PEMANFAATAN KEANEKA-RAGAMAN HAYATI DALAM PENINGKATAN PRODUKTIVITAS LAHAN DI AGROEKOSISTEM TROPIS oleh: Klaster Agro LPPM UGM.

Download Report

Transcript PEMANFAATAN KEANEKA-RAGAMAN HAYATI DALAM PENINGKATAN PRODUKTIVITAS LAHAN DI AGROEKOSISTEM TROPIS oleh: Klaster Agro LPPM UGM.

PEMANFAATAN KEANEKA-RAGAMAN
HAYATI DALAM PENINGKATAN
PRODUKTIVITAS LAHAN DI AGROEKOSISTEM TROPIS
oleh:
Klaster Agro LPPM UGM
I. Pengembangan wilayah
berwawasan lingkungan
TAHAPAN
METODE/PROSES
SASARAN/TUJUAN
Pengembangan
lahan agribisnis
Edible mushroom
Bibit vanili tahan
peny
Produksi edible
mushroom
Produksi bibit vanili
unggul
Pengembangan
wisata alami
Desa wisata
Wisata pertanian
Tujuan wisata
pendidikan
Rehabilitasi dan
konservasi lahan
Reklamasi lahan
Silvikultur intensif
Bioremediasi
Agroforestry
Perbaikan lahan rusak
Peningkatan
produktivitas lahan
Perbaikan lingkungan
Penanganan limbah
pertanian
Daur ulang limbah
Pemanfaatan limbah
Pupuk organik
Nilai tambah limbah
Perbaikan lingkungan
Konservasi plasma
nutfah
Konservasi insitu &
eksitu
Konservasi genetik
Keanekaragaman
hayati
II. Peningkatan produktivitas
pertanian
TAHAPAN
METODE/PROSES
SASARAN/TUJUAN
Pengembangan
pupuk biologis
lengkap lepas
terkendali
Pengujian bahan
pupuk
Pembuatan pupuk
Produksi slow release
bio-fertilizer
Keanekaragaman
pangan
Agroforestry
Insus pangan
silvikultur intensif
Intensifikasi prod
pangan
Keanekaragaman
produksi pangan
Produksi ternak
Semen beku kuda
SB kambing etawa
Ternak unggul
Pengendalian
hayati
Bio-pestisida
Musuh alami
Pengemb bio-pestisida
Pengemb musuh alami
Ulat sutera
ulat sutera murbei
ulat sutera liar
Manajemen kokon
Prod ulat sutera unggul
Pengelolaan kokon
III. Diversifikasi produk pertanian
TAHAPAN
METODE/PROSES
SASARAN/TUJUAN
Vaksin
Vaksin peny jembrana sapi Vaksin teruji
Vaksin peny BVD sapi
Vaksin protein rekombinan
toxoplasma
Vaksin peny pada ikan
Asap cair
Produksi asap cair
Teknik produksi tempe
hemat air
Nilai tambah
limbah
Pelumas
minyak nabati
Produksi pelumas minyak
nabati
Energi Alternatif
Probiotik &
prebiotik
Pelet probiotik & susu
kesehatan
Produksi probiotik
antikolesterol
Pemanfaatan
organisme
SKALA PRIORITAS


Berdasar track record dan kesiapan
masing-masing bidang, maka perlu
ditetapkan bidang kajian prioritas
Perlu dibentuk task force untuk membuat
full proposal
Lokasi penelitian:



Kebun Pendidikan, Penelitian dan
Pengabdian Pertanian (KP4) UGM Kalitirto
Laboratorium Pengujian dan Penelitian
Terpadu (LPPT) dan
Laboratorium-laboratorium di lingkungan
Agro-kompleks UGM
STRATEGI DANA




Dana pendamping dari Universitas
Donatur dalam negeri: Hibah, RAPID, RUT,
RUK, RUTI, LSM dsb
Donatur luar negeri: Uni Eropa, Jepang
dsb
Donatur industri: Indofood, Toyota dsb