qana`ah - WordPress.com

Download Report

Transcript qana`ah - WordPress.com

AKHLAK TERPUJI KEPADA
DIRI SENDIRI
Mata pelajaran Akidah Akhlak
Kelas VIII semester I
Oleh:
Tri Yulianita
FAKULTAS TARBIYAH
JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
IAIN SUNAN AMPEL SURABAYA
ISI PRESENTASI
 Standart Kompetensi
 Kompetensi Dasar
 Indikator
 Uraian Materi
Standar
Kompetensi
 Menerapkan
akhlak
terpuji kepada diri
sendiri
Kompetensi Dasar
 Menjelaskan pengertian dan pentingnya tawakkal,
ikhtiyaar, shabar, syukuur dan qana’ah
 Mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
perilaku tawakkal, ikhtiyaar, shabar, syukuur dan
qana’ah
 Menunjukkan nilai-nilai positif dari tawakkal,
ikhtiyaar, shabar, syukuur dan qana’ah dalam
fenomena kehidupan
 Menampilkan perilaku tawakkal, ikhtiyaar, shabar,
syukuur dan qana’ah
 Siswa menjelaskan pengertian dan pentingnya
tawakkal, ikhtiyaar, shabar, syukuur dan qana’ah
 Siswa mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
perilaku tawakkal, ikhtiyaar, shabar, syukuur dan
qana’ah
 Siswa menunjukkan nilai-nilai positif dari
tawakkal, ikhtiyaar, shabar, syukuur dan qana’ah
dalam fenomena kehidupan
 Siswa menampilkan perilaku tawakkal, ikhtiyaar,
shabar, syukuur dan qana’ah
Akhlak kepada diri sendiri
Tawakkal
Qanaah
Syukur
Ikhtiar
Sabar
Tawakal
Pengertian
َ‫تَ ََو َّك َل‬
َ ‫يََتَ َو ََّك‬
‫ل‬
َ‫تَ َوكَ ًل‬
Berserah diri,
Mewakilkan
Istilah
Berserah diri kepada Allah atau
menyerahkan suatu urusan
kepada kebijakan Allah swt.
yang mengatur segala-galanya
Perintah Bertawakal
َّ ‫الَعُر‬
ْ ُّ ِِ ‫للاَِاِ َّ ََّللاََي‬
َ ‫فَاِ َذاَ َع َز ْم‬
.‫ن‬
ََ ‫َاَُْتَ َو ِّكلِ ْي‬
َ َ‫تَفَتَ َو َّك ْلَ َعلَى‬
……kemudian, apabila engkau telah membulatkan tekad, maka
bertakwakallah kepada Allah. Sungguh, Allah mencinta orang yang
bertawakkal. (QS. Ali Imran/3:159)
Bentuk dan contoh tawakal
Ayah dan ibu Ahmad adalah petani kecil. Ia sangat
mendambakan agar Ahmad kelak menjadi anak yang soleh
yang cerdas. Sebagai muslimin dan muslimat yang taat
beragama, setiap hari mereka selalu berdoa dan tawakkal
kepada Allah semoga keluarganya hidup tentram dibawah ridha
Allah swt.
Dampak Positif
Tawakal
Memperoleh ketenangan jiwa
Memperoleh kepuasan batin
Memperoleh keteguhan hati
Menumbuhkembangkan
kesadaran akan kelemahan
dirinya
Ikhtiar
َ‫اِ ْخَتِا َر‬
َ‫يَ ْخَتَار‬
Istilah
Melakukan suatu kegiatan
dengan maksud untuk
memperoleh suatu hasil yang
dikehendaki
‫اِ ْخَتِيَا ًَرا‬
Memilih
Perintah untuk Berikhtiar
ْ ‫ََلَ ْ ََّيَأْخ َذاَ َحدك ْمَ َح ْبلَهَفََيَأْتِيَبِِ ْز َم ِة‬
َ‫ ُّ َعلَىَظَ ْه ِر ِه‬
َِ َ‫َاْ َِط‬
َّ ‫فَيَبِيَ َعهَاَفَيَك‬
َ‫اس‬
َ َّ‫فَللاَبِهَاَ ََو ْجهَهَ َخ ْيرٌََْهَ ِم ْنَاَ ْ َََّيَ ْسا َ َلَاْن‬
‫ رواهَاْبخاري‬.َ
‫اَ ْعطَ ْوهَاَ ْو َمنَع ْوه‬
“Sungguh, jika sekirannya salah seorang diantara kamu membawa
talinya (untuk mencari kayu bakar), kemudian ia kembali dengan
membawa seikat kayu diatas punggungnya, lalu ia jual sehingga
Allah mencukupi kebutuhannya (dengan hasil itu) adalah lebih baik
daripada meminta-minta kepada manusia, baik mereka (yang
dimintai) memberi atau menolaknya.” (HR. al-Bukhari nomor 1378
dari Zubair bin Awwan r.a.)
Terhormat
Berlaku
