MOBILITAS SOSIAL - SMAN 3 Kota Sukabumi

Download Report

Transcript MOBILITAS SOSIAL - SMAN 3 Kota Sukabumi

Oleh: Olih Solihudin, SS
IDENTITAS
PROGRAM
Home
STANDAR KOMPETENSI
•
Pengertian
Bentuk
KOMPETENSI DASAR
•
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Memahami struktur sosial serta berbagai faktor
penyebab konflik dan mobilitas sosial
Menganalisis hubungan antara struktur sosial dengan
mobilitas sosial
INDIKATOR
Glossary
•
•
•
Soal Latihan
•
Tugas
•
•
•
•
Mendeskripsikan bentuk-bentuk mobilitas sosial di masyarakat
Membedakan mobilitas sosial dengan gerakan sosial
Mengidentifikasi cara-cara yang dilakukan anggota masyarakat untuk
mobilitas.
Mendeskripsikan pengaruh mobilitas sosial terhadap kehidupan
masyarakat.
Membedakan jenis-jenis mobilitas sosial.
Mendeskripsikan proses terjadinya mobilitas sosial.
Mengidentifikasi dampak mobilitas sosial.
Mendeskripsikan hubungan antara struktur sosial dengan mobilitas
sosial.
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
PENGERTIAN
Home
Pengertian
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
• Suatu gerak perpindahan dari satu kelas
sosial ke kelas sosial lainnya (Paul B.
Horton)
• Suatu gerak dalam struktur sosial, yaitu
pola-pola tertentu yang mengatur
organisasi suatu kelompok sosial. Struktur
sosial mencakup sifat hubungan antara
individu dalam kelompok dan hubungan
antara individu dengan kelompoknya
Tugas
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
PENGERTIAN
Home
Pengertian
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
Tugas
Cara Orang melakukan
Mobilitas Sosial :
1.
2.
3.
4.
5.
Perubahan Standar Hidup
Perkawinan
Perubahan Tempat Tinggal
Perubahan Tingkah Laku
Perubahan Nama
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
BENTUK-BENTUK
Home
Pengertian
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
Tugas
• Mobilitas sosial horizontal;
peralihan individu atau objek sosial dari suatu
kelompok ke kelompok sosial lainnya yang
sederajat (tidak ada perubahan status sosial)
Seorang
• Mobilitas sosial vertikal :
Perpindahan individu atau objek sosial darsi suatu
kedudukan sosial tertentu ke kedudukan sosial
lainnya yang tidak sederajat. Bisa merupakan social
climbing(naik) maupun social sinking (turun)
dengan cara masuk sebagai anggota baru,
membentuk kelompok baru
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
BENTUK-BENTUK
Home
Pengertian
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
Tugas
• Mobilitas antargenerasi
Mobilitas dua gnerasi atau lebih, misalnya
generasi ayah-ibu, generasi anak, generasi
cucu, dan seterusnya. Contoh
• Mobilitas intragenerasi
Peralihan status sosial yang terjadi dalam satu
generasi yang sama
• Mobilitas sosial geografis
Perpindahan individu atau kelompok dari satu
daerah ke daerah lain
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
FAKTOR-FAKTOR
YANG MEMPENGARUHI
Home
Pengertian
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
Tugas
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Perubahan kondisi sosial : perubahan
ideologi, struktur sosial
Ekspansi teritorial dan gerak populasi :
perkembangan kota, transmigrasi,
pertumbuhan penduduk
Komunikasi yang bebas : hilangnya
skat komunikasi
Pembagian kerja
Tingkat vertilitas (kelahiran) yang
berbeda
Situasi politik
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
FAKTOR-FAKTOR
YANG MEMPENGARUHI
Home
Pengertian
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
1. Perbedaan Rasial
2. Diskriminasi Kelas
3. Sosialisasi subkultur dalam
kelas sosial
4. Kemiskinan
5. Perbedaan Gender
Tugas
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
SALURAN-SALURAN
Home
Pengertian
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
Tugas
1. Angkatan Bersenjata (Prajurit, dll)
2. Lembaga Keagamaan (Ustadz, Kyai,
dll)
3. Lembaga Pendidikan (social
elevator) : S1, S2, S3, Profesor
4. Organisasi Politik : Pengurus DPC,
DPW, DPP, DPR, MPR, dll
5. Organisasi Ekonomi : Mandor,
Manajer, Direktur, dll
6. Organisasi Keahlian : ICMI, IDI, dll
7. Saluran Perkawinan :
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
Home
Pengertian
Nenek
Kakek
Penjaga sekolah
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Ibu
Guru
Ayah
Guru
Glossary
Soal Latihan
Tugas
Anak
Menteri
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
Home
Pengertian
Nenek
Kakek
Jenderal
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Ibu
Guru
Ayah
Guru
Glossary
Soal Latihan
Tugas
Anak
Sopir
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
DAMPAK
Home
Pengertian
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
Tugas
• Konflik antarkelas : buruh
dengan majikan, dll
• Konflik antarkelompok sosial :
antaretnis, antarwarga, dll
• Konflik antargenerasi
• Penyesuaian kembali
(akomodasi)
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
GLOSSARY
Home
Pengertian
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
Tugas
•
•
•
•
•
•
•
•
•
•
Mobilitas Sosial
Gerak Sosial Horisontal
Gerak Sosial Vertikal
Gerak Sosial Geografis
Mobilitas Antargenerasi
Mobilitas Intragenerasi
Kelas Sosial
Konflik Antarkelas
Gerakan Sosial
Konflik Antargenerasi
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
SOAL LATIHAN
Home
Pengertian
1.
2.
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
3.
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
Tugas
4.
5.
Jelaskan pengertian mobilitas sosial !
Berikan penjelasan disertai dengan
contoh masing-masing, bentuk-bentuk
mobilitas sosial :
Sebutkan faktor-faktor yang menjadi
pendorong dan penghambat terjadinya
mobilitas sosial !
Sebutkan saluran-saluran mobilitas
sosial !
Sebutkan contoh kasus disertai dengan
penjelasan, dampak yang muncul
akibat mobilitas sosial !
SMAN 3 KOTA SUKABUMI
TUGAS
Home
Pengertian
Bentuk
Faktor yang
Mempengaruhi
Saluran
Dampak
Glossary
Soal Latihan
Tugas
• Identifikasikan lingkungan
sekitarmu !
• Temukan bentuk-bentuk mobilitas
sosial yang ada !
• Berikan ulasan dan penjelasan !
Lebih baik disertai gambar/ foto
• Kumpulkan dalam bentuk
hardcopy (Print Out Ms Word) dan
Softcopy (file)
SMAN 3 KOTA SUKABUMI