Musik daerah Papua dan Maluku

Download Report

Transcript Musik daerah Papua dan Maluku

Musik Tradisional
Papua
Anggota Kelompok:
-Gloria
-Kezia
-Maria
-Michael
-Timothy
Maluku
PAPUA
Ciri-ciri Musik Papua
• Alat-alat Musik Papua
• Lagu Daerah Papua
•
Melodinya diciptakan berdasarkan tangga nada
tradisional di Papua: lima nada yang mengandalkan
urutan not do, re, mi, sol, la
2. Musik-musik papua bersifat religius
3. Pola-pola melodi yang digunakan adalah triad mayor
4. Mirip dengan khas musik maluku
1.
BACK
Triton
Triton adalah alat musik tradisional masyarakat Papua. Triton
dimainkan dengan cara ditiup. Alat musik ini tersebar di
pesisir pantai yang ada di Papua dan digunakan sebagai alat
komunikasi dan sebagai alat panggil kepada orang lain.
Tifa
Tifa mirip seperti gendang cara dimainkan adalah dengan
dipukul. Terbuat dari sebatang kayu yang dikosongi atau
dihilangi isinya dan pada salah satu sisi ujungnya ditutupi.
Pikon
Kaido atau pikon adalah alat musik tradisional dan khas dari suku-suku
bangsa di pedalaman Papua. Pikon berasal dari kata pikonane. Dalam bahasa
Baliem, Pikonane berarti alat musik bunyi.Alat musik ini terbuat dari sejenis
bambu halus (buluh) yang diiris sedemikian rupa kemudian diberi benang
anggrek.
BACK
Lagu-lagu Daerah Papua
Yamko Rambe Yamko
Sajojo
Video Alat Musik Tifa dan Triton
BACK
MALUKU
Jenis Musik Maluku
• Alat-alat Musik Maluku
• Lagu Daerah Maluku
• Ciri Khas Lagu Maluku
•
BACK
Tifa
Tifa merupakan alat musik khas dari Maluku dan Papua. Tifa mirip dengan alat
musik gendang yang dimainkan juga dengan cara dipukul. Alat musik ini terbuat
dari sebatang kayu yang dikosongi atau dihilangi isinya dan pada salah satu sisi
ujungnya ditutupi, dan biasanya penutupnya digunakan kulit rusa yang telah
dikeringkan untuk menghasilkan suara yang bagus dan indah.
Totobuang
Kata totobuang berasal dari kata tabuh yang dalam tradisi gamelan jawa berarti
menabuh/bermain gamelan. Totobuang dalam perkembangan organologinya telah
mengalami perkembangan dimana tidak saja dibuat dari tembaga (bonang) tapi,
oleh masyarakat di Maluku telah mengembangkan totobuang dari kayu, maupun
logam lain seperti; totobuang kaleng (terbuat dari kaleng ikan sardencis),
totobuang lampu (terbuat dari tabung lampu gas).
Idiokordo
Idiokardo adalah alat musik yang seperti siter
berdawai tiga dengan cara di petik.
Alat musik ini disebut juga Tatabuhan
Arababu
Arababu adalah alat musik jenis rebab yang terbuat
dari bambu,
wadah gemanya terbuat dari kayu atau tempurung
BACK
Ciri-ciri Khas Lagu Maluku
1.
2.
Ada akhiran e pada beberapa kata syair lagu
Penggunaan kata ‘Nona’ dan ‘Beta’ untuk
menyebut ‘Gadis’ dan ‘Saya’
BACK
MUSIK BAMBU
Pertunjukan musik bambu tiup merupakan hiburan umum bagi
masyarakat Halmahera Utara yang dimainkan dengan cara ditiup. Alat
musik bambu tiup terbuat dari bambu dan dibawakan oleh sekelompok
pemain musik yang terdiri dari 20-30 orang. Berbeda dengan musik
bambu hitadi, musik bambu tiup tidak membutuhkan penyanyi dan dapat
dikolaborasikan dengan alat musik lain seperti seruling.
MUSIK YANGERE
Merupakan musik tradisional masyarakat Halmahera Utara. Musik ini
dimainkan secara kelompok dengan menggunakan alat musik
tradisional kaste (bass tradisional) dan jup (gitar berukuran kecil).
Oleh masyarakat setempat musik Yangere biasanya dimainkan dalam
rangka menyambut event tertentu dengan cara membawanya
berkeliling dari rumah ke rumah.
MUSIK BAMBU HITADI
Sesuai namanya, alat Musik Bambu Hitadi dibuat dari bambu dengan
menggunakan pengaturan nada musik berdasarkan nada-nada yang
dibutuhkan pada lagu yang diiringi. Musik Bambu Hitadi merupakan
musik tradisional yang hanya terdapat di Halmahera Utara dengan
pemain dan penyanyi berjumlah 15 orang.
MUSIK TIFA TOTOBUANG
Tifa totobuang adalah musik asli yang sama sekali tidak dipengaruhi budaya luar. Musik ini
merupakan musik khas warga yang tinggal di wilayah mayoritas Kristen. musik ini
didominasi oleh alat musik tifa. Terdiri dari tifa jekir, tifa dasar, tifa potong, tifa jekir potong dan
tifa bas ditambah dengan gong berukuran besar dan totobuang, yang merupakan serangkaian
gong-gong kecil yang ditaruh pada sebuah meja, dengan beberapa lubang sebagai
penyanggahnya.
BACK
LAGU DAERAH MALUKU
Ayo Mama
Rasa Sayange
Video Tifa Totobuang
Video Musik Yangere