Transcript Slide 1

KULIAH 3 29 OKT 2010

LANDASAN PEMIKIRAN WASANTARA

LANDASAN PEMIKIRAN WILAYAH GEOGRAFI SBG RUANG HIDUP BANGSA DAN NEGARA DENGAN SEGALA IMPLIKASINYA

WILAYAH NKRI BATAS-BATAS, PENGATURAN DAN PERMASALAHANNYA

17.504 PULAU 5 JUTA KM2 + 3 JUTA KM2 3 225 JUTA JIWA 4 KOMPARTEMEN STRATEGIK ZONA WAKTU JALAN SILANG DUNIA 33 PROPINSI, 471 KAB/KOTA PEMILU 2009 15.750 KURSI DPRD KAB/KOTA 1.998 KURSI DPRD PROVINSI 650 KURSI DPR 132 KURSI DPD 471 BUP/WALIKOTA 33 GUBERNUR 504 PEMILU/5 TH=101 P/TH =8 P/BLN= 2 P/MINGGU

II.

LATAR BELAKANG DEKLARASI DJUANDA •SITUASI DAN KONDISI NEGARA PERNYATAAN PEMERINTAH MENGENAI WILAYAH INI KARENA NEGARA KITA SEDANG MENGHADAPI : •BAHAYA DARI LUAR : SENGKETA DENGAN BELANDA MENGENAI IRIAN JAYA SEDANG MEMUNCAK, SETELAH KEGAGALAN UNTUK MENYELESAIKANNYA DENGAN JALAN DAMAI; •BAHAYA DARI DALAM : NEGARA DIANCAM OLEH GERAKAN-GERAKAN SEPARATIS DI DAERAH-DERAH YANG KEMUDIAN MENJELMA MENJADI PEMBERONTAKAN.

•DASAR PERTIMBANGAN BAHWA SETIAP NEGARA YANG BERDAULAT BERHAK DAN BERKEWAJIBAN UNTUK MENGAMBIL TINDAKAN-TINDAKAN YANG DIPANDANGNYA PERLU UNTUK MELINDUNGI KEUTUHAN DAN KESELAMATAN NEGARANYA.

•UPAYA •OPERASI-OPERASI PERTAHANAN DAN KEAMANAN DI DAERAH-DAERAH YANG HENDAK MEMISAHKAN DIRI, MELALUI DARAT, LAUT MAUPUN UDARA, UNTUK MENGEMBALIKAN WIBAWA NEGARA SEBAGAI NEGARA KESATUAN; •MENGEMBALIKAN IRIAN BARAT SECARA FISIK KEPANGKUAN NEGARA RI; •MENETAPKAN STATUS HUKUM WILAYAH PERAIRAN INDONESIA SEBAGAI SATU KESATUAN DENGAN DARATAN SESUAI KETENTUAN HUKUM INTERNASIONAL, AGAR UPAYA PERTAHANAN DAPAT DIPERTANGGUNG JAWABKAN.

WILAYAH TERITOIR RI : DARAT, LAUT, UDARA P.M. ALI SASTROAMIDJOJO (24 MARET 1956 - 14 MARET 1957) Tugas : PENGEMBALIAN IRIAN BARAT Dibentuk : Panitia Interdep RUU Laut Wilayah (17 Okt. 1956) PRESIDEN SOEKARNO : SELURUH WILAYAH REPUBLIK INDONESIA, TERMASUK SEMUA PERAIRAN TERITORIALNYA, DALAM KEADAAN DARURAT PERANG (14 MARET 1957) P.M. DJUANDA (9 APRIL 1957 – 10 JULI 1959) MENTERI VETERAN : CHAIRUL SALEH MENYUSUN : DEKLARASI DJUANDA, DIBANTU : MOCHTAR KUSUMAATMADJA DEKLARASI 13 DES. 1957 DARAT, LAUT, UDARA, SATU KESATUAN KAPAL ASING DIBERI HAK LEWAT DENGAN SYARAT

