai Skripsi, Seminar, KKN , Nilai Semester Pendek dll)
Untuk Merubah Nilai Mahasiswa dilakukan prosedur :
- Diketahui oleh PD I (ketua prodi); menggunakan form khusus;
- Disampaikan ke UPT Komputer, oleh petugas yg di tunjuk oleh fakultas/prodi;
(sebaiknya jangan mahasiswa)
- Bagi dosen yg terlambat mengupload nilai, Daftar nilai harus disampaikan ke Fakultas
(PD I) (file Nilai dan DPNA hasil download yg telah diisi ) (bisa melalui email)
Contoh Transkrip : http://siakad.unja.ac.id/dos/transkrip_nilai_form.php
Pelaporan Nilai Akhir Mahasiswa dilakukan oleh Dosen Penanggung
Jawab dan dilakukan secara on-line.
- Laporan Nilai Berbasis Komputer (meng-upload daftar nilai, yang terdapat didalam file
DPNA).
-
Hanya Dosen Penanggung Jawab yang dapat meng upload nilai ke siakad.
(dosen1).
Jadwal upload ditentukan oleh PD I berkoordinasi dengan UPT Komputer.
Diluar jadwal upload, dosen tidak dapat mengupload nilai. (jika ada dosen yg
terlambat mengupload nilai, maka nilai diserahkan ke Fakultas dan secara
kolektif dikirim ke UPT Komputer untuk di masukan ke siakad. (prosedur
seperti biasa).
Laporan Evaluasi Program Studi Berbasis Evaluasi Diri (EPSBED)
- Akan di ambil dari Siakad, dan akan dikirim langsung secara otomatis ke Pangkalan
Data Perguruan Tinggi (PDPT).
- Pengisian kurikulum, Dosen Pengampu Matakuliah harus disisi dengan benar. (Peran
prodi)
- Data-data lain yang sedang dipersiapkan untuk pelaporan EPSBED.
- Untuk sementara, Laporan Epsbed Prodi yang belum diselesaikan, ,asih
menngunakan aplikasi lama (layar biru).
- Perpanjangan ijin prodi, sementara ini menggunakan cara manual :
- Surat Pengantar dari Rektor
- Laporan Epsbed
- Mohon diperhatiakan Rasio dosen dan Mahasiswa.
http://evaluasi.dikti.go.id
http://pdpt.dikti.go.id
- Pengembangan Aplikasi siakad terus dilakukan (sesuai kebutuhan)
- Saat ini sedang di kembangkan (uji coba) SMS Gateway, Berbagai
Informasi dapat disampaikan melalui SMS
(oleh karena itu data-data di siakad harus di isi dengan benar (no
telepon, email, alamat, dll)
- Mohon untuk menyampaikan ke mahasiswa untuk melengkapi
data-datanya (foto, alamat dll)