Case Study Logistics & Supply Chain Management Laboratory

Download Report

Transcript Case Study Logistics & Supply Chain Management Laboratory

Case Study

Chainers’ Recruitment Logistics & Supply Chain Management Laboratory Kajian Pengelolaan Perusahaan 3PL Lokal untuk Membangun Kesiapan Logistik Nasional dalam Menghadapi AEC 2015 [RHEEK110]

Lab. Logistik dan Manajemen Rantai Pasok Jurusan Teknik Industri Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya

Deskripsi Perusahaan

Chainers’ applicants dilibatkan dalam riset

Kajian Pengelolaan Perusahaan 3PL Lokal untuk Membangun Kesiapan Logistik Nasional dalam Menghadapi AEC 2015

(Code: RHEEK110) yang merupakan program hibah dari DIKTI untuk lab LSCM. Perusahaan 3PL Lokal yang dijadikan objek amatan PT LSCM Jaya. PT LSCM Jaya merupakan perusahaan 3PL yang mengelola freight forwarding untuk berbagai produk. RHEEK110 fokus pada

produk pakaian

yang diproduksi oleh PT Baju Kita Semua. PT Baju Kita Semua

memiliki gudang utama di Perak, Surabaya

. PT LSCM Jaya bertanggung jawab untuk menangani seluruh aktivitas logistik mulai ketika produk keluar dari gudang ini sampai produk diterima oleh retailer.

Lab. Logistik dan Manajemen Rantai Pasok Jurusan Teknik Industri Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya

Deskripsi Perusahaan

Our Customer (Pabrik)

Sea Transportation Warehousing in DC Land Transportation

Retailer

Dalam menjalankan bisnisnya, PT LSCM Jaya menerima kiriman produk dari Pabrik dan menjadwalkan pengirimannya (melalui jalur laut) ke Distribution Center (DC) yang berada di pulau-pulau utama di Indonesia. Di DC, produk akan disimpan dalam gudang dan akan dikirimkan ke retailer (melalui jalur darat) jika ada permintaan.

Untuk itu, PT LSCM Jaya membentuk satuan

Sea Transportation

,

Warehousing

, dan

Land Transportation

untuk menangani permasalahan pengiriman ini.

Lab. Logistik dan Manajemen Rantai Pasok Jurusan Teknik Industri Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya

Peta Lokasi Distribution Center dan Retailer

Informasi Umum yang Tersedia

• • Retailer PT Baju Kita Semua

berjumlah 10

dan berada di beberapa pulau,

Sumatera (4), Jawa (4), dan Sulawesi (2).

PT LSCM Jaya memiliki DC di Sumatera, Jawa, Kalimantan, Sulawesi, dan Papua dengan

kapasitas seragam (25000m 3 )

yang terbagi ke dalam

25 sub-gudang

.

Tiap sub-gudang terdiri dari

9 rak double deep setinggi 7,5 meter

yg terbagi ke dalam lima tingkat (layout diberikan).

Lab. Logistik dan Manajemen Rantai Pasok Jurusan Teknik Industri Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya

Layout DC PT LSCM Jaya

Fenomena Lapangan

1. Pengiriman laut masih belum efisien. Seringkali kapal menunggu akibat dermaga tidak available, stok tidak cukup untuk pemuatan, DC masih penuh sehingga pembongkaran tidak dapat dilakukan, air sedang surut sehingga kapal tidak dapat berlabuh, atau proses bongkar muat yang sangat lama. Dengan skema penyewaan time charter sekarang,

BIAYA SANGAT TINGGI

dan

TIDAK EFISIEN!!!

2. Di seluruh gudang DC, juga terjadi masalah. Produk yang sering dibutuhkan terkadang terletak jauh di dalam gudang. Selain memperlambat proses,

BIAYA MATERIAL HANDLING MENJADI SANGAT TINGGI

.

3. Perputaran truk tidak lancar. Truk sering

ANTRI

di retailer, kadang karena gudangnya masih penuh, kadang karena sedang banyak truk yang dikirim ke retailer tersebut. Di sisi lain, banyak retailer lain seringkali stockout.

SERVICE LEVEL MENJADI SANGAT RENDAH

. Perusahaan mendapat klaim dari berbagai pihak.

Lab. Logistik dan Manajemen Rantai Pasok Jurusan Teknik Industri Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya

Permasalahan

1. Bagaimana kebijakan penyewaan kapal yang sebaiknya diusulkan PT LSCM Jaya kepada owner kapal? Apakah sebaiknya menggunakan freight charter atau time charter?

2. Berikan masukan bagaimana PT LSCM Jaya sebaiknya menjadwalkan pengirimannya ke DC-DC yang tersebar di berbagai pulau! Parameter apa saja yang perlu dipertimbangkan dalam penjadwalan tersebut?

3. Bagaimana skema penugasan kapal PT LSCM Jaya yang optimal?

4. Apakah perlu PT LSCM Jaya menjadwalkan relayout DC? Jika perlu, berikan analisis tambahan seberapa sering relayout sebaiknya dilakukan?

5. Bagaimana aturan dipertimbangkan?

penjadwalan truk?

Parameter apa saja yang perlu

Lab. Logistik dan Manajemen Rantai Pasok Jurusan Teknik Industri Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya

Keterangan

1. Saat ini adalah minggu ke-4 Februari 2. Untuk perhitungan penjadwalan distribusi laut maupun darat silahkan dibuat untuk waktu 2 minggu ke depan 3. Untuk perhitungan penjadwalan relayout DC silahkan dibuat untuk waktu 10 minggu ke depan

Lab. Logistik dan Manajemen Rantai Pasok Jurusan Teknik Industri Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya