Membangun Toko Online dengan Joomla! dan

Download Report

Transcript Membangun Toko Online dengan Joomla! dan

Oleh :
Muhammad Yusuf
Laboratorium Sistem Informasi
Universitas Trunojoyo
Http://yusufxyz.wordpress.com
Email/FB : [email protected]


Joomla! adalah Sistem manajemen konten (SMK
atau CMS) yang bebas dan terbuka (free
opensource) ditulis menggunakan PHP dan
basisdata MySQL untuk keperluan di internet
maupun intranet. Joomla pertamakali dirilis dengan
versi 1.0.0. Fitur-fitur Joomla! diantaranya adalah
sistem caching untuk peningkatan performansi,
RSS, blogs, poling, dll. Joomla! menggunakan
lisensi GPL.
Asal kata Joomla sendiri berasal dari kata Swahili
yang mengandung arti "kebersamaan".

adalah modul tambahan dari Joomla yang ditujukan
buat jualan online. VirtueMart melengkapi Joomla
sebagai salah satu sistem CMS (Content
Management System) yang populer di negeri ini
dengan modul eCommerce. Joomla telah dipakai
banyak organisasi untuk berbagai keperluan,
termasuk menjalankan situs perusahaan, instansi,
ataupun
perorangan.
VirtueMart
memenuhi
kebutuhan
perusahaan,
instansi,
maupun
perorangan yang ingin menambah fitur situs
Joomla-nya buat berjualan online.



Sebelumnya harus menginstal dulu XAMPP
Setelah menginstal dan menjalankan service
Apache dan MySQL, maka selanjutnya
menginstal Paket Joomla yang didalamnya
sudah terdapat Komponen dan Modul
VirtueMart.
Berikut ini adalah langkah-langkahnya :

Buat Folder di C:\XAMPP\htdocs. Misalnya
Tokosaya
Lokasi
instalasi
toko
online
dengan
Joomla
Klik New
Folder
dan beri
nama
Tokosaya

Klik Kanan File Joomla_1.0.15_
eCommerce_Edition_VM_1.0.15.tar lalu pilih
Extract Files

Pilih Folder C:\XAMPP\htdocs\tokosaya, lalu
klik OK :
Pilih
Folder
Tokosaya


Tunggu Proses Extract sampai selesai
Buka Browser Internet, lalu ketik
http://localhost/tokosaya

Klik NEXT

Klik NEXT

Isikan berikut ini :
Host Name : Localhost (bisa juga diisi IP Address bila diinstal di
jaringan)
User Name : root
Password : (kosongkan)
Database Name : Tokoyusuf (terserah anda)
Nama
Database
boleh
berbeda


Klik OK
Ketik nama toko, misal : TOKO BUKU. Lalu, klik
NEXT

Isi Parameter berikut :
Your E-mail : isi dengan email anda (misal: [email protected])
Admin Password : Ubah password supaya mudah diingat
Jika sudah, klik NEXT


Instalasi selesai. Selanjutnya Hapus folder
installation yang ada di dalam folder tokosaya
Jika folder installation belum dihapus (atau bisa juga di
rename), akan muncul tampilan seperti ini jika di klik View
Site

Buka lagi folder C:\XAMPP\htdocs\tokosaya,
lalu hapus atau rename folder installation

Setelah dihapus, kembali lagi ke browser
internet, tekan F5 (refresh) di keyboard anda.
Tampilan toko online anda menjadi seperti
ini:
Untuk bisa mengatur isi toko, harus login
dahulu ke halaman administrator. Caranya
adalah :
1. Buka browser, ketikkan
http://localhost/tokosaya/administrator
pada address bar, lalu tekan ENTER

