PSAK 2 – LAPORAN INTERIM IAS 34 - Interim Report Presented by: Dwi Martani.

Download Report

Transcript PSAK 2 – LAPORAN INTERIM IAS 34 - Interim Report Presented by: Dwi Martani.

PSAK 2 – LAPORAN INTERIM
IAS 34 - Interim Report
Presented by: Dwi Martani
LAPORAN INTERIM – PSAK 3
 Diterapkan bagi entitas yang disyaratkan atau memilih
untuk menerbitkan laporan keuangan interim sesuai
SAK.
 Tidak mengatur entitas yang disyaratkan menerbitkan
laporan keuangan interim,
 Laporan keuangan interim: laporan keuangan, baik
laporan keuangan lengkap atau laporan keuangan
ringkas untuk suatu periode interim.
 Periode interim: suatu periode yang lebih pendek dari
satu tahun buku penuh.
2
LAPORAN INTERIM – PSAK 3
 Laporan keuangan interim dapat disajikan :
 Laporan Keuangan Lengkap
 Laporan Keuangan Ringkas
 Komponen minimal laporan keuangan interim
 Laporan posisi keuangan ringkas
 Laporan laba rugi komprehensif dalam laporan terpisah
atau digabung
 Pemutakhiran yang tidak signifikan terhadap catatan atas
laporan keuangan tahunan terkini, tidak perlu dibuat.
 Informasi yang material dan tidak diungkapkan di bagian
manapun dalam laporan keuangan interim diungkapkan.
 Kepatuhan terhadap SAK harus diungkapkan.
 Keputusan materialitas pengakuan dan pengungkapan
didasarkan pada data untuk periode interim.
3
LAPORAN INTERIM – PSAK 3
 Kebijakan akuntansi yang sama dalam laporan keuangan
tahunan diterapkan dalam laporan keuangan interim, kecuali
untuk perubahan kebijakan akuntansi yang dilakukan setelah
tanggal laporan.
 Pendapatan musiman, berulang, atau berkala dalam suatu
tahun buku tidak diantisipasi atau ditangguhkan pada tanggal
interim, jika antisipasi atau penangguhan tidak akan sesuai
pada akhir tahun buku.
 Biaya yang terjadi secara tidak beraturan selama tahun
keuangan dapat diantisipasi atau ditangguhkan jika hal
tersebut tepat untuk penyajian.
 Pengungkapan perubahan estimasi
 Perubahan kebijakan akuntansi  jika retroaktif harus
penyajian LK tahunan atau interim
4
Main References
 Intermediate Accounting
Kieso, Weygandt, Walfield, 13th edition, John Wiley
 Standar Akuntansi Keuangan
Dewan Standar Akuntansi Keuangan, IAI
 International Financial Reporting Standards – Certificate Learning
Material
The Institute of Chartered Accountants, England and Wales
Dwi Martani
Departemen Akuntansi FEUI
[email protected] atau [email protected]
08161932935 atau 081318227080
6