14. PP. CARA CEPAT Baca Kitab Kuning Sebagai menu tambahan

Download Report

Transcript 14. PP. CARA CEPAT Baca Kitab Kuning Sebagai menu tambahan

‫بسم هللا الرحمن الرحيم‬
POWER POINT
CARA CEPAT BISA BACA KITAB SISTIM 30 JAM
Oleh : Abdullah Zain - Pekalongan
PELAJARAN KE-I
(KATA)
Kata di dalam tata bahasa Arab dibagi 3, yaitu:
1) Isim, maksudnya kt. benda.
Contoh :
• ٌ‫ حُمَ َّمد‬artinya Muhammad
• ٌ‫صر‬
pertolongan (Pembendaan Kt. Kerja menolong)
ْ َ‫ ن‬artinya
2) Fi`il, maksudnya kt. kerja.
Contoh :
• ‫صٌَر‬
َ َ‫ ن‬artinya (sudah) menolong
• ‫صحٌر‬
‫ يَْن ح‬artinya (sedang /akan) menolong
3) Kharf
Selain isim dan fi`il disebut kharf (sering disebut huruf)
Huruf merupakan partikelnya tata bahasa arab.
Contoh : ‫( و‬dan), ٌٌ‫ف‬
ٌ‫ ( ِم ْن‬dari ),ٌٌٌٌٌٌ‫ ( اِ ََل‬ke ),
َ ( maka ),
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 01
PELAJARAN KE-II
(ISIM)
•
Isim menurut jenis kelaminnya dibagi 2 :
1. Mu`annats (Pr)
2. Mudzakkar (lk)
•
Isim menurut jumlah isinya dibagi 3 :
1. Isim Mufrod, yaitu: kata benda berisi satu.
2. Isim Mutsanna, yaitu: kata benda berisi dua.
3. Jama`, yaitu: kata benda berisi banyak (3 atau lebih), terbagi
menjadi:
1) Jama` mudzakkar salim (orang laki-laki banyak)
2) Jama` mu`annats salim (orang perempuan banyak)
3) Jama`
taksir
(bisa
berisi
orang
laki-laki
/perempuan/benda/campuran berjumlah banyak)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 02
1. ISIM MUFROD (Kata benda tunggal).
Contoh :
ٌ‫ ُم َح َّمد‬artinya ; (seorang) Muhammad
ُ‫ َعائِ َش ٌة‬artinya ; (seorang) Aisyah
ٌ‫ تِل ِْم ْيذ‬artinya ; (seorang) siswa
ٌ‫ تِل ِْم ْي َذة‬artinya ; (seorang) siswi
• Isim mufrod yang berakhiran ta` bulat menunjukkan benda
ِِ
tersebut mu`annats (orang perempuan),contoh:ٌ‫عائِ َشةح‬,ٌ
َ ٌ‫ت ْلمْي َذة‬
ِ ِ َِ kecuali
• Isim mufrod harus di-tanwin, contoh : ٌ‫خ الِد‬,ٌ
َ ٌ‫ت ْلمْيذ‬, ٌ‫َجْي ل‬.
:
1) Jika ada ٌ‫اَ ْل‬, contoh : ‫ اَ ْْلَ ِمْي حٌل‬, ٌ‫ اَل تِّْل ِمْيذٌح‬, ٌ‫اَلتِّْل ِمْي َذةٌح‬, atau
2) Berposisi mudhof, yakni kata yang berposisi di depan
dalam kata rangkaian. Contoh : ‫اءح الْبَ ْح ٌِر‬
ٌ ‫ َم‬: air laut. Atau
3) Termasuk isim ghoiru munshorif, yakni isim yang tidak
ِ َ‫ ف‬,ٌٌ‫م َّك حة‬,
boleh di-tanwin seperti : ‫َْحَ حٌد‬
‫ف‬
‫ا‬
,
ٌ‫ة‬
ٌ‫ح‬
‫م‬
‫اط‬
ْ
َ
ْ ‫ أ‬,ٌ‫ض حل‬
َ
َ
َ
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 03
2. ISIM MUTSANNA
Yaitu: Kata benda berisi dua, ciri-cirinya: isim berakhiran
alif nun atau ya` nun.
Contoh :
 ‫آلن‬
ٌِ ‫ َر حج‬, ‫ي‬
ٌِ ْ َ‫ َر حجل‬artinya ; dua orang lelaki
 ‫ان‬
ٌِ ‫ قِ ْس َم‬, ‫ي‬
ٌِ ْ ‫ قِ ْس َم‬artinya ; dua bagian
 ‫ان‬
ٌِ َ‫ َمَّرت‬, ‫ َمَّرتَي ٌِن‬artinya ; dua kali
3. JAMA` MUDZAKKAR SALIM
Yaitu: Kata benda orang, laki-laki banyak, ciri-cirinya:
isim berakhiran wawu nun atau ya` nun.
Contoh :
 ‫اَلْ حم ْؤِمنح ْو ٌَن‬, ‫ي‬
ٌَ ْ ِ‫اَلْ حم ْؤِمن‬
; Orang-orang yg beriman (lk)
 ‫اَلْ حم َكَّرحم ْو ٌَن‬, ‫ي‬
ٌَ ْ ‫ ; اَلْ حم َكَّرِم‬Orang-orang yg dimuliakan (lk)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 04
4. JAMA` MU`ANNATS SALIM
Yaitu: Kata benda orang perempuan banyak. ciri-ciri :
isim berakhiran alif dan ta` terbuka
Contoh :
ِ ‫ ح‬artinya ;
 ٌ‫اضَرات‬
Orang-orang yang hadir (pr)
َ
 ٌ‫ حم ْسلِ َما ت‬artinya ;
Orang-orang Islam (pr)
ِ ‫ م‬artinya ;
 ٌ‫ؤمنَاٌت‬
Orang-orang yang beriman (pr)
ْ
• Catatan :
Sebagaimana isim mufrod, Jama` mu`annats salim juga harus
di-tanwin, kecuali:
1) Jika ada ‫اَ ٌْل‬, atau
2) Jika berposisi mudhof, atau
3) Jika termasuk isim ghoiru munshorif.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 05
5. JAMA` TAKSIR
(Kata benda jamak tak beraturan)
Yakni : Kata benda banyak, merupakan bentuk jama` dari isim
mufrod secara tak beraturan.
Contoh :
 ٌ‫ ; حجلح ْود‬kulit-kulit (jama` taksir dari isim mufrod ٌ‫ ; ِجْلد‬kulit)
 ٌ‫َح َجار‬
َ batu)
ْ ‫ ; أ‬batu-batu (jama` taksir dari isim mufrod ٌ‫;ح َجر‬
 ٌ‫ ; ِميَاه‬air-air
(jama` taksir dari isim mufrod ٌ‫ ; َم اء‬air)
• Sebagaimana isim mufrod dan jama` mu`annats salim, Jama`
taksir juga harus di-tanwin, kecuali ;
1) Jika ada ‫ال‬,
ٌْ atau
2) Jika berposisi Mudhof, atau
3) Jika termasuk Isim Ghoiru Munshorif.
• Untuk jama` taksir yang isinya bukan orang, kata ganti
dan kata tunjuknya cukup menggunakan kata yang mufrod
mu`annats (perempuan tunggal).
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 06
Kesimpulan
• Kata benda menurut jenis kelaminnya dibagi 2 :
1) ‫( حم َذ َّك ٌْر‬Orang laki-laki, atau benda yang dianggap lelaki).
Ciri-ciri ; huruf belakangnya bukan ta`.
2) ‫ث‬
ٌْ َّ‫( حم َؤن‬Orang perempuan, atau benda yang dianggap
perempuan).
Ciri-ciri : huruf belakangnya berupa ta`.
• Kata benda menurut jumlah isinya dibagi 3 ;
1) Isim mufrod (berisi satu)
2) Isim mutsanna (berisi dua)
3) Jama`
(berisi bannyak)
• Isim mufrod, Jama` mu`annats salim, dan Jama` taksir
harus ditanwin, kecuali jika ; ada ٌْ‫اَل‬, atau berposisi
mudhof, atau termasuk isim ghoiru munshorif.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 07
PELAJARAN KE-III
(I`ROB DAN I`ROB KALIMAT ISIM)
• Semua isim di dalam kalimat sempurna mempunyai status
kata yang diklasifikasikan menurut tingkat peranannya. Di
dalam tata bahasa Arab kategori ini diistilahkan i`rob.
1. Rofa`
(penting) identik dengan tanda dhommah
2. Nashob (sedang) identik dengan tanda fatkhah
3. Jarr
(kurang) identik dengan tanda kasroh
• Subjek dan predikat dikategorikan ke dalam i`rob rofa`
(primer), sedangkan pelengkap (objek dan keterangan)
dikategorikan ke dalam i`rob nashob (sekunder).
• Mudhof ilaih dan majrur-nya huruf jarr dikategorikan ke
dalam i`rob Jarr (kategori tertier).
• i`rob ditunjukkan dengan tanda di akhir kata. Ada yang
ditandai dengan harokat dan ada yang ditandai dengan
tambahan huruf-huruf tertentu.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 08
PELAJARAN KE-III
I`ROB DAN I`ROB KALIMAT ISIM
ISIM
Isim mufrod
Isim mutsanna
Jama` mudzakkar s.
Jama` mu`annats s.
Jama` taksir
TANDA I`ROB
ROFA`
NASHOB
JARR
ُ
ُ
ُ
dhommah
fatkhah
kasroh
‫ان‬
Alif nun
‫يْن‬
Ya` nun
‫يْن‬
Ya` nun
‫ون‬
Wawu nun
‫يْن‬
Ya` nun
‫يْن‬
Ya` nun
ُ
ُ
ُ
dhommah
kasroh
kasroh
ُ
ُ
ُ
dhommah
fatkhah
kasroh
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 09
PELAJARAN KE-IV
(ISIM MAQSHUR DAN ISIM MANQUSH)
ISIM MAQSHUR
• Isim mufrod dan jama` taksir ada yang huruf belakangnya berupa alif
maqshur, yakni alif bengkok (‫ )ى‬dan huruf sebelumnya ber-harokat
fathah. Disebut isim maqshur. Seperti ;
ٌ‫ ; ال َف َت‬pemuda,
‫ ; اهلحَدى‬petunjuk,
‫ ; الْ حم ْستَ ْش َفى‬rumah sakit.
• Semua tanda i`rob-nya (rofa`: dhommah, nashob : fatkhah, Jarr : kasroh)
tidak diperlihatkan. Sehingga dalam keadaan rofa`, nashob, maupun jarr
bentuk tulisannya sama (alif bengkok tidak menyandang harokat).
• Ketika isim maqshur harus di-tanwin maka tanwin diletakkan pada huruf
sebelum alif bengkok (dengan sendirinya menjadi tanwin fatkhah), seperti;
ًٌ َ‫ف‬, ‫ه ًدى‬,‫ى‬
‫ت‬
‫ حم ْستَ ْش ًف ح‬.
• Alif bengkok ditulis menjadi alif berdiri ketika bergandeng dengan isim
dhomir (kata ganti).
Contoh : ‫حك ْنٌفَ ًتٌيَ ْدعح ْوٌاَلٌ حه َداٌهح‬
(Jadilah pemuda yang menyeru kepada petunjuk-Nya)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 10
ISIM MANQUSH
• Isim mufrod dan jama` taksir ada yang huruf belakangnya berupa
ya` manqush, yakni ya` tanpa tasydid (‫ )ي‬dan huruf sebelumnya
ber-harokat kasroh. Disebut isim manqush
ِ‫د‬.