hemat
Kepuasan
batin
Dampak
positif
Ikhtiar
Membiasakan Diri Berikhtiar
 Giat dan bersemangat dalam melakukan suatu
usaha
 Tekun dalam melaksanakan suatu tugas yang
diamanahkan kepadanya
 Tidak mudah putus asa apabila menghadapi
kesulitan
 Memiliki semboyan bahwa kerja keras untuk
mencukupi kebutuhan lebih mulia daripada
meminta bantuan atau menunggu belas kasih
orang lain
Sabar
Tahan menderita sesuatu, tidak
lekas marah, tidak lekas patah hati,
dan tidak lekas putus asa
Macam-Macam
Sabar
Sabar dalam
ketaatan
Sabar dari
maksiat
Sabar saat
menghadapi musibah
Dampak Positif Sikap Sabar
 Memiliki emosi yang stabil, tidak mudah terpengaruh oleh
keadaan lingkungan
 Memiliki harapan akan masuk ke jannah
MEMBIASAKAN DIRI BERSIKAP SABAR
o
o
o
Selalu ingat bahwa marah tidak dapat menyelesaikan
masalah
Membatasi diri dan bersikap hati-hati dalam bergaul
dengan teman yang berwatak keras dan kasar
Memperbanyak bergaul dengan teman-teman yang
baik, berakhlak mulia
Syukur
َ‫َش ََك َر‬
َ‫شكر‬
َْ َ‫ي‬
‫ش ْك ًَرا‬
Berterima kasih,
bersyukur
Istilah
Berterima kasih kepada Allah swt
atas karunia yang dianugerahka
kepada dirinya
Perintah
Bersyukur
َ‫نيَاَ ْذكرْ كَ ْمَ َوا ْشكر ْواِْ ْي‬
ْ ‫فَ ْاذكر ْو‬
‫ اْبقرة‬.َّ َِ ‫َو ََلتَ ْكفر ْو‬
“Maka ingatlah kepada-Ku, aku pun
akan ingat kepadamu. Bersyukurlah
kepada-Ku dan janganlah kamu ingkar
kepada-Ku”
Bentuk-Bentuk Bersyukur
Pada musim panen ini, keluarga Bahan memetik panennya
sebanyak 7,5 kuintal gabah. Ia pandai mensyukuri
nikmat Allah swt. Walaupun panennnya tidak mencapai
nisab, namun ia menyisihkan sebagian gabahnya untuk
diserahkan ke baitulmal
Dampak Positif Bersyukur
 Memperoleh kepuasan batin
 Terhindar dari sifat tamak
 Mendapat jaminan tambahan nikmat dari Allah
MEMBIASAKAN DIRI UNUTUK BERSYUKUR
Menerima uang saku pemberian orang tua
dengan senang hati
Memanfaatkan uang saku untuk hal-hal
yang bermanfaat
Tidak boros
Qanaah
َ‫قََنَ َع‬
َ‫يَقَنَ َع‬
Rela, suka menerima
yang dibagikan
kepadanya
Istilah
‫قََنَ ًَعا‬
ً‫قََنَا َع َة‬
Rela menerima kenyataan
hidup yang dialami, tidak
berkeluh kesah, tidak pula
mengangan-angan
kesenangan yang diterima
oleh orang lain
Perintah untuk bersifat qonaah
َّ َ‫َو ََلتَتَ َُنَّ ْوا َماف‬
َ ٌُّ ْ‫صي‬
َِّ ِْ .َ‫ض َلَللاَبِ ِهََبَعْضك ْمَ َعلَىَبَعْض‬
ِ َ‫الَن‬
ِ ‫لر َج‬
.‫ َو ْسئَلَ ْواللاََ ِم ْنَفَضْ لِ َِه‬.‫ْن‬
ََ ‫صَْي ٌُّ َ ِم َُّاا ْكتَ َسب‬
ِ َ‫ َوِْلنِّ َسا ِءن‬.‫ِم َُّاا ْكتَ َسب ْوا‬
‫ اْناء‬.‫ُا‬
ًَ ‫ا ََّبِك ِّلَ َش ْيءَ َعلِ ْي‬
َ ‫اِ َّ ََّللاََ َك‬
”Dan janganlah kamu iri hatiterhadap karunia yang dilebihkan
Allah kepadamu sebagian kamu atas sebagian yang lain.”
(Karena) bagi laki-laki ada bagian dari apa yang mereka
usahakan, dan bagi perempuan (pun) ada bagian dari apa yang
mereka usahakan. Mohonlah kepada Allah sebagian dari
karunia-Nya. Sungguh, Allah Maha Mengetahui segala sesuatu.
(QS. An-Nisa’/4:32)
Dampak Positif Qanaah
Terhindar dari tamak
Hidup tentram
Terhindar dari siksa neraka
Membiasakan diri bersifat
qanaah
 Membiasakan diri berlaku hemat
 Memperbanyak bergaul dengan orang-orang
miskin
 Tidak sering memperhatikan orang yang lebih
kaya agar kita tidak merasa kurang
Sekian
WASSALAMU’ALAIKUM Wr. Wb.