DDMRS 2 – Hakekat manajemen

Download Report

Transcript DDMRS 2 – Hakekat manajemen

DASAR-DASAR
MANAJEMEN RS
Topik 2
HAKEKAT MANAJEMEN
MANAJEMEN DAN
ADMINISTRASI
 MANAJEMEN
dan
ADMINISTRASI
digunakan secara bergantian untuk kegiatan
yang sama (Azrul Azwar)
 Manajemen = administrasi
MANAJEMEN DAN
ADMINISTRASI
 MANAJEMEN  kemampuan atau keterampilan
untuk memperoleh suatu hasil melalui kegiatan
orang lain dalam rangka mencapai tujuan yang
telah ditetapkan sebelumnya (Sondang P. Siagian)
 ADMINISTRASI  upaya mencapai tujuan yang
telah ditetapkan dengan mempergunakan orang lain
(G.R. Terry)
MANAJEMEN DAN
ADMINISTRASI
 ADMINISTRASI adalah kegiatan kerja sama
secara rasional yang tercermin melalui
pengelompokkan kegiatan menurut fungsi yang
dilakukan,
sedangkan
MANAJEMEN
menjalankan fungsi-fungsi tersebut (Dwight
Waldo)
 Manajemen < administrasi
MANAJEMEN DAN
ADMINISTRASI
 MANAJEMEN adalah inti administrasi
 ADMINISTRASI adalah proses kerjasama
antara 2 orang atau lebih yang didasarkan
atas rasionalitas tertentu dalam rangka
mencapai tujuan yang telah ditentukan
sebelumnya
MANAJEMEN DAN
ADMINISTRASI
 ADMINISTRASI adalah seni manajemen,
sedangkan
MANAJEMEN hanya mengelola
hal-hal yang berhubungan dengan sumbersumber yang merupakan bagian pekerjaan
administrasi (Herman Finer)
 Manajemen < administrasi
MANAJEMEN DAN
ADMINISTRASI
 ADMINISTRASI
adalah
pekerjaan
catat
mencatat berbagai keterangan yang diperlukan
dalam usaha kerjasama  menghimpun  mencatat
 mengolah  menggandakan  mengirimkan 
menyimpan  administrasi sebagai pekerjaan
kantor (The Liang Gie)
 MANAJEMEN
adalah
kemampuan
atau
keterampilan untuk memperoleh suatu hasil melalui
kegiatan orang lain dalam rangka mencapai tujuan
(Sondang P. Siagian)
MANAJEMEN DAN
ADMINISTRASI
 MANAJEMEN adalah merumuskan kebijakan,
sedangkan
pekerjaan
ADMINISTRASI
melaksanakan kebijakan yang telah ditetapkan
tersebut (Samuel Levey)
 Manajemen > administrasi
FUNGSI-FUNGSI
ADMINISTRASI DAN
MANAJEMEN
 MANAJEMEN adalah proses perencanaan,
pengorganisasian, pengarahan dan pengawasan
usaha para anggota organisasi dan penggunaan
sumber daya organisasi lainnya agar mencapai
tujuan yang telah ditetapkan (Stoner)
FUNGSI-FUNGSI
ADMINISTRASI DAN
MANAJEMEN
 George R. Terry  Planning 
Organizing 
Actuating  Controlling  POAC
 Henry Fayol  Planning 
Organizing 
Comanding  Coordinating  Controlling  POCCC
 John F. Mee  Planning  Organizing 
Motivating  Controlling  POMC
FUNGSI-FUNGSI
ADMINISTRASI DAN
MANAJEMEN
 S.P. Siagian  Planning  Organizing  Motivating
 Controlling  Evaluating  POMCE
 H. Koontz & C. Donnel  Planning  Organizing 
Staffing  Directing  Controlling  POSDiCO
 Luther M. Gullick  Planning  Organizing 
Staffing  Directing  Coordinating  Reporting
 Budgeting  POSDiCORB
PERBANDINGAN
FUNGSI-FUNGSI
MANAJEMEN
Ada keseragaman cara berpikir
 Perencanaan  planning, budgeting
 Pengorganisasian  organizing, staffing
 Pelaksanaan  motivating, actuating,
comanding, coordinating, directing
 Pengawasan  controlling, evaluating,
reporting
PERBANDINGAN
FUNGSI-FUNGSI
MANAJEMEN
Hanya beda trend of
 George R. Terry
 Henry Fayol
 Koontz & Donnel
 Luther M. Gullick
 John F. Mee
 SP Siagian
thought
 POAC
 POCCC
 POSDiCO
 POSDiCORB
 POMC
 POMCE
PERBANDINGAN
FUNGSI-FUNGSI
MANAJEMEN
Hanya beda terminologi dan situasi
 Comanding
 Pemimpin di depan
 Directing
 Pemimpin di depan
 Motivating
 Pemimpin di tengah
 Actuating
 Pemimpin di belakang
 Coordinating  Pemimpin di samping