Contoh : ٌٌ‫امل ْستَ ْن ِج َي‬, ‫ حم ْستَ ْن ِجيًا‬, ‫اعيًا‬
َ
‫ح‬
• Tanda i`rob yang diperlihatkan hanya ketika fatkhah (:
yakni tanda i`rob nashob, seperti tiga contoh di atas). Sedangkan
ketika dhommah dan kasroh tidak ditampakkan.
ِ ‫الد‬. Ya` manqush tidak boleh diharokati
Contoh: ‫اَلٌامل ْستَ ْن ِجي‬, ‫َّاعي‬
dhommah dan‫ ح‬kasroh. Sehingga ketika harus di-tanwin
dhommah atau tanwin kasroh maka tanwin yang mestinya
diletakkan pada ya` dipindah diletakkan pada huruf sebelum
ya` (dengan sendirinya menjadi tanwin kasroh). Dan selanjutnya
huruf ya` dihilangkan.
• Contoh i`rob rofa` ; ٌ‫م ْستَ ْنج‬.
Contoh i`rob jarr : ٌ‫قَاض‬.
‫ح‬
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 11
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
PELAJARAN KE-V
(ISIM – ISIM YANG MABNIY)
Berikut ini adalah kelompok-kelompok isim yang mabniy (konstan), yaitu :
Isim Dhomir (Kata Ganti Orang)
ِ dia (pr)
Seperti :
‫ ; حه ٌَو‬dia (lk),
‫ ; حٌه‬dia (lk),
ٌ‫;ه َي‬
Isim Isyaroh (Kata Tunjuk)
ِ ; ini (pr), ‫ك‬
Seperti : َ‫ ; هذٌا‬ini (lk), ‫ٌه‬
ٌِ ‫هذ‬
ٌَ ِ‫ ; ذَل‬itu (lk),
ٌَ ‫ ; تِْل‬itu (pr)
‫ك‬
Isim Maushul (Kata Benda Relatif)
Seperti :
‫ َما‬artinya ; Sesuatu
‫ َم ٌْن‬artinya ; Seseorang (lk)
ٌْ ‫ اَلَّ ِذ‬artinya ; Seseorang (lk)
‫ي‬
ٌْ َِّ‫ اَل‬artinya ; Seseorang (pr)
‫ت‬
Isim Adat Syarath ( Kata Kondisional)
Seperti ; ‫ َم ٌْن‬yang diartikan ; Barang siapa,
ٌ‫ َما‬bisa diartikan ; Apapun
Isim `Adat Murokkab ( Hitungan ‘belasan’ selain dua belas)
ِ
Seperti :
‫ٌع َشٌَر‬
ٌٌ‫ٌع َشَر‬
َ ‫( اَ َح َد‬sebelas),
َ َ‫(ت ْس َعة‬sembilan belas)
Isim Istifham (Kata Tanya)
Seperti : ‫ َما‬/ ‫ َما ٌَذ‬yang diartikan ; Apa?.
‫ َم ٌْن‬yang diartikan ; Siapa?
ِ‫أ‬
Isim Fi`il. Seperti : ‫ي‬
ٌْ ْ ‫ٌَم‬
artinya ; Kabulkanlah! do`a kami
ٌَ ‫لَبَّ ْي‬
‫ك‬
artinya ; Aku penuhi panggilanmu
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 12
PELAJARAN KE-VI
•
1.
(ISIM GHOIRU MUNSHORIF)
Isim mufrod dan jama` taksir ada yang dikategorikan ke dalam kelompok isim ghoiru
munshorif (yakni ; tidak menerima tanwin). Dan i`rob jarr-nya tidak ditandai dengan harokat
kasroh, melainkan dengan harokat fatkhah.
Yaitu:
Nama (Nama orang/nama hewan/nama daerah dsb.) yang :
ِ
ِ
1. Berakhiran Ta` bulat (‫)ة‬.
Contoh : َ‫عاٌئِ َش ٌة‬,
َ َ‫فَاط َم ٌة‬, َ‫م َّك ٌة‬,
َ َ‫ َمديْنٌَة‬dll.
2. Menyerupai wazan fi`il.
Contoh : ٌ‫َْحَ حد‬
ْ ‫ أ‬, ‫يَِزيْ حٌد‬, ‫ يَ ْش حكر‬dll.
ِ ‫اِ ْْس‬, ‫ف‬
3. Bukan dari bahasa Arab.
Contoh : ‫ اِبْ َر ِاه ْي حٌم‬, ‫اع ْي حٌل‬
َ ٌ‫ يح ْو حس ح‬dll.
4. Perempuan Terdiri dari 4 (empat) huruf atau lebih.
Contoh : ‫ َم ْرٌَيح‬, ٌٌ‫ب‬
‫َزيْنَ ح‬
ِ
5. Berakhiran alif dan nun ( ‫)…ان‬. Contoh : ‫ حسْب َحا ٌَن‬, ‫ضا ٌَن‬
َ ‫ َرَم‬, ‫ع ْمَرا ٌَن‬
6. Plesetan, Contoh : ٌٌ‫عح َمَر‬
(plesetan dari kata ٌ‫)ع ِامر‬
َ
2.
Sifat yang :
1. Bentuknya menyerupai fi`il
Contoh : ‫َس َوحٌد‬
َ ‫أ‬, ٌ‫أ ََهم‬dll.
ْ ‫ أ‬, ‫أَ ْكبَ حٌر‬, ٌ‫َشد‬
2. Berakhiran alif dan nun ( ‫…ان‬..).
Contoh : ٌٌٌ‫سكَْرا َن‬,
َ ٌ‫ر ْْح حن‬dll
َ
ِ
ِ
ِ ‫طَب‬
3.
Mengikuti irama kata ٌ‫ َم َساج حد‬dan irama kata ٌ‫تَآلمْيذٌح‬
Contoh : ‫اشْي حٌر‬
َ
4.
Jumlah hurufnya 4 atau lebih, sedangkan huruf belakang berupa alif hamzah
Contoh ;
ٌ َ‫ أَ ْشي‬, َ‫ص ْحَر ٌاء‬
َ , ٌَ‫ نح َف َساء‬dll.
َ‫اء‬
• Isim Ghoiru munshorif dikembalikan ke asalnya, dalam artian dikembalikan menjadi isim
mufrod atau jama` taksir biasa (i`rob jarr nya ditandai dengan harokat kasroh) jika :
– ada ‫ال‬-nya. atau
– Berposisi Mudhof.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 13
PELAJARAN KE-VII
(`ADAD MUROKKAB)
• Bilangan 11 hingga 19 (hitungan `belasan`), tersusun atas satuan
dan puluhan. Dianggap menjadi satu kata (di dalam tata bahasa
Indonesia dikenal dengan kalimat majemuk). Ditulis satuan terlebih
dulu, baru puluhan, disebut `Adat murokkab.
Contoh:
ِ‫و‬
‫االت الْ َم ْسنحْونٌَةح َسْب َعةٌٌَ َع َشٌَر‬
ٌ‫اال ْغتِ َس ح‬
(mandi yang disunahkan ada tujuh belas).
• Dalam keadaan apapun huruf akhir pada satuan dan puluhannya
selalu dibaca fatkhah. kecuali pada satuan berupa 2 (dua), yakni
kata :
ٌِ َ‫ اِثْ ن‬, ‫ اِثْ نَ ْي ٌِن‬, ‫ان‬
‫ان‬
ٌِ َ‫ اِثْ نَت‬, ‫اِثْ نَتَ ْي ٌِن‬, di-i`rob sebagaimana isim
mutsanna, posisinya mudhof sehingga nun dihilangkan (seperti
tanwin ditengah kata). Dan puluhannya (ٌ‫)ع َش َر‬
َ walaupun posisinya
mudhof ilaih tetap dibaca fatkhah (mabniy) Sedangkan
puluhannya tetap ber-harokat fatkhah. Ex : ‫ اِثْ نَ ٌْي َع َش ٌَر‬, ‫اِثْ نَا َع َش ٌَر‬
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 14
PELAJARAN KE-VIII
•
•
•
•
•
•
•
•
(HURUF JARR, NAZ`UL KHOFIDZ, IDLOFAH, DAN
ASMA` KHOMSAH)
Apabila ada isim berada di sebelah kiri huruf – huruf jarr maka
isim tadi di-i`rob Jarr. Huruf – huruf jarr yang sering muncul
dalam bacaan antara lain:
ِ ٌ‫ ; عن‬dari
a). ٌ‫م ْن‬/
f). ‫ ; ٌِل‬kepada/bagi
َْ
b). ‫ٌَل‬
ٌَ ِ‫ا‬
; ke
g). ‫ب‬
ٌِ ; dengan
c). ‫َعلَى‬
; di atas/kepada
h). ‫ ٌَو‬untuk bersumpah ; Demi
d). ‫ف‬
ٌْ ِ
; di dalam
i). ‫خآل‬/ٌ‫ا‬
َ ‫ ; َع َد‬selain
e). ‫ٌَك‬
; seperti
Contoh
:
ٌ‫ ; ِم ْن ٌَم ْس ِجد‬dari masjid
ٌ‫عنٌعلِي‬
; dari Ali
َ
ٌ‫ ; اَلٌ َم ْد َر َسة‬ke sekolah
ٌ‫علىٌمتَ َعلِّم‬
; kepada siswa
‫ح‬
ِ ٌ‫ ; ف‬di dalam Ilmu Fiqih ‫َكالشَّج ٌِر‬
‫الف ْق ٌِه‬
; seperti pohon
َ
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 15

NAZ`UL KHOFIDZ (Membuang Huruf Jarr)
a).ًٌٌ‫ ; لحغَة‬menurut bahasa
e). ‫ ; َع َادًٌة‬biasanya
ِ‫ ; َغال‬mayoritas
ِ ‫ ; اِص‬menurut istilah
b). ‫آلحا‬
‫ط‬
f).
‫ا‬
ٌ
‫ب‬
ً ْ
ً
c). ‫ ; ٌَش ْر ًعا‬menurut syara`
g). ‫ ; تَقِْريْبًا‬kurang -lebih
d). ً‫ل‬
ٌ ‫;ع ْق‬
َ secara logika
• Kata-kata tersebut di atas sering diberlakukan sebagai Naz`ul
Khofidz yakni membuang huruf jarr. Sebenarnya ada huruf
jarr ٌٌ‫ ِ ْف‬terletak sebelum kata-kata tersebut tapi dihilangkan,
selanjutnya kata-kata tersebut di-i`rob nashob.

IDHOFAH (Kata rangkaian/terusan)
Idhofah (semacam kata majemuk). Isim yang berposisi di depan
disebut mudhof, dan yang di belakang disebut mudhof ilaih.
Contoh : ٌٌ‫ َماءحٌالْبَ ْحر‬artinya; air laut. ‫ َماٌ ٌءح‬berposisi sebagai
mudhof, dan ‫ الْبَ ْحر‬berposisi sebagai mudhof ilaih-nya.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 16
Catatan Penting :
• Mudhof bukan status kata, hanya istilah bagi kata yang
posisinya berada di depan di dalam kata rangkaian,
sehingga i`robnya (rofa`, nashob, atau jarr) tergantung
statusnya di dalam kalimat.
• Penyebutan mudhof tidak boleh dipotong dari mudhof
ilaihnya karena dalam hal penyampaian dikehendaki
seperti satu kata (semacam kata majemuk)
• Mudhof tidak boleh di-tanwin
• Mudhof ilaih di-i`rob Jarr
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 17
ASMA` KHOMSAH
• Asma` khomsah yaitu : 5 isim berupa ٌ‫( أَب‬ayah), ٌ‫(أَخ‬saudara
laki-laki), ٌ‫( َح م‬paman), ‫ف‬
ٌ‫( ح‬mulut), dan ٌ‫( ذٌح‬yang mempunyai)
yang berposisi mudhof, tetapi mudhof ilaihnya bukan isim
dhomir Ya’ (‫ )ي‬kata ganti “saya”. (ingat! 2 ketentuan syarat
ini).
Contoh ; ٌ‫أَبح ٌْو بَ ْك ر‬, ٌ‫أَبَا حش َجاع‬, ‫َب حهَريْرٌَة‬
ٌْ ِ‫ أ‬dll.
• Ketiga isim ini tidak digolongkan isim mufrod, tetapi
digolongkan asma` khomsah karena berposisi mudhof dan
mudhof ilaih-nya bukan isim dhomir ‫( ي‬Ya` kata ganti saya ).
Tanda i`rob-nya pun tidak berupa dhommah, fathah, dan
kasroh, melainkan berupa huruf wawu (‫)و‬, alif (‫)ا‬, dan ya` (‫)ي‬
• Dengan ketentuan 2 (dua) syarat tersebut maka walaupun 5
isim spesial di atas berposisi mudhof , tetapi jika mudhof ilaihnya berupa isim dhomir ya` kata ganti `saya` maka ia tetap isim
mufrod biasa, tidak digolongkan Asma` khomsah.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 18
I`rob Asma` khomsah
Isim
I`rob
Tanda
Contoh
Rofa`
‫و‬
ٌ‫أَب ْوٌبَ ْكر‬
Asma` khomsah
Nashob
‫ا‬
ٌ‫أَبَاٌبَ ْكر‬
Jarr
‫ي‬
ٌ‫َبٌبَ ْكر‬
ْ ِ‫أ‬
Penting !, untuk diingat:
1. Syarat 5 isim spesial menjadi Asma` khomsah : Harus
mudhof, dan mudhof ilaih-nya bukan `ya` isim
dhomir kata ganti saya
2. Mudhof di-i`rob (rofa`, nashob, atau jarr) tergantung
statusnya
3. Penyebutan mudhof tidak boleh dipotong dari mudhof
ilaihnya (semacam kata majemuk)
4. Mudhof tidak boleh di-tanwin
5. Mudhof ilaih di-i`rob Jarr
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 19
PELAJARAN KE-IX
FI’IL (KATA KERJA):
(FI`IL MADHIY, FI`IL MUDHORI` , FI`IL AMR)
• Kata kerja di dalam bahasa arab dibagi 3, yaitu :
1) Fi`il Madhiy (kata kerja bentuk lampau)
2) Fi`il Mudhori` (kata kerja sedang/akan dilakukan)
3) Fi`il amr
(kata kerja perintah)
• Fi`il madliy merupakan kata dasar, dalam artian ; dari
fi`il madly dibuatlah bentuk fi`il mudlori`, fi`il amr, serta
beberapa bentuk isim seperti contoh dibawah ini
FI`IL
ISIM
Isim
zaman/makan
Isim
maf`ul
Isim
fa`il
Mashdar
Fi`il
amr
ٌ‫َم ْفتَح‬
ٌ‫َم ْفتحٌْوح‬
‫فَاتِ ٌح‬
‫فَ ْت ًحا‬
ٌ‫اِفْ تَ ْح‬
Waktu/tempat
pekerjaan
Obyek
pekerjaan
Pelaku
pekerjaan
pembendaan
kata kerja
Fi`il
Fi`il
mudhori` madhiy
ٌ‫يَ ْفتَ حح‬
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
ٌ‫فَتَ َح‬
Power Point .......... 20
1. Kebanyakan fi`il madhiy terdiri dari 3 huruf
2. Harokat fi`il madhiy dan fi`il mudhori` ditentukan oleh
kamus. Demikian pula bentuk mashdarnya juga ditentukan
oleh kamus
3. Rumus membuat fi`il amr, isim fa`il, isim maf`ul, isim
zaman, isim makan dan lain-lain cukup rumit, maka lebih
baik menghafalkan secara lancar tashrif isthilahiy dan
tashrif lughowiy pada pelajaran shorof .
4. Mashdar; pembendaan kata kerja, isim fa`il; pelaku
pekerjaan, isim maf`ul; objek pekerjaan, isim zaman;
tempat dilakukannya pekerjaan, isim makan; waktu
berlangsungnya pekerjaan.
5. Hal terpenting yang harus diingat dalam bab ini adalah
pada fi`il amr, yakni bahwa huruf sebelum terakhir diharokati sama seperti pada fi`il mudhori`nya.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 21
• Fi`il madhiy ada yang asli (seperti contoh di atas), ada pula
yang buatan (seperti contoh-contoh di bawah) dengan
menambah huruf-huruf tertentu sesuai ketetapan kamus.
• Fi`il madhiy yang jumlah hurufnya 4 (empat) atau lebih
shigot isim fa`ilnya diawali mim dhommah, dan huruf
sebelum akhir di-kasroh. Contoh ; ٌ‫ُم ْك ِرم‬
• Sedangkan shighot isim maf`ul dan isim zaman / isim
makan bentuk katanya sama, yakni diawali mim yang diharokati dhommah dan sebelum akhir di-harokati
fatkhah. Contoh ; ٌ‫ُم ْك َرم‬
• Khusus fi`il madhiy yang jumlah hurufnya 4 pada fi`il
mudhori`-nya huruf awal di-harokati dhommah.
Contoh ; ‫ يُ ْك ِرٌُم‬, ‫ح‬
ٌُ ‫ يُ َف ِّر‬, ‫ يُ َقاتِ ٌُل‬.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point ..........22
Hafalkanlah tashrif istilahiy (rumus perubahan
bentuk kata) pada tabel-tabel berikut.
Fi`il
amr
‫أَ ْك ِرٌْم‬
ٌْ ‫فَ ِّر‬
‫ح‬
ٌْ ِ‫َخال‬
‫ف‬
‫اِ ْجتَ ِم ٌْع‬
‫اِنْ َق ٌِط ٌْع‬
‫تَ َعلَّ ٌْم‬
ٌ‫تَنَ َاز ْع‬
‫اِ ْستَ ْقٌبِ ٌْل‬
Fi`il
Fi`il
mudhori` madhiy
‫يح ْك ِرحٌم‬
‫أَ ْكَرٌَم‬
ٌ‫يح َفِّر ح‬
ٌَ ‫فَ َّر‬
‫ح‬
‫ح‬
ٌ‫حُيَالِ ح‬
‫ف‬
ٌ‫ف‬
َ َ‫َخال‬
‫ََْيتَ ِم حٌع‬
‫اِ ْجتَ َم ٌَع‬
‫يَْن َق ِط حٌع‬
‫اِنْ َقطَ ٌَع‬
‫يَتَ َعٌلَّ حٌم‬
ٌ‫تَ َعلَّ َم‬
ٌ ‫يَتَ نَ َاز‬
‫عح‬
‫يَ ْستَ ْقٌبِ حٌل‬
ٌ‫ع‬
َ ‫تَنَ َاز‬
‫اِ ْستَ ْقبَ ٌَل‬
Huruf
Tambahan
Hamzah
Tasydid
Alif
Alif, ta`
Alif, nun
Ta`, tasydid
Ta`, alif
Alif, sin, ta`
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 23
‫فعلٌماض‬
‫فعلٌمضارع‬
‫فعلٌامر‬
‫اسمٌ‬
‫اسمٌمفعول‬
‫اسمٌفاعل‬
‫زمن‪/‬اسم مكان‬
‫مصدر‬
‫أَ ْك َرَمٌ‬
‫يُ ْك ِرُمٌ‬
‫أَ ْك ِرْمٌ‬
‫إِ ْك َر ًاما‬
‫ُم ْك ِرمٌ‬
‫ُم ْك َرمٌ‬
‫حٌ‬
‫فَ َّر َ‬
‫حٌ‬
‫يُ َف ِّر ُ‬
‫فَ ِّر ْحٌ‬
‫تَ ْف ِرٌيْ ًحا‬
‫ُم َف ِّرحٌ‬
‫ُم َف َّرحٌ‬
‫قَاتَ َلٌ‬
‫يُ َقاتِ ُلٌ‬
‫قَاتِ ْلٌ‬
‫ُم َقاتَ ٌلَ ٌةً‬
‫ُم َقاتِ ٌل‬
‫ُم َقاتَلٌ‬
‫اِ ْجتَ َم َعٌ‬
‫يَ ْجتَ ِم ُعٌ‬
‫اِ ْجتَ ِم ْعٌ‬
‫اِ ْجتِ َما ًعا‬
‫ُم ْجتَ ِم ٌع‬
‫ُم ْجتَ َمعٌ‬
‫اِنْ َقطَ َعٌ‬
‫يَ ْن َق ِط ُعٌ‬
‫اِنْ َق ِط ْعٌ‬
‫اِنِْقطَا ًعا‬
‫ُم ْن َق ِط ٌع‬
‫ُم ْن َقطَعٌ‬
‫َتعلَّ َمٌ‬
‫يَتَ َعلَّ ُمٌ‬
‫تَ َعلَّ ْمٌ‬
‫تَ َعلُّ ًٌما‬
‫ُمتَ َعلِّ ٌم‬
‫ُمتَ َعلَّ ٌم‬
‫اع َدٌ‬
‫تَبَ َ‬
‫اع ُدٌ‬
‫يَتَبَ َ‬
‫اع ْدٌ‬
‫تَبَ َ‬
‫تبَاَعُ ًٌدا‬
‫متب ِ‬
‫اع ٌد‬
‫ُ ََ‬
‫اعدٌ‬
‫ُمتَبَ َ‬
‫اِ ْستَ ْقٌبَ َلٌ‬
‫يَ ْستَ ْقٌبِ ُلٌ‬
‫اِ ْستَ ْقٌبِ َلٌ‬
‫اِ ْستِ ٌْقبَا ٌلً‬
‫ُم ْستَ ْقٌبِ ٌل‬
‫ُم ْستَ ْقبَلٌ‬
‫‪Power Point .......... 24‬‬
‫قِتَا ٌلً‬
‫‪Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.‬‬
Fi`il Madliy
–
–
–
–
–
–
–
–
–
–
–
–
–
–
ٌ‫س‬
َ َ‫َجل‬
ٌ‫سا‬
َ َ‫َجل‬
‫س ْوا‬
ُ َ‫َجل‬
ٌْ ‫س‬
‫ت‬
َ َ‫َجل‬
‫س تَا‬
َ َ‫َجل‬
‫َجلَ ْس ٌَن‬
ٌَ ‫َجلَ ْس‬
‫ت‬
‫َجلَ ْس تُ َما‬
‫َجلَ ْس تُ ٌْم‬
ٌِ ‫َجلَ ْس‬
‫ت‬
‫َجلَ ْس تُ َما‬
‫َجلَ ْس تُ ٌَّن‬
ٌُ ‫َجلَ ْس‬
‫ت‬
‫َجلَ ْس نَا‬
Fi`il Mudlori` Dipakai untuk
ِ
ٌ‫س‬
ُ ‫يَ ْجل‬
ِ
ٌِ ‫س‬
‫ان‬
َ ‫يَ ْجل‬
ِ
‫سو ٌَن‬
ُ ‫يَ ْجل‬
ِ‫تَجل‬
ٌ‫س‬
ُ ْ
ِ
ٌِ ‫س‬
‫ان‬
َ ‫تَ ْجل‬
‫يَ ْجلِ ْس ٌَن‬
ِ
ٌ‫س‬
ُ ‫تَ ْجل‬
ِ
ٌِ ‫س‬
‫ان‬
َ ‫تَ ْجل‬
ِ‫تَجل‬
‫س ْو ٌَن‬
ُ ْ
‫تَ ْجلِ ِس ْي ٌَن‬
ِ
ٌِ ‫س‬
‫ان‬
َ ‫تَ ْجل‬
‫تَ ْجلِ ْس ٌَن‬
ِ‫اَجل‬
ٌ‫س‬
ُ ْ
ِ‫نَجل‬
ٌ‫س‬
ُ ْ
(lk)
,,
,,
(pr)
,,
,,
(lk)
,,
,,
(pr)
,,
,,
(lk/pr)
(lk/pr)
: ‫ُه ٌَو‬
:ٌ‫ُهما‬
: ‫ُه ٌْم‬
: ‫ِه ٌَي‬
: ‫ُه َما‬
: ‫ُه ٌَّن‬
:ٌ‫ت‬
َ ْ‫أَن‬
: ‫أَنْ تُ َما‬
: ‫أَنْ تُ ٌْم‬
:‫ت‬
ٌِ ْ‫أَن‬
: ‫أَنْ تُ َما‬
: ‫أَنْ تُ ٌَّن‬
: ‫أَنَا‬
: ‫نَ ْح ٌُن‬
dia
,,
,,
dia
,,
,,
kamu
,,
,,
kamu
,,
,,
saya
kami
lk
,,
,,
pr
,,
,,
lk
,,
,,
pr
,,
,,
lk/pr
lk/pr
1 org
2 org
3 org/lebih
1 org
2 org
3 org/lebih
1 org
2 org
3 org/lebih
1 org
2 org
3 org/lebih
1 org
2 org/lebih
• Lihat keterangan berikut :
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 25
Keterangan ;
• Nomer urut 1 digunakan untuk pelaku pekerjaan orang ke-3
laki-laki (mudzakkar) yang belum disebutkan sebelumnya,
(berapapun jumlahnya).
Dan nomer urut 4 digunakan untuk pelaku pekerjaan orang
ke-3
perempuan (mu`annats) yang belum disebutkan
sebelumnya (berapapun jumlahnya).
• Adapun jika pelakunya sudah disebutkan sebelumnya maka
penggunaan kata kerja disesuaikan menurut jenis kelamin dan
jumlah isinya (sesuai tabel). Dalam hal ini berarti fa`il
berbentuk isim dhomir,
• Fi`il mudhori` yang huruf belakangnya berupa alif nun,
wawu nun, dan ya` nun, disebut Af’al khomsah,
ِ‫تَجل‬, ‫تَج ِلسو ٌَن‬, ‫تَجلِ ِسي ٌن‬. Tanda i`rob-nya
ex: ‫ان‬
ٌِ ‫يَ ْج ِل َس‬, ‫لس ْو ٌَن‬
‫ج‬
‫ي‬,
‫ان‬
‫س‬
ْ
ُْ ْ َ ْ ْ
ُ َ
َ ْ
pun berbeda dengan fi`il mudhori`. Lihat tabel i`rob berikut:
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 26
Fi`il
I`rob fi`il mudhori` dan Af`al khomsah
I`rob
Tanda
Contoh
Rofa` Dhommah
ٌُ ُ‫يَ ْكت‬
‫ب‬
Nashob Fathah
Mudhori`
Jazm
Rofa`
1. Sukun
2. Membuang huruf `illat
‫ و‬/ ‫ ا‬/‫ي‬
Huruf nun tetap ada
Af’al
Nashob Membuang huruf nun
khomsa
h
Jazm Membuang huruf nun
ٌ‫ب‬
َ ُ‫اَ ْنٌيَ ْكٌت‬
ٌ‫ب‬
ْ ُ‫لَ ْمٌيَ ْكٌت‬
ٌ ‫فَ لْيَ ْد‬
ُ‫ع‬
ٌِ ‫َولْيَت‬
‫َّق‬
ٌ‫يَ ْكتُبُ ٌْو َن‬
‫اَ ْنٌيَ ْكٌتُبُ ْوا‬
‫لَ ْمٌيَ ْكٌتُبُ ْوا‬
Fi`il mudhori` dan `af`al khomsah harus di-i`rob rofa`,
kecuali jika ada yang me-nashob-kan maka di-i`rob nashob,
dan jika ada yang men-jazm-kan maka di-i`rob jazm
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 27
 Huruf –huruf dibawah ini me-nashob-kan fi`il mudhori` dan
af`al khomsah, yaitu ;
 ‫ ; ٌاَ ٌْن‬akan
contoh ; ‫س‬
ٌَ ِ‫( اَ ٌْن يَ ْجل‬ia akan duduk)
 ‫ ; لَ ٌْن‬tidak akan contoh ; ‫س‬
ٌَ ِ‫َجل‬
ْ ‫( لَ ٌْن أ‬saya tidak akan duduk)
 ‫ٌِل‬
; supaya
contoh ; ‫ب‬
ٌَ ‫( لِ يَ ْق ُر‬ia supaya dekat)
 ‫ ; َك ٌْي‬supaya
contoh ; ‫َك ٌْي تَ ْعلَ ُم ْوا‬
(supaya kamu semua mengerti)
 ‫ ; َح تَّى‬sehingga
contoh ; ‫َح تَّى تُ ْن ِف ُق ْوا‬
(sehingga kamu semua menginfaqkan)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 28
 Huruf-huruf dibawah ini men-jazm-kan fi`il mudhori`
dan Af`al khomsah, yaitu :
• ‫ لَ ٌْم‬artinya ; tidak.
ex: ‫لَ ٌْم يَلِ ٌْد ٌَو لَ ٌْم يُ ْولَ ٌْد‬
(Dia tidak beranak dan tidak diperanakkan)
• ‫ لَ َّما‬artinya ; belum ex: ‫( لَ َّما أَفْ َه ٌْم‬saya belum paham)
• ‫ ٌِل‬/ ٌْ‫ َول‬/ ‫ ; فَل‬harus ! (untuk perintah)
ex : ُ‫ض ْي َف ٌه‬
َ ‫… فَ لْيُ ْك ِرٌْم‬. (… ia harus menghormati tamunya)
• ‫ ل‬Nahiy, yaitu ‫ال‬untuk larangan, diartikan; Janganlah!
ex : ‫ٌلَ تَ ْك َس ٌْل‬
(Janganlah engkau malas !)
‫( ول تَ ْق َربُ ْوا‬Janganlah engkau sekalian mendekati !)
• ‫ اِ ٌْن‬artinya ; jika
‫( اِ ٌْن تَ تَ َع لَّ ٌْم تَ تَ قَ دٌٌٌَ ٌْم‬jika kamu belajar, maka kamu akan maju)
• ‫ َم ٌْن‬artinya ; barang siapa
‫ص ٌْد‬
ٌْ ‫َم ٌْن يَ ْزَر‬
(Barang siapa menanam, maka ia akan menuai)
َ ‫ع يَ ْح‬
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 29

•
•
•
Amil Jazm Adat Syarath
‫ اِ ٌْن‬dan ‫ َم ٌْن‬lebih sering disebut adat syarath amil jazm yang
selalu menyertai pernyataan `syarath jawab`, memberikan
pengertian `sebab akibat` ; jika....,maka..., Dan pada saat yang
sama sekaligus berpengaruh men-jazm-kan.
• Perhatikanlah kedua contoh di bawah ini!.
‫( اِ ٌْن تَتَ َع لَّ ٌْم تَتَ قَ ٌّدٌٌَ ٌْم‬jika kamu belajar, maka kamu akan maju)
‫ص ٌْد‬
ٌْ ‫( َم ٌْن يَ ْزَر‬Barang siapa menanam, maka ia akan menuai)
َ ‫ع ََْي‬
ADAT SYARATH
Ada lagi adat syarath selain ‫ اِ ٌْن‬dan ‫ َم ٌْن‬yang sering muncul di
dalam bacaan, yaitu: ‫( اِ َذا‬jika), ‫( لَ ٌْو‬jika), ‫( لَ َّما‬pada saat, sering
diartikan; oleh karena), dan ‫( اَ َّما‬adapun), tetapi keempat adat
syarath ini tidak berpengaruh men-jazm-kan, hanya
memberikan pengertian sebab akibat.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 30
PELAJARAN KE- X
(FI`IL MUDHORI` MU`TALL)
• Fi`il mudhori` ada yang huruf akhirnya berupa huruf `illat,
yakni berupa wawu, ya`, atau alif bengkok (‫و‬, ‫ي‬, ‫[ )ى‬Biasa
disebut fi`il mudhori` mu`tall alkhir]. I`rob rofa`-nya
ditandai dengan dhommah tetapi tidak boleh ditampakkan.
• I`rob nashob-nya ditandai dengan fatkhah ditampakkan
pada yang berakhiran wawu (ٌ‫)و‬,atau
ya` (ٌ‫)ي‬.
َ
َ Sedangkan
pada yang berakhiran alif tidak boleh ditampakkan.
• Adapun i`rob jazm-nya ditandai dengan terbuangnya
huruf-huruf illat itu (lihat kembali tabel i`rob fi`il
mudhori`).
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 31
PELAJARAN KE-XI
(FA`IL)
Di dalam tata bahasa Arab, penyebutan fi`il (kata kerja) harus
disertai penyebutan pelaku pekerjaan tersebut, terletak tepat
sesudahnya ataupun dipisah oleh kata lain. Subjek pelaku
pekerjaan ini disebut dengan fa`il dan di-i`rob rofa`. Contoh :
penggunaan `wadah-wadah` dari emas
ِ
ِ
ِ‫ض ٌة‬
ِ
ِ
ِ
َّ
َّ ‫ٌٌوالف‬
‫ ََْيحرحمٌا ْست ْع َم ح‬dan perak itu hukumnya kharam
َ ‫الٌ َأواِنٌالذ ٌَهب‬
ٌ‫( َح ِفظَ حه ْمٌ ح‬semoga) Allah menjaga mereka
‫الل‬
Catatan : Kata yang bergaris bawah adalah fa’il
•Setiap fi`il harus ada fa`il-nya. Fa`il berada sesudah fi`il, bukan
sebelumnya.
•Fa`il dan fi`ilnya harus bersesuaian (mu`annats/mudzakkar,
serta jumlah pelakunya). Fa`il di-i`rob rofa`
•Fa`il ada yang berbentuk isim dhomir yang tersembunyi
(lihat dan perhatikan kembali Pelajaran ke-V ).
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 32
Ingat !, Isim yang isinya bukan orang tetapi berakhiran ta` bulat
(‫ة‬, baca; ta` marbuthoh) digolongkan mu`annats (orang
perempuan) karena berakhiran ‫ة‬.
Selain ‫ ة‬ada lagi ciri-ciri isim mu`annats, yaitu berakhiran ‫ى‬
(baca; alif maqshuroh) dan ‫( اء‬baca; alif mamdudah).
Secara sederhana dapat diingat untuk difahami bahwa isim yang
berakhiran ‫( ة‬ta` marbuthoh), ‫( ى‬alif maqshuroh) dan ‫( اء‬alif
mamdudah) berarti mu`annats.
Contoh :
ُ‫ ; التِّ ل ِْم ْي َذٌٌة‬siswi
‫اٌلح ْسنَى‬
ُ ; yang baik
ٌ ‫اٌلس َّر‬
; saat senang.
َّ
ُ‫اء‬
Dan isim yang berakhiran selain ‫( ة‬ta` marbuthoh), ‫( ى‬alif
maqshuroh) dan ‫( اء‬alif mamdudah) berarti mudzakkar.
Contoh :
ٌ‫ ; كِتَاب‬buku
ٌ‫ ; َم ْس ِجد‬masjid
ٌ‫صر‬
ْ َ‫ ; ن‬pertolongan
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 33
 Kata yang shighot-nya isim fa`il, dan isim yang
menunjukkan arti sifat/keadaan terkadang kita temukan
diberlakukan sebagaimana fi`il-nya, dalam artian mempunyai
fa`il yang dimunculkan. Contoh :
ِ‫ص‬
‫اح‬
‫ب ٌَر حجلًٌ َح َسنًا حخلح حق ٌحه‬
(Pergaulilah orang yang akhlaknya baik)
ْ َ
(‫ َح َس نًا‬artinya ; baik, menunjukkan arti sifat, dan ٌ ‫ حخلح‬adalah
fa`ilnya yang dimunculkan).
 Kasus fa`il yang muncul bukan merupakan tuntutan
kata kerja seperti contoh diatas ini sering ditemui muncul dari
kata yang berstatus shifat sababiy, mubtada`, serta khobar.
(tentang ketiganya akan dibahas pada babnya masing-masing).
 ingat !, Jama` taksir yang isinya bukan orang, dianggap
isim mufrod yang mu`annast. sehingga penggunaan fi`il-nya
sama dengan yang dipakai untuk yang mufrod mu`annats.
ِ ‫ٌوتَطْه ٌر جلحودٌالْميت ِةٌبِال ّدٌِب ِاغ‬
Contoh : ‫اِْْن ِزيْر‬
ٌِ ‫ٌاالٌج ْل َدالْ َك ْل‬
ْ ‫ب ٌَو‬
َْ َ ‫َ ح ح ح ْ ح‬
َ
( kulit-kulit bangkai bisa suci dengan disamak, kecuali kulit
anjing dan babi )
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 34
 Isim – isim yang sering muncul berstatus fa`il diantaranya :
1) Isim dhohir,
contoh :
‫حستَا ٌذح‬
َ ‫( َح‬Guru itu sudah datang)
ْ ‫ضٌَر األ‬
2) Isim dhomir, contoh :
‫( حُمَ َّمدٌيَ ْغتَ ِس حٌل‬Muhammad sedang mandi)
ِ
3) Isim maushul, contoh :
‫ض ْوٌَء‬
َّ ‫يحْب ِط حل‬
‫ٌالصآلةٌَ َما يحْبط حلٌالْ حو ح‬
(Hal yang membatalkan wudhu (juga) membatalkan sholat)
4) Fi`il mu`awwal, yakni fi`il mudhori`, af`al khomsah, fi`il madhiy
yang di awali huruf ‫ اَ ٌْن‬amil nashob.
ِ ‫َّئ ٌاَ ْنٌ ي‬
Contoh : ٌ‫ص ُّح‬
ٌَ ‫اٌآلة اَ َح ٌد يَتَ َوض‬
ٌ ‫آلٌم َو‬
َ
ُ ِ‫ب‬
(Berwudlunya seseorang secara tidak susul–menyusul itu hukumnya sah)
Selain fa`il ada beberapa lagi status kata yang dikategorikan i`rob rofa.
Untuk lebih mudahnya agar diingat-ingat bahwa di bawah ini adalah
kelompok status kata yang di-i`rob rofa`, yaitu :
•Fa`il (partisip aktif; subjek kalimat verbal aktif )
•Na`ibul fa`il
(partisip pasif; subjek kalimat verbal pasif))
•Mubtada`
(subjek kalimat nominal)
•Khobar mubtada`
(predikat kalimat nominal)
•Isim `kana` dkk.
(subjek `kana` dkk)
•Khobar `inna` dkk.
(predikat `inna` dkk)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 35
PELAJARAN KE-XII
(FI`IL MUTA`ADDIY, FI`IL LAZIM, DAN MAF`UL BIH)
Kata kerja ada yang secara logika punya objek (transitif)
disebut Fi`il Muta`addiy dan ada yang tidak punya obyek
(intransitif) disebut Fi`il Lazim.
Fi`il Muta`addiy
(Kata Kerja Transitif)
Fi`il Lazim
(Kata Kerja Tidak Transitif)
Contoh: ٌ‫ص َر‬
Contoh: ‫( نَ ٌَام‬tidur)
َ َ‫( ن‬menolong)
‫( فَتَ ٌَح‬membuka)
ٌ‫س‬
َ َ‫( َجٌل‬duduk)
Status objek di dalam tata bahasa Arab disebut maf`ul bih, dan
dikategorikan ke dalam kelompok i`rob nashob. Maf`ul bih dapat
didefinisikan dengan pernyataan sebagai berikut:
Maf`ul bih yaitu Isim yang penyampaiannya dimaksudkan sebagai
objek pekerjaan. Maf`ul bih di-i`rob nashob.
Penyebutannya maf`ul bih biasanya ditulis sesudah fi`il.
Contoh: ‫ص ٌَر َزيْ دٌ َخ الِ ًدا‬
َ َ‫( ن‬Zaid sudah membantu Kholid),
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 36
 Maf`ul bih sering muncul berbentuk isim-isim di bawah ini :
•Isim dhohir, contoh : ‫اللّ حه ٌَّم نَ ِّوٌْر ق ْلبٌَنَا‬
(Ya Allah, Terangilah hati kami)
•Isim dhomir, contoh : ‫( َس لِّ ْم نَا‬Selamatkanlah kami)
ِ ٌ ْ‫عرف‬
•Isim isyaroh contoh : ‫كٌ ا َّلر حج ٌَل‬
َ ‫ت ٌَذ ل‬
‫ََ ح‬
(Saya kenal laki-laki itu)
ِ ‫ات و َما ىف األ َْر‬
•Isim maushul contoh : ٌ‫ض‬
ٌِ ‫مو‬
َ ‫احنْظحٌْر َما ىف الّ َّس‬
(Perhatikanlah apa-apa yang ada di langit-langit dan di bumi)
•Isim mu`awwal. Yaitu jumlah ismiyyah yang diawali ‫َن‬
ٌَّ ‫أ‬
Contoh : ٌ‫اللَ َس ِم ْيعٌ َع لِ ْيم‬
ٌ ٌ‫اِ ْعلَ حم ْوا اَن‬
(Ketahuilah!. Bahwa sesungguhnya Allah Maha mendengar lagi Maha
mengetahui).
•Fi`il mu`awwal. Yaitu fi`il mudhori`, af’al khomsah, dan fi`il
madhiy yang diawali ‫ اَ ٌْن‬amil nashob.
Contoh : ‫ك‬
ٌَ َ‫لَ ئ‬
ٌ ‫ي ُزَم‬
ٌَ ‫اِ ْح َذ ٌْر اَ ٌْن تُ ْؤِذ‬
(Hindarilah! menyakiti teman-temanmu)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 37
PELAJARAN KE-XIII
(NAIBUL FA`IL)
Di dalam tata bahasa arab kata kerja aktif disebut fi`il ma`lum,
sedangkan kata kerja pasif disebut fi`il majhul.
Contoh
:
‫ ; فَتَ ٌَح‬membuka (ma`lum) ‫ ; يَ ْفتَ حٌح‬membuka (ma`lum)
‫ ; فحتِ ٌَح‬dibuka (majhul)
‫ ; يح ْفتَ حٌح‬dibuka (majhul)
RUMUS FI`IL MAJHUL :
 Fi`il madhi : Huruf awal diharokati dhommah, dan huruf
sebelum terakhir diharokati kasroh. Contoh : ‫( حذٌكٌَِر‬disebutkan).
Jika pada fi`il madhi itu ada sisipan huruf ta`, maka ta`
diharokati dhommah. Contoh : ‫( اح ْس تح ْع ِم ٌَل‬diberlakukan).
 Fi`il mudhori`: Huruf awal diharokati dhommah, huruf
sebelum terakhir diharokati fathah. Contoh: ‫( يح ْذٌ َك حٌر‬disebutkan).
Jika pada fi`il mudhori`itu ada sisipan huruf ta` maka ta`
diharokati fathah. Contoh : ‫( يح ْستَ ْع َم حٌل‬diberlakukan).
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 38
 Fi`il majhul hanya bisa dibuat dari fi`il yang muta`addy.
 Fi`il ma`lum membutuhkan fa`il, sedangkan fi`il majhul
membutuhkan naibul fa`il. Naibul fa`il ialah isim yang
penyampaiannya dimaksudkan sebagai subjek kata kerja pasif,
berada sesudah fi`il majhul, dan di-i`rob rofa`. Contoh:
• ‫اب‬
ٌ‫ت األَبْ َو ح‬
ٌْ ‫فحتِ َح‬
; Pintu-pintu itu sudah dibuka
• ٌ‫ ; يح ْكَرحٌم حُْمتَهد‬Orang yang rajin akan dimuliakan
 Perlu diingat bahwa yang mempunyai naibul fa`il bukan
hanya fi`il majhul saja, karena kata ber-shighot-kan isim
maf`ul, dan arti sifat sesungguhnya juga terkadang
diberlakukan sebagaimana fi`il-nya, dalam artian memiliki
naibul fa`il.
‫نف‬
‫خ‬
‫ص‬
‫م‬
Contoh:
‫ْالمـشمش م ْكــر ْوه اسْ ـتـعْ ماله‬
‫ا ْلماء‬
(Memakai air yang terkena sinar matahari itu hukumnya makruh)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 39
PELAJARAN KE-XIV
(MUBTADA` DAN KHOBAR MUBTADA`)
• Subjek kalimat nominal di dalam tata bahasa Arab disebut
mubtada`, yaitu Isim yang di-i`rob rofa`, dimaksudkan sebagai
subjek kalimat nominal. Contoh :
‫مـقـالة‬
‫أ ْلـف‬
ْ‫من‬
‫خ‬
‫م‬
‫خـيْر‬
‫ْالـعـمـل‬
Perbuatan (nyata) lebih baik dari pada seribu ungkapan (teori)
• Mubtada`dimaksudkan sebagai kata yang akan dijelaskan oleh
khobar. (mubtada` = subjek, dan khobarnya = predikatnya).
• Isim (kata benda) dilihat dari kejelasan bendanya dibagi dua.
Pertama, Isim Ma`rifat yaitu isim yang telah diketahui atau
sudah tertentu, jelas benda yang mana yang dimaksud. Dan
kedua, Isim Nakiroh yaitu isim yang bersifat umum, tidak
tertentu, tidak jelas benda yang mana yang dimaksud.
• Isim yang tidak ma`rifat berarti nakiroh
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 40
 Berikut ini adalah 6 kelompok isim yang termasuk isim
ma`rifat :
1)
2)
3)
4)
5)
Isim `Alam (Nama : nama orang,hewan,negara,kota, desa. dll)
Isim Dhomir (Kata ganti orang)
Isim Isyaroh
(Kata tunjuk)
Isim Maushul (Kata benda relatif )
Isim yang ada ٌ‫اَ ْل‬-nya.
ِ
misal : ٌ‫اب‬
‫( ال ك تَ ح‬buku itu/buku ini)
6)
Isim Nakiroh yang berposisi mudhof yang mudhof ilaih-nya berupa isim ma`rifat
(salah satu lima diatas).
Contoh : ‫ٌٌٌلِغَ ٌِْيحك ٌْم‬
ٌ ‫َخْيٌ حرحك ْمٌٌٌأَنْ َف ٌعح حك ْم‬
(yang terbaik diantara kamu sekalian adalah yang berguna bagi orang lain).
Keterangan :
1)
Isim dhomir (kata ganti), diantaranya :
• ٌ‫حه َو‬
= dia
(seorang lk)
•
•
ٌ‫ت‬
َ ْ‫أٌَن‬
‫ِه ٌَي‬
= kamu
= dia
(seorang lk)
(seorang pr)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 41
 Isim Isyaroh (kata tunjuk) yang sering muncul di dalam bacaan,
diantaranya :
• ‫ = هـذا‬ini
(seorang lk/benda yang dianggap lk)
• ِ‫ = ه ِذٌه‬ini
(seorang pr/benda yang dianggap pr)
• ‫ك‬
ٌَ ِ‫ = ذل‬itu
(seorang lk/benda yang dianggap lk)
• ‫ك‬
ٌَ ‫ = تِْل‬itu
(seorang pr/benda yang dianggap pr)
 Isim Maushul (kata benda relatif) yang sering muncul dalam
bacaan, diantaranya :
• ‫َم ا‬
= sesuatu (benda)
• ‫ = َم ٌْن‬seseorang (lk/pr)
• ‫ = اٌل ذى‬seseorang (lk)
• ‫ = اٌل ت‬seseorang (pr)
• ‫ = اٌل ذين‬orang-orang (lk)
 Biasanya isim yang menjadi mubtada` berupa isim yang
ma`rifat.
 Kata yang menjadi khobar harus pantas dan sesuaikan dengan
mubtada`-nya dalam peruntukan pemakaiannya
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 42
 Selain kotak/bungkusan yang kita istilahkan dengan
sebutan fi`il mu`awwal dan isim mu`awwal, ada
beberapa lagi kotak/bungkusan lain, yaitu;
 Fi`il aktif dengan fa`il nya, dan fi`il pasif dengan na`ibul
fa`il-nya, disebut jumlah fi`liyyah (kalimat verbal).
 Mubtada`dengan khobar-nya disebut jumlah ismiyyah
(kalimat nominal).
 Huruf jarr dengan majrurnya, dan dhorof dengan
madhrufnya (mudhof ilaihnya) disebut syibhul jumlah
(frase).
•Mubtada` juga ada yang berbentuk fi`il mu`awwal.
‫خ‬
‫م‬
contoh:
… ‫َخْيٌرٌ لَ حك ٌْم‬
ٌ‫ص ْوحم ْوا‬
‫و‬
‫انٌٌتَ ح‬
Puasa kalian semua (itu) adalah baik untuk diri kalian …
•Begitu pula khobar ada yang berbentuk fi`il mu`awwal.
‫خ‬
‫م‬
contoh:
‫ٌٌَت تَ ِه ٌَد‬
‫ض حٌل‬
َْ ‫اَ ْن‬
َ ْ‫األٌَف‬
sebaiknya engkau rajin
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 43
 Terkadang penulisan khobar didahulukan dari mubtada`nya.
contoh :
‫م‬
‫خ‬
‫له ما في السمـوات و ْاْلرْ ض‬
Apa-apa yang di langit-langit dan di bumi adalah milik-Nya
Pada kasus ini biasanya mubtada` berupa isim nakiroh

Satu mubtada` sering punya khobar lebih dari satu.
contoh :
‫خ‬
‫خ‬
‫م‬
‫و هو ا لسمـيْع ا ْلعـليْم‬
Dia (Allah) Maha mendengar lagi Maha mengetahui
-----------o0o----------
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 44
PELAJARAN KE-XV
(SHIFAT DAN MAUSHUF, KHAL DAN SHOHIBUL
KHAL)
 SHIFAT DAN MAUSHUF
 Shifat adalah status kata yang menerangkan sifat benda. Oleh
karenanya kata yang berstatus shifat harus menunjukkan arti sifat.
Biasanya berupa shighot isim fa`il, isim maf`ul, atau sifat
musyabbihat (yaitu isim yang memberikan pengertian arti sifat).
 Isim yang berstatus shifat harus bersesuaian dengan maushuf-nya
(isim yang disifati) dalam 4 hal, yaitu :
1) ma`rifat / nakiroh-nya (tertentu / umum)
2) jenis kelamin-nya
(mudzakkar / mu`annast)
3) jumlah isi -nya (mufrod / mutsanna / jama`)
4) i`rob-nya (rofa` / nashob / jarr)
Contoh :
- ٌ‫ِهْندٌ تِْل ِمْي َذةٌ حُْمتَ ِه َدة‬
(Hindun siswi yang tekun).
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 45
• Shifat seperti di atas adalah shifat khaqiqiy. Yakni bahwa
penyampaiannya dimaksudkan untuk menyifati benda
yang disebut sebelumnya. Karena selain shifat khaqiqiy
ada shifat sababiy, yakni shifat untuk menyifati benda yang
akan disebut sesudahnya. Contoh :
‫ف‬
‫ص‬
ْ ‫حُْمتَ ٌِه َدٌة أ‬
‫حخٌتحهٌح‬
‫مص‬
ٌ‫َخ ٌالِ ٌد َوٌلَد‬
Kholid itu saudara perempuannya anak yang rajin
Selanjutnya diterjemahkan: Saudara perempuan Kholid itu anak yang rajin
ٌ‫ف‬
‫ص‬
‫مص‬
ٌ‫اِ ْستِ ٌْع َمالحهح‬
ٌ‫ َوحه ٌَو حمطَ ٌِّهرٌ َم ْكٌحرْوه‬Air itu air yang bisa mensucikan yang makruh dipakai
• Jadi, Shifat sababiy adalah status shifat yang secara teks
merupakan shifat kata sebelumnya, tetapi secara esensi
merupakan sifat benda yang disebut sesudahnya.
• Jika shifat khaqiqiy harus bersesuaian dengan maushuf-nya
dalam 4 hal, maka kesesuaian pada shifat sababiy dengan
maushuf-nya cukup hanya dalam 2 hal saja. Yaitu pada isim
ma`rifat/nakiroh-nya dan i`rob-nya.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 46
1)
2)
3)
4)

•
•
•
•
 Selain status shifat ada lagi status yang tidak punya i`rob sendiri,
i`robnya hanya mengikut kepada i`rob kata yang diikuti, yaitu :
Shifat (isim shifat untuk menerangkan sifat benda)
‘Ataf (kata sambungan)
Taukid (pengulangan kata atau isim –isim tertentu, berfungsi
memperjelas)
Badal (Ralat)
(Tentang badal dan taukid lihat pada babnya masing-masing)
KHAL DAN SHOHIBUL KHAL
Khal : Yaitu isim nakiroh yang mengandung arti sifat atau keadaan, dimana
penyampaiannya dimaksudkan untuk menjelaskan keadaan benda saat
melakukan pekerjaan.
Isim yang menjadi khal biasanya berbentuk isim shifat, yakni: shighot isim
fa`il, isim maf`ul, atau isim yang mengandung arti sifat/keadaan.
Contoh : ‫حا‬
ِ
‫ضا‬
ًٌ ْ‫َم ِري‬
ٌ‫َخ الد‬
ٌْ ِ ٌَ‫َجاء‬
‫ِن‬
Kholid datang kepadaku (dalam keadaan) sakit
Isim yang dijelaskan keadaannya disebut sokhibul khal/dzul khal
Dalam bab ini yang penting untuk diingat adalah bahwa isim yang berstatus
khal harus berupa isim shifat yang nakiroh, sedangkan yang menjadi
shohibul khal/dzul khal harus isim yang ma`rifat . (Ingat-ingat kembali 6
kelompok isim yang ma`rifat ).
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 47
PELAJARAN KE-XVI
(KANA DAN AKHOWAT-NYA)
• Kana & akhowat-nya (Kana dkk.) selalu bersama mubtada dan
khobar mubtada` tapi kemudian status mubtada` dan khobar
mubtada` dicopot oleh kana dkk. Setelah keduanya tidak punya
kedudukan kemudian diberi status dan i`rob baru. Mantan
mubtada` dirubah statusnya menjadi ‘isim’ kana dkk dengan
i`rob rofa` baru, dan mantan khobar mubtada` dirubah
statusnya menjadi ‘khobar’ kana dkk dengan i`rob berganti
nashob.
• Isim kana dkk. di-i`rob rofa`, khobar kana dkk. di-i`rob
nashob.
Contoh
:
‫م خ‬
1.
2
‫خ‬
ٌ‫اللٌح َغ حف ْور‬
Allah Maha Pengampun
‫ص‬
‫حُْمتَ ٌِه ٌد‬
‫خٌمص‬
ٌ‫َولَد‬
‫م‬
ٌ‫َخالِد‬
Kholid itu anak yang rajin
menjadi
menjadi
‫َكا ٌَن اللٌح َغ حف ْوًرا‬
‫ص‬
‫حُْمتَ ِه ًٌدا‬
‫خٌمص‬
‫َولَ ًدا‬
‫َخالِ ٌد‬
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
ٌ‫َكا َن‬
Power Point .......... 48
Kelompok Kana, yaitu:
1. ‫َكان‬
:…..... (biasanya tidak diartikan).
Contoh : ‫َكا َنٌٌٌاللحٌ َغ حف ْوًرا‬
Allah itu Maha Pengampun
2. ‫س‬
: tidak/bukan.
ٌَ ‫لَ ْي‬
Contoh :
3. ٌ‫اٌر‬
َ
َ ‫ص‬
Contoh :
4. ٌ‫ح‬
ْ َ‫ا‬
َ َ‫ص ب‬
Contoh :
5. ٌ‫ام‬
َ ‫َم‬
َ ‫اٌد‬
Contoh :
6. ‫ال‬
ٌَ ‫اٌز‬
َ ‫َم‬
Contoh :
‫خ‬
َّ ٌ‫ولَْيس‬
‫َكاألحنٌْثَى‬
ٌ‫الذ َكحر‬
َ
: menjadi
Lelaki itu tidak seperti perempuan.
‫خ‬
‫لً َعالِ ًٌما‬
ٌ ‫ص َارٌ حُمَ ٌَّم ٌد َر حج‬
َ
: menjadi
‫خ‬
ِ ‫اٌَص بحٌ خالِدٌ ع‬
‫اجٌبًا‬
َ
َ َ َْ
: selagi
‫خ‬
‫حُْمتَ ِه ًٌدا‬
: selalu
Muhammad jadi pemuda yang pandai
Kholid jadi kagum
ٌ‫اٌد َامٌ بَ ْكر‬
َ ‫َم‬
ِ‫اَلٌالل‬
ٌ
ٌ‫يَ ْدعح ٌْو َن‬
‫خ‬
ٌ‫َماٌيََزالحٌْو َن‬
ٌ‫اَ ْجتَ ِه حد‬
Saya akan rajin selagi Bakar rajin
Mereka senantiasa berdoa kepada Allah
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 49
 Fi`il madhi Kana, fi`il mudhori- nya, fi`il ’amr-nya, fi`il nahiynya berpengaruh sama separti kana, yakni merusak status
mubtada` dan khobar mubtada`. Kana yang berbentuk shighot
ْ ‫ )ك‬pasti berposisi mudhof, isim-nya berposisi
mashdar ( ‫ــون‬
mudhof ilaih, sehingga isim tersebut tidak di-i`rob rofa`,
melainkan di-i`rob jarr, walaupun statusnya sebagai subjek.
Contoh :
‫خ‬
‫حُْمتَ ٌِه ًدا‬
ٌ‫لِ َك ْوٌنِِه‬
‫أَ ْكَرْمٌتحٌهح‬
Saya menghormatinya karena ia rajin
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 50
Sebagaimana khobar mubtada`, khobar kana dkk juga ada yang
berbentuk susunan jumlah fi`liyyah, ada yang berbentuk jumlah
ismiyyah, ada yang berbentuk syibhul jumlah, ada pula yang
berbentuk fi`il mu`awwal
Contoh :
‫خ‬
a.
ٌ‫يَتَ َكٌلَّ حم‬
ٌ‫َم َعٌبَ ْكر‬
Kholid sedang berbincang dengan Bakar
(Khobar kana dkk berbentuk jumlah fi`liyyah
‫كانٌخالِ ٌد‬
َ
)
‫خ‬
b.
‫ٌٌم ٌَع لِّ ٌم‬
‫أَبح ْوهح ح‬
ٌ‫بَ ْكر‬
‫َكان‬
‫خ‬
c.
ِ َ‫كان الدَّفْ تٌَرٌ علىٌامل ْكت‬
ٌ‫ب‬
‫ح‬
َ
Ayah Bakar adalah guru
(Khobar kana dkk berbentuk jumlah
ismiyyah)
Buku itu diatas meja
(Khobar kana dkk syibhul jumlah berbentuk jarr
majrur)
‫خ‬
d.
ِ ‫كان الت‬
ٌ‫ص ِل‬
‫ر‬
‫ا‬
‫خ‬
‫ذ‬
ٌ
‫ي‬
ٌ
‫َّلم‬
‫ح‬
ْ ‫ِجٌالْ ٌَف‬
َ
ْ
َ
Para siswa itu diluar kelas
(Khobar kana syibhul jumlah berbentuk dhorof
madhruf)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 51
 Sebagaimana khobar mubtada` yang terkadang ditulis
mendahului mubtada`nya
demikian pula dengan khobar
kana terkadang juga ditulis mendahului kana, dengan syarat
yang sama, yakni khobar harus berbentuk syibih jumlah (jarr
majrur/dhorof madhruf).
 Kana dan kelompoknya digolongkan ke dalam kelompok
fi`il yang naqish, yakni tidak sempurna. karena sebagai fi`il
mestinya yang dibutuhkannya adalah fa`il, bukan isim dan
khobar.
 Tapi terkadang kita temukan kana ‘tamm’ (sempurna)
sebagaimana fi`il - fi`il lainnya, yakni hanya butuh fa`il saja.
Biasanya kana ‘tamm’ ditafsiri dengan kata ‫ حوِج ٌَد‬atau ‫ يح ْو َج حٌد‬,
sering diterjemahkan ‘ada’.
-----------o0o---------Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 52
PELAJARAN KE-XVII
(INNA DAN AKHOWAT-NYA)
Inna & akhowatnya (inna dkk) juga merusak mubtada dan khobar
mubtada`. Status mubtada` dan khobar mubtada` dicopot oleh inna
dkk, lalu diberi status dan i`rob baru. Mantan mubtada` menjadi
`isim` inna dkk (subjeknya inna dkk) kemudian di-i`rob nashob. Dan
mantan khobar mubtada` diberi status baru menjadi `khobar` inna
dkk (predikatnya inna dkk.) dan di-i`rob rofa` baru.
Contoh :
‫خ‬
1.
ٌ‫َغ حف ْور‬
‫ص‬
2.
‫م‬
‫اللٌح‬
menjadi
‫خ‬
‫م‬
‫َوٌلَ ٌد حُْمتَ ٌِه ٌد‬
‫َخالِ ٌد‬
‫خ‬
ٌ‫اِ ّنٌاللٌَ َغ حف ْور‬
Sesungguhnya Allah Maha Pengampun
‫خٌٌٌٌٌٌٌٌٌٌٌٌٌص‬
menjadi
‫اِ َّنٌ َخالِ ًدا َوٌلَ ٌد حُْمتَ ِه ٌد‬
Sesungguhnya Kholid anak yang rajin
Isimnya Inna dkk di-irob nashob, khobarnya Inna dkk di i`rob rofa`
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 53
 Kelompok inna yaitu:
 ‫ اٌِ ٌّن‬artinya ; sesungguhnya
 ‫ اَ ٌّن‬artinya ; sesungguhnya
 ‫َن‬
ٌَّ ‫ َك أ‬artinya ; seakan benar-benar
 ‫ لَ ِك ٌَّن‬artinya ; akan tetapi
 ‫ لَ َعلَّى‬artinya ; agar/semoga
 ‫ت‬
ٌَ ‫ لَْي‬artinya ; seandainya
 Sebagaimana Khobar mubtada` dan khobar Kana dkk, Khobar inna dkk ada
yang berbentuk susunan jumlah fi`liyyah, jumlah ismiyyah, ada pula yang
berbentuk syibhul jumlah.
Contoh :
‫خ‬
a.
‫ت لَ ْنٌيَعح ْوٌَد‬
ٌَ ْ‫اِ ٌَّن الْ َوق‬
Sesungguhnya waktu tidak akan berulang
( Khobar inna dkk. berbentuk jumlah fi`liyyah )
‫خ‬
b.
ٌ‫َخالِ ًٌدا أَبح ْوهحٌ ٌطَّبِْي ح‬
‫ب‬
‫اِ ٌَّن‬
Sesungguhnya ayah Si Kholid seorang dokter
( Khobar inna dkk. berbentuk jumlah ismiyyah )
‫خ‬
Sesungguhnya mereka benar-benar dalam kesesatan yang
nyata
( Khobar inna dkk. berbentuk Syibhul Jumlah yg Jarr Majur)
c.
ِ
ٌ‫ىٌضل ٌل حمبِ ْي‬
َ ‫لَف‬
ٌ‫انَّ حٌه ْم‬
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 54
PELAJARAN KE-XVIII
(HURUF `ATHOF, MA`THUF DAN MA`TUF `ALAIH)
 Huruf - huruf `Athof yaitu :
- ‫ٌَو‬
= dan
- ‫ال‬
= tidak/bukan
- ‫ف‬
ٌَ
= maka
- ‫ت‬
ٌَّ ‫ = َح‬sehingga
- ‫ثح ٌَّم‬
= kemudian
- ‫ٌم ا‬
َّ ِ‫ = ا‬adakalanya
- ‫ٌَو‬
ٌْ ‫أ‬
= atau
- ‫ = بَ ٌْل‬tetapi
- ‫ٌم‬
ٌْ َ‫ا‬
= atau
- ٌ‫ = لَ ِك ْن‬tetapi
Contoh :
ِ
• ٌ‫ٌخالِدٌوٌبَ ْك ر‬
َ ‫ٌِن‬
ْ َ‫ َجاء‬Kholid dan Bakar datang kepadaku
• ٌ‫ٌخالِدٌ فَ بَ ْك ر‬
Kholid datang, maka (sesaat kemudian) Bakar datang
َ َ‫َجاء‬
• ٌ‫ٌثَّ بَ ْك ر‬
ٌ‫ٌخالِد ح‬
Kholid datang , (setelah cukup lama) kemudian Bakar
َ ‫َح‬
َ ‫ضَر‬
datang
ِ
• ‫حخ تَ َها‬
ْ ‫ تََزَّو ْجٌهْن ًداٌأوٌأ‬Kawinilah Hindun atau (kawinilah) saudara perempuannya
• Kata yang menyambung (berada sesudah huruf `athof) disebut
ma`thuf . dan yang disambungi (telah disebutkan di depan) disebut
ma`thuf `alaih. I`rob `athof mengikut ma`thuf `alaihnya (rofa`,
nashob, atau jarr)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 55
PELAJARAN KE-XIX
(TAUKID DAN BADAL)
 Taukid yaitu mempertegas benda yang telah dinyatakan dengan
mengulang kata yang sama atau menggunakan kata-kata tertentu yang
disebut adat taukid, yakni ;
– ‫َج ِم ْي ٌُع‬
dan kata turunannya,
artinya ; semuanya
– ‫ُك ٌُّل‬
dan kata turunannya,
artinya ; semuanya
– ‫س‬
ٌُ ‫نَ ْف‬
dan kata turunannya,
artinya ; dirinya
– ‫َع ْي ٌُن‬
dan kata turunannya,
artinya ; dirinya
Contoh : ‫ت‬
Zaid, ya... Zaid sudah hadir
1.
ٌ‫اءَ َزيْدٌ َزيْد‬
ٌ ‫َج‬
2.
3.
4.
‫ت‬
َِ
‫َجْي ًع ا‬
ٌ‫الْ َق ٌْوَم‬
‫َعْيٌنَ َها‬
ِ ٌ‫رأَيت‬
ٌ‫اال ْمرٌأََة‬
‫َْ ح‬
‫سهَا‬
ٌَ ‫نَ ْف‬
‫وأ ِححب هَا‬
‫حكٌلَِّه ا‬
‫َم َعٌاِ ْخ َوٌِتَا‬
‫ت‬
‫ت‬
‫ت‬
5.
ٌ‫ت‬
‫َعَرٌفْ ح‬
Saya kenal kaum itu semua
Saya melihat diri perempuan itu
Dan saya menyukai diri perempuan itu
ٌ‫ت‬
‫َوٌتَ َعٌَّرفْ ح‬
Dan saya sudah berkenalan dengan semua
saudaranya
Taukid di-i`robi sesuai mu`akkad-nya (benda yang diperjelas)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 56
 Badal
yaitu isim yang isinya merupakan benda yang sudah disebut, atau
sebagiannya, panyampaiannya dimaksudkan untuk memperjelas benda
mana atau siapa sebenarnya yang dimaksudkan dengan tanpa
mengulang kata yang sama dan tidak memakai adat taukid. Secara
sederhana Badal dapat difahami sebagai ralat redaksi
contoh :
1.
ٌ‫َسْيف‬
‫ب‬
ٌ‫ت‬
‫الْ َوقْ ح‬
‫َعلِ ٌي‬
ٌ ‫الْ عح لَ ٌَم‬
‫اءح‬
ٌَ ‫َواتَّ ٌَف‬
ِ ‫قَال‬
‫اال َم ام‬
Seorang pemimpin (Ali) berkata:
bahwa waktu adalah pedang
‫ب‬
2. ٌ‫ض حه ْم‬
ٌ‫بَ ْع ح‬
Para ulama’ (sebagian dari mereka)
bersepakat …
Kesesuaian Isim yang berstatus badal dengan mubdal minhu-nya
(isim yang diperjelas) cukup dalam hal i`rob nya saja.
-----------o0o---------Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 57
PELAJARAN KE-XX
(MAF`UL MUTHLAQ)
 Maf`ul Mutlaq adalah isim yang bershighot mashdar yang
penyampaiannya dimaksudkan untuk mempertegas pernyataan,
atau menjelaskan bentuk pekerjaan, atau menerangkan
banyaknya hitungan pekerjaan. Selanjutnya kata yang berstatus
maf`ul muthlaq dii`rob nashob.
Contoh :
‫مـط‬
1.
‫تـغيـر ل ْـون ْالـمـاء تغـيرً ا‬
Warna air itu benar-benar telah berubah. (mempertegas pekerjaan)
‫مـط‬
2.
‫سلمْ ت عليْه سلم ْالعائد من السـفـر‬
Aku mengucap salam kepadanya sebagaimana salam kepada orang
yang pulang dari bepergian.
(menerangkan
bentuk pekerjaan)
‫مـط‬
3.
‫قر ْأت ذلك ْالكتاَ ثلث مرات‬
Saya membaca buku itu tiga kali. (menjelaskan hitungan pekerjaan)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 58
PELAJARAN KE-XXI
(DHOROF MAKAN DAN DHOROF ZAMAN)
 Dhorof Makan
Yaitu isim yang artinya mengandung pengertian tempat tak terbatas,
penyampaiannya dimaksudkan sebagai keterangan tempat keberadaan
benda atau tempat dilakukannya pekerjaan yang dinyatakan. Selanjutnya
isim yang yang berstatus dhorof makan ini di-i`rob nashob
Contoh :
‫ظ‬
1.
‫امـام ْالفـصْ ل‬
‫يـق ْـوم خـالد‬
Kholid sedang berdiri di depan kelas
‫ظ‬
2.
َ‫تحْ ت ْالم ْكـت‬
‫وج ْدت الـقـلم‬
Saya menemukan pulpen itu di bawah meja
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 59
 Dhorof Zaman
Yaitu isim yang artinya mengandung pengertian waktu,
penyampaiannya dimaksudkan sebagai keterangan waktu
dilakukannya pekerjaan yang dinyatakan. Selanjutnya isim yang
yang berstatus dhorof zaman ini di-i`rob nashob
Contoh :
‫ظ‬
1. ‫قـبْـل‬
: sebelum
Contoh: ‫جـاء خـالد قَْ ب ْكـر‬
‫ـ‬
‫ل‬
Kholid datang sebelum Bakar
‫ظ‬
2. ‫بـعْ ـد‬
: sesudah
Contoh:
‫شـربْت الدواء بـعْ ـد اْل ْكـل‬
Saya meminum obat itu sesudah makan
‫ظ‬
3. ‫صـباحً ـا‬
: pagi
Contoh :
‫صباحً ا‬
‫ذهَ ْالفلح ْون الى م ْزرعة‬
Para petani pergi ke ladang di pagi hari
Tempat terbatas seperti : masjid, sekolah, kamar, rumah, kampung, desa,
kota dll, tidak bisa dijadikan dhorof , karena syarat tempat yang berstatus
dhorof makan harus merupakan tempat yang tak terbatas.
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 60
• Isim yang ber-shighot isim zaman atau isim makan yang
berbarengan dengan fi`il-nya, atau dengan kata yang
punya arti sama dengan fi`il-nya harus di-i`rob nashob
berstatus dhorof.
Contoh :
‫ظ‬
1.
‫مجْ لس ب ْكر‬
‫خالد‬
‫جلس‬
Kholid duduk di tempat duduk Bakar
‫ظ‬
2.
‫مجْ ـلس ب ْكـر‬
‫خالد‬
‫يقـعـد‬
Kholid duduk di tempat duduk Bakar
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 61
PELAJARAN KE-XXII
(TAMYIZ)
• Tamyiz yaitu isim nakiroh yang penyampaiannya dimaksudkan
untuk menjelaskan hal yang dinyatakan dengan angka, atau
menerangkan sesuatu yang belum jelas. Seakan tamyiz
merupakan jawaban dari pertanyaan. `Apanya ?`
Contoh :
‫تــم‬
1.
‫ي ْومًـا‬
‫صـمْ ت ثـل ث ْين‬
Saya berpuasa selama 30 hari
‫تــم‬
‫ا ْلـف ربيّــة‬
2.
‫خمْ ـس ْين‬
‫اعْ ـطيْتـه‬
Saya memberinya 50 (ribu rupiah
‫تــم‬
3.
ْ ‫حـسن‬
‫ت ه ْنـد خـلـ ًقا‬
Hindun itu baik (budi pekertinya)
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 62
• Tamyiz harus berupa isim nakiroh (kata benda yang bersifat umum),
dan di-i`rob nashob.
• Kata yang diperjelas atau hitungan yang diterangkan oleh tamyiz
disebut dengan mumayyaz.
• Kasus tamyiz yang paling sering muncul adalah sesudah isim tafdhil,
dan sesudah adat murokkab.
• Isim tafdlil yaitu isim mengikuti bentuk kata ‫ أ ْفعل‬yang berarti `lebih`
(sering diterjemahkan `sangat` dan `paling`...)
Contoh :
‫السِّواك فى ثلثة مواضع أشد اسْ تحْ بابا‬
(Gosok gigi dalam tiga keadaan hukumnya sangat disunahkan)
Adat murokkab yaitu hitungan antara 11 s/d 19 selain 12.
ً‫و ْاْل ْغتسلت ْالمسْ ن ْونة سبْعة عشر غسْ ل‬
Contoh :
(Mandi yang disunahkan ada tujuh belas)
-----------o0o----------
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 63
PELAJARAN KE-XXIII
(ISTITSNA`)
• Istitsna yaitu pengecualian dari kesimpulan hukum, dengan
menggunakan adat istitsna, yaitu; ‫ال‬, ‫خل‬, ‫ عدا‬yang artinya : kecuali.
Isim yang dikecualikan terletak sesudah adat isititsna` dan disebut
mustatsna. Selanjutnya mustatsna di-i`rob Nashob.
Contoh :
‫( حـضر زمـلء ك ا ل ب ْكـرً ا‬Teman-temanmu sudah hadir, kecuali Bakar)
• Jika ada pernyataan yang kelengkapan statusnya belum sempurna
kemudian
dipotong oleh adat istitsna` maka kata yang berada
setelah adat istitsna` diberi status yang sesuai dengan kebutuhan kata
sebelum adat istitsna` agar pernyataan tersebut menjadi kalimat
sempurna. Contoh :
‫مـف‬
‫ال ايـاه‬
1.
“Kami tidak menyembah (selain) kepadaNya
‫ول نعْ ـبـد‬
Selanjutnya diterjemahkan: “Kami hanya menyembah kepadaNya ( Allah)”
‫خ‬
‫رس ْـول‬
2.
‫م‬
‫ومـا محـمد ال‬
“Tidaklah Muhammad kecuali seorang utusan”
Selanjutnya diterjemahkan : Muhammad (hanyalah) seorang utusan
‫ف‬
3. ‫ل يعْ لم غيْبه ول شهادته على ما هو عليْه ال هو‬
Tidak ada yang tahu keghoiban dan syuhud-Nya dengan sebenarnya, selain
hanya Dia
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 64
PELAJARAN KE-XXIV
(`LA` NAFIY JINIS)
 Huruf ‫ ال‬ada yang boleh diberlakukan kelompok `inna`, yakni
punya isim (subjek) yang di-i`rob nashob dan khobar (predikat)
yang di-i`rob rofa`, namanya `La nafi jinis, tetapi dengan 2 (dua)
syarat, yaitu:
1) Antara ‫ ال‬dengan isimnya tidak dipisah oleh kata apapun.
2) Isim dan khobarnya harus berupa isim nakiroh.
• Akan tetapi i`rob nashob isimnya ‫ ال‬nafi jinis adalah i`rob nashob
tanpa tanwin (alias fatkhah tunggal), dan hampir semua khobar-nya
selalu berupa kata `‫ `م ْوج ْود‬yang tidak pernah ditulis.
Contoh :
‫ل ح ْـول و ل قـو ة الّ با للّـــه‬
‫ ال‬nafi jinis boleh diberlakukan ‫ ال‬nafi muthlaq (berarti ‫ ل‬tidak
berpengaruh),
‫م‬
‫خ‬
dibaca :
‫ل ح ْـول ول قـو ة الّ با للّـــه‬
-----------o0o---------Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 65
PELAJARAN KE-XXV
(FI`IL MU`AWWAL, DAN ISIM MU`AWWAL)
 FI`IL MU`AWWAL
• Sebagaimana telah dijelaskan pada pelajaran terdahulu bahwa
sebenarnya fi`il mu`awwal adalah barisan kata-kata yang merupakan
perwujudan dari isim mufrod ber-shighot mashdar, dan oleh
karenanya fi`il mu`awwal punya status dan punya i`rob.
• Terkadang ber-i`rob rofa` sebagai :
-
-
Fa’il
(subjek kalimat verbal)
Contoh :
‫على ثلثة احْ جار‬
Na’ibul fa’il
Contoh :
Mubtada’
‫ف‬
‫يج ْوز انْ ي ْقتصر‬
(Subjek kalimat pasif)
‫ع ْند ْالقيام للصلة‬
‫يسْ تحَ انْ يسْ تاك احد‬
(Subjek kalimat nominal)
‫انْ تص ْوم ْوا‬
Khobar Mubtada’ (predikat kalimat nominal)
Contoh :
‫بثلثة احْ جار ثم ي ْتبعها ب ْالماء‬
• Terkadang ber-I`rob Nashob sebagai :
-
‫م‬
‫خ‬
‫خيْر لك ْم‬
Contoh :
-
‫ف‬
Maf’ul bih (objek)
Contoh :
‫محْ تصرً ا في ْالف ْقه‬
‫و‬
‫خ‬
‫انْ يسْ ت ْنجي‬
‫وال ْفضل‬
‫مف‬
‫سألنيْ بعْ ض اْلصْ دقاء انْ اعْ مل‬
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 66
•Terkadang ia berada sudah huruf jarr, sehingga i`robnya
adalah jarr.
‫بــــ ـانْ صار‬
‫ ممي ًِّزا‬........
Contoh : 1. ‫ياْكل وي ْشرَ ويسْ ت ْنجيْ وحْ د ه‬
2.
‫منْ انْ يعْ رفه ْالع ْقل و ي ْنظره‬
ّ
‫وّللا اعْ ظم‬
ISIM MU`AWWAL
Seperti halnya fi`il mu`awwal, bahwa sebenarnya isim mu`awwal juga adalah
barisan kata-kata yang merupakan rubahan dari isim mufrod ber-shighot
mashdar, dan oleh karenanya isim mu`awwal punya status dan punya irob.
Isim mu`awwal terkadang muncul berstatus sebagai fa`il, berarti dii`rob rofa`
‫ف‬
Contoh :
‫َّح ْي ُم‬
ِ ‫ظَهَ َر اَنَّهُ هو ْال َغفُ ْو ُر الر‬
(Jelas bahwa sungguh Allah Maha pengampun lagi Maha pengasih)
Terkadang muncul sebagai maf`ul bih, berarti beri`rob nashob
Contoh :
‫مف‬
(objek )
‫ فَا ْعلَ ْم اَنَّهُ ال إِلهَ إِ َّال ه‬.......
ُ‫ّللا‬
(.......... ketahuilah bahwa sesungguhnya tidak ada tuhan selain Allah.)
Terkadang berstatus mubtada`, berarti ber-i`rob rofa`
Terkadang berstatus khobar, berarti ber-i`rob rofa`
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 67
PELAJARAN KE-XXVI
(MAF`UL LI `AJLIH)
 Maf`ul Li Ajlih yaitu kata ber-shighot Mashdar yang
penyampaiannya dimaksudkan sebagai keterangan alasan
terjadinya pekerjaan, seakan merupakan jawaban dari pertanyaan
`Mengapa`?
Contoh:
‫حضرْ ت مجْ لس ْالقرْ أن تدرسًا‬
(Saya hadir di majlis Al-Qur`an ini untuk bertadarus)
-----------o0o----------
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 68
_TAMAT_
‫والحمد هلل رب العالمين‬
Kupersembahkan karya ini bagi :
• Ayahanda terhormat
: KH. Imron Masyhadi (Alm.)
• Ibunda tercinta
: Hj. Hamidah Imron
• Istriku terkasih
: Mubarokah
• Anak-anakku tersayang
: - Maya Bella Anandayu
- Adelina Mahardika Damayanti
- Nabil Syaibaniy Putra Bangsa
Pekalongan, 8 Juni 2012
ABDULLAH ZAIN IMRON
Cara Cepat Bisa Baca Kitab Sistem 30 Jam Metode ``Al-Masyhadiy``.
Power Point .......... 69