2. Masukkan Username dan Password lalu
tekan ENTER atau klik Login
3. Lalu masuk ke halaman Administrator

4. Untuk mengatur toko, klik
Components>VirtueMart

5. Halaman VirtueMart akan muncul seperti
ini :

1. Klik Installer>Template-Site

2. Klik Browse/Telusuri

3.Pilih Template yang dimiliki lalu klik Open

4. Klik Upload files & install

5. Klik Site>Template Manager>Site
Templates

6. Pilih template yang tadi diinstal lalu klik
Default

Klik Preview yang terletak di kanan atas
halaman administrator atau refresh (Tekan
F5) pada browser.
1. Masuklah ke pengaturan VirtueMart, klik
Components>VirtueMart. Setelah itu, klik
Store>Edit Store


2. Ubahlah informasi toko seperti dibawah ini
3. Ubahlah informasi pemilik toko seperti
dibawah ini

4. Ubah mata uang default.

5. Ubah simbol mata uang
6. Hapus deskripsi toko atau isi sesuai
keinginan anda.

7. Klik SAVE

8. Jika sukses, identitas toko akan berubah

1. Klik Store>List Payment Methods

2. Pada kolom actions, tanda centang
menandakan metode pembayaran yang
digunakan. Atur dengn meng-klik tanda
silang atau centang sesuai kondisi toko anda
Klik tanda
centang jika
tidak
dibutuhkan


Jika ingin memasukkan metode pembayaran
dg cara transfer ke rekening bank yg kita
miliki. Caranya adalah :
1. Klik Store>Add Payment Method

2. Isi data sebagai berikut, Lalu Klik SAVE :
Pilih Addres Only/Cash on
Deivery
Masukkan alamat transfer
berupa no rekening, nama
dan cabang bank
Menghapus Barang
Default data sample dari Joomla! dapat dihapus dengan cara berikut :

1. Klik ikon Product List

2. Beri tanda centang Product Name. Semua
produk akan terpilih semua
3. Klik ikon REMOVE
4. Jika anda yakin untuk menghapusnya, klik OK
Setelah menghapus barang, kita akan hapus juga
kategori barang default dari Joomla!. Caranya
adalah :
1. Klik ikon Category Tree pada halaman
VirtueMart
2. Beri tanda centang Category Name yang
akan
dihapus. Jika kategori tersebut punya anak
kategori, maka anda menghapus anak kategorinya
terlebih dahulu. Kategori dan anak ditandai dengan
angka 1 dan angka 2. Jadi no 2 dihapus dulu.
Dicentang lalu klik remove.

3. Kemudian dicentang yang no 1. lalu diklik
remove

1. Klik New pada halaman kategori

2. Ketik nama kategori pada Category Name
lalu klik Save
3. Untuk membuat sub-kategori, lakukan
langkah 1 sampai 2. Lalu pilih Parent yang
sesuai.
Hasilnya seperti dibawah ini:
1. Klik kanan di folder
C:\XAMPP\htdocs\tokosaya\images lalu
pilih New Folder dan beri nama, misal :
barang
2. Copy gambar yang akan dipindahkan ke
dalam folder barang
3. Setelah memindahkan gambar, Klik
Product>Add Product untuk memasukkan
barang ke toko.
4. Isi informasi Produk
Isikan
harga
Isi SKU
(kode
barang),
Misal :
bk01
Isi Nama
barang
Pilih
Kategori
Ketik
deskripsi
produk
5. Masukkan gambar, klik tab Product Images
6. Klik Telusuri
7. Pilih gambar produk lalu klik Open
8. Klik Save
9. Klik Product List untuk melihat hasilnya
Daftar produk/barang yang telah kita
masukkan seperti gambar dibawah ini :
Setelah memasukkan semua barang maka bisa
dilihat tampilan toko online dengan meng-klik
Preview. Tampilan menjadi seperti ini :
1. Untuk mengatur pajak, caranya adalah :
2. Isi form yang disediakan lalu klik Save
Untuk menambahkan daftar jasa pengirim
Barang, caranya :
1. Klik Shipping>Create Shipper
2. Isi form yang disediakan lalu klik Save
1.
Klik Vendor>Add Vendor
2. Isi Store, Store Information dan contact
information

Komunitas Joomla Indonesia
http://www.id-joomla.com/