BATASAN NEGARA KEPULAUAN

BATASAN  VIDE PASAL 46 UNCLOS 1982

UNSURS PENTING

NEGARA BANGSA ( NATION STATE) SATU ATAU LEBIH KEPULAUAN DAPAT MENCAKUP PULAU LAIN KEPULAUAN  GUGUSAN PULAU TERMASUK BAGIAN PULAU,PERAIRAN DIANTARANYA WUJUD ALAMIAH MERUPAKAN SATU KESATUAN GEOGRAFI,EKONOMI,POLITIK YANG HAKIKI HISTORIS MENGANGGAP DEMIKIAN

UNSUR –UNSUR PENTING NEGARA KEPULAUAN REPUBLIK INDONESIA

1. DASAR HUKUM  UNCLOS 1982 YANG DIRATIFIKASI KEDALAM UU NO 17 1985 2. BATASAN NEGARA KEPULAUAN 3. BASE POINT 4. BASE LINE (NORMAL. STRAIGHT BASELINE, CLOSING LINES, LOW TIDE ELEVATION, ARCHIPELAGIS BASELINES) 5. PASSAGE  INNOCENT PASSAGE, ARCIPELAGIC SEALANES PASSAGES, TRANSIT PASSAGES) 6. ARCHIPELAGIC WATERS  INTERNAL WATERS, TERRITORIAL WATERS, CONTIGUOUS ZONE, CONTINENTAL SHELFS, ZEE, HIGH SEAS 7. WAR SHIPS 8. GOVERNMENT SHIP 9. PIRATES

NEGARA KEPULAUAN

• • NEGARA YANG SELURUHNYA TERDIRI DARI SATU ATAU LEBIH KEPULAUAN DAN DAPAT MENCAKUP PULAU-PULAU LAIN KEPULAUAN  SUATU GUGUSAN PULAU TERMASUK BAGIAN PULAU,PERAIRAN DIANTARANYA DAN LAIN-LAIN WUJUD ALAMIAH YANG HUBUNGAN SATU DAN LAINNYA DEMIKIAN ERATNYA SEHINGGA PULAU-PULAU, PERAIRAN DAN WUJUD ALAMIAH LAINNYA MERUPAKAN SATU KESATUAN GEOGRAFI,EKONOMI,POLITIK YANG HAKIKI ATAU YANG SECARA HISTORIS DIANGGAP SEBAGAI DEMIKIAN

BASE POINT- BASE LINE

• •

BASE POINT

TITIK TERLUAR PADA PULAU TERLUAR SAAT AIR SURUT TERENDAH BASE LINE

GARIS MENGHUBUNGKAN DUA BASE POINT TERDEKAT

NORMAL BASE LINE (PSL 5)

• • • UNTUK MENGUKUR LEBAR LAUT TERITORIAL GARIS AIR RENDAH SEPANJANG PANTAI TERLIHAT PADA PETA SKALA BESAR YANG DIAKUI RESMI NEGARA PANTAI

STRAIGHT BASELINE (PSL 7)

• Ditempat yang jauh menjorok kedalam dan menikung kedalam • Jika terdapat suatu daratan pulau sepanjang pantai didekatnya • Cara penarikan garis pangkal lurus yg menghubungkan ttk yg tepat dpt digunakan dlm menarik garis pangkal dari mana laut teritorial diukur

Closing line (psl 10)

• • Garis yang ditarik antara titik-titik garis air terendah pada pintu masuk teluk tidak melebihi 24 mil Jika jarak antara ttk grs air terendah melebihi 24 mil maka suatu grs pangkal lurus yg panjangnya 24 mil ditarik didalam teluk itu sedemikian rupa sehingga menutup suatu daerah perairan yg maksimum yg mungkin dicapai oleh garis sepanjang itu

LOW TIDE ELEVATION (PSL 13)

• • Wilayah daratan yg terbentuk secara alamiah yg dikelilingi dan berada diatas permukaan laut pada waktu air surut tetapi berada dibawah permukaan laut pada waktu air pasang Bila terletak seluruhnya atau sebagian pd suatu jarak yg tak melebihi lebar laut teritorial dari daratan utama atau suatu pulau maka grs air surut pada elevasi demikian dpt digunakan sebagai grs pangkal untuk pengukuran lbr laut teritorial

Straight Archipelagic baseline (psl 47)

• • Baseline yg menghubungkan ttk terluar pulau-pulau dan karang kering terluar kepulauan dgn ketentuan bhw diantara grs pangkal demikian tak termasuk pulau utama dan suatu daerah dimana perbandingan antara daerah perairan dandaerah daratan termasuk atol adalah antara 1:1 dan antara 9:1 Pjg grs tak boleh melebihi 100 mil kecuali bahwa hingga 3 % dari jumlah slrh grs pangkal yg memgelilingi setiap kepulauan dapat melebihi kepanjangan tersebut sampai maksimum 125 mil

PENGERTIAN LINTAS

• MELALUI LAUT TERITORIAL  UTK KEPERLUAN • melintas tanpa masuki perairan pedalaman atau singgah berlabuh ditengah laut atau fasilitas pelabuhan diluar perairan pedalaman • Berlaku ke atau dari perairan pedalaman atausinggah ditempat berlabuhditengah laut atau fasilitas pelabuhan  Lintas hrs terus menerus, langsung dan secepat mungkin boleh berhenti, buang jangkar bila force majeur atau karena lazim atau alami kesulitan atau utk berikan pertolongan kpd orang,kapal atau pesud yang alami bahaya

Pengertian lintas damai psl 19

Lintas yang tidak merugikan bagi kedamaian,ketertiban atau keamanan negara pantai

Lintas dianggap membahayakan negara pantai bila

1.

Ancaman atau penggunaan kekerasan thd kedaulatan wilayah atau kemerdekaan bpolitik mneg bpantai, pelanggarann hukum internasional 2.

Latihan atau praktek dgn sajam 3.

Pengumpulan info yg rugikan hankam neg. pantai 7.

5.

4.

Propaganda Peluncuran,pendaratan pesawat diatas kapal 6.

Idem peralatan dan perlengkapan militer Bongkar,muat komoditi mata uang/orang secara illegal 8.

Pencemaran dengan sengaja 9.

Kegiatan perikanan 10. Riset dan survey illegal 11. Ganggu siskom 12. Giat lains yang tak ada hubungan dengan lintas

Hak negara pantai dlm pengaturan lintas damai psl 21 1. Keselamatan navigasi dan pengaturan lalin maritim 2. Perlindungan alat bantu dan fasilitas navigasi atau instalasi lainnya 3. Perlindungan kabel dan pipa laut 4. Konservasi kekayaan hayati laut 5. Pencegahan pelanggaran,peraturan perikanan 6. Pelestarian lingkungan, pengendalian pencemaran 7. Penelitian ilmiah kelautan dan survey hidrografi 8. Pencegahan pelanggaran bc,fiskal,imigrasi, sanitasi

Lintas transit psl 38 • • Melalui selat internasional utk pelayaran internasional dari laut leps/zee ke laut lepas/zee lainnya • Tak boleh dihalangi Terus menerus langsung dan secepat mungkin

Lintas alur laut kepulauan psl 53

• Hak pelayaran dan penerbangan dlm cara normal,transit terus menerus langsung secepat mungkin, antara laut lepas/zee dengan laut lepas/zee lainnya • Negara kepulauan menentukan sumbu alk,kapal pesud tak boleh menyimpang lbh dari 25 mil ki/ka dan mendekat pantai kurang dari 10 % jrk titik titik terdekat

ZONA EKONOMI EKSKLUSIF (PSL 56)

DALAM ZEE NEGARA PANTAI MEMPUNYAI  HAK BERDAULAT UTK KEPERLUAN EKSPLORASI DAN PENGELOLAAN SKA BAIK HAYATI MAUPUN NON HAYATI, DARI PERAIRAN DIATAS DSR LAUT DARI DSR LAUT DAN TANAH DIBAWAHNYA DAN BERKENAAN DGN KEGIATAN LAIN UTK KEPERLUAN EKSPLORASI DAN EKSPLOITASI EKONOMI ZONA TSB SPT PRODUKSI ENERGI DARI AIR, ARUS, ANGIN  YURISDIKSI TSB BERKENAAN DGN : Pembuatan Dan Pemakaian Pulau Buatan, Instalasi Atau Bangunan   Riset Ilmiah Kelautan Pelestarian Dan Perlindungan Lingkungan Laut

ZONA TAMBAHAN (PSL 33)

 HAK NEGARA PANTAI UNTUK MELAKUKAN PENGAWASAN TERHADAP : MENCEGAH PELANGGARAN TURDANG BEA CUKAI, FISKAL, IMIGRASI ATAU SANITER DI WIL LAUT TER NYA  MENGHUKUM PELANGGARAN TURDANG TSB DI ATAS YG DILAKUKAN DI WIL LAUT TERNYA ZONA TAMBAHAN TIDAK DAPAT MELEBIHI 24 MIL DIUKUR DARI GARIS PANGKAL DARI MANA LEBAR LAUT TER DIUKUR

BATASAN KAPAL PERANG (PSL 29 KHLI)

KAPAL, DIMILIKI OLEH ANGK. BERSENJATA SUATU NEGARA MEMAKAI TANDA LUAR YANG MENUNJUKAN CIRI KHUSUS KEBANGSAAN DIBAWAH KOMANDO SEPRANG PERWIRA YG DIANGKAT UTK ITU OLEH PEMERINTAH NAMANYA TERDAPAT DLM DINAS MILITER YG TEPAT DIAWAKI OLEH AWAK KAPAL YG TUNDUK PADA DISIPILIN AB REGULER APABILA SUATU KAPAL PERANG TAK MENTAATI PERATURAN PERUNDANG UNDANGAN YG DIKELUARKAN NEGARA PANTAI MENGENAI LINTAS MELALUI LAUT TERITORIAL DAN TAK MENGINDAHKAN PERMINTAAN UTK MENAATINYA YG DISAMPAIKAN KEPADANYA , NEGARA PANTAI DAPAT MENUNTUT KPL PERANG TERSEBUT UTK SEGERA MENINGGALKAN LAUT TERITORIALNYA

PSL 30

PEROMPAK ATAU BAJAK LAUT (PSL 101) PEMBAJAKAN DILAUT TERDIRI DARI SALAH SATU TINDAKAN BERIKUT

SETIAP TINDAKAN KEKERASAN ATAU PENAHANAN YANG TIDAK SAH ATAU SETIAP TINDAKAN MEMUSNAHKAN YG DILAKUKAN UTK TUJUAN PRIBADI OLEH AWAK KAPAL ATAU PENUMPANG DARI SUATU KPL ATAU PESUD DAN DITUJUKAN :

DILAUT LEPAS THD KPL ATAU PESUD LAIN ATAU THD ORANG ATAU BARANG YG ADA DIATAS KPL ATAU PESUD DEMIKIAN

THD SUATU KPL, PESUD, ORANG ATAU BARANG DISUATU TEMPAT DILUAR YURISDIKSI MANAPUN SETIAP TINDAKAN TURUT SERTA SECARA SUKARELA DLM PENGOPERASIAN SUATU KPL ATAU PESUD DGN MENGETAHUI FAKTA YG MEMBUATNYA SUATU KPL ATAU PESUD PEMBAJAK SETIAP TINDAKAN MENGAJAK ATAU DENGAN SENGAJA MEMBANTU TINDAKAN YG DISEBUTKAN DIATAS

MANAJEMEN WILAYAH NEGARA

• • Perkembangan Wilayah NKRI • Wilayah Perbatasan NKRI • • Dasar Hukum Wilayah NKRI Pulau-Pulau Terluar NKRI Permasalahan Penanganan Perbatasan • Border Diplomacy

Perkembangan Wilayah NKRI

• • • • • • Uti Possidetis Juris / Wilneg bekas koloni sama dengan wilayah ketika ditinggalkan kolonial Wilayah Indonesia pada Proklamasi 17 Agustus 1945 Yurisdiksi Internasional di antara pulau-pulau Indonesia (TZMKO 1939) Perjuangan Diplomasi untuk Pengakuan Prinsip Hukum Negara Kepulauan Wilayah Indonesia pada 1982/ vide UNCLOS 1982 : “Proklamasi ke-2” Pengakuan prinsip negara kepulauan setelah ada negara ke 60 yang meratifikasi UNCLOS 1982

Wilayah Kedaulatan dan Yurisdiksi NKRI

• – – – – Zonasi Wilayah NKRI – Terra Firma/ Dari tanah proyeksi kekuatan dimulai – – – Perairan Pedalaman Perairan Kepulauan Perairan Teritorial Zona Tambahan Zona Ekonomi Eksklusif Landas Kontinen Landas Kontinen Di Luar 200 NM

TIGA DIMENSI BATAS NKRI

Darat : RI-Malaysia : 1.900 km RI-PNG : l.k. 770 km RI-Timtim : 149,1 km sektor timur 119,7 km sektor barat Laut : (1) Batas Kedaulatan (Laut Teritorial) Malaysia, Singapura, PNG dan Timtim (2) Batas Yurisdiksi Zona Tambahan Malaysia & Filipina (3) Batas Landas Kontinen dan ZEE dengan 9 negara tetangga Udara : Dengan 10 negara tetangga

Daratan

OUTER SPACE AIRSPACE AIRSPACE

0 Nm 12 Nm 24 Nm ZONA EKONOMI EKSKLUSIF 200 Nm LAUT BEBAS 350 Nm Daratan LANDAS KONTINEN

KONFIGURASI WILAYAH YURISDUKSI MENURUT UNCLOS 1982

Antariksa OUTER SPACE Wahana antariksa AERO SPACE Dirgantara Ruang udara AIR SPACE Penerbangan Geostationair orbit ?

?

Earth

STATUS HUKUM RUANG DIRGANTARA

RUANG ANTARIKSA (WILAYAH KEPENTINGAN RUANG UDARA BEBAS ZONA LAUT TAMBAHAN 12 NM RUANG UDARA WILAYAH KEDAULATAN DARATAN RUANG UDARA LAUT TERITORI AL BEBAS

LEO = 100 – 450 KM MEO = 450 – 34.000 KM HEO = 34.000 – 36.000 KM

“ORBIT SATELIT GEOSTATIONER” SUATU ORBIT SIRKULER DI ATAS PADANG KATULISTIWA DIMANA SATELIT YANG DI TEMPATKAN DI ORBIT SIRKULER TSB. AKAN BERGERAK SEARAH DENGAN BUMI

DEKLARASI BOGOTA 1976

Y

12,82 % 33.979,07 KM

A A

Ket :

E Y D C B BUMI

A = Ruang Udara Nasional Indonesia B = Ruang Udara Bebas/Negara lain A, B, C, = Atmosfir Bumi

Y

D,E = Ruang angkasa (Bebas untuk kemanusiaan dan milik bersama Y = Orbit Geostationer (GS0)

Y

+ 35.871 KM 5.140 KM

Dasar Hukum Wilayah RI

Opini Umum

Indonesia TIDAK mempunyai UU Batas Wilayah Negara oleh karena itu lemah secara hukum !

Sejumlah UU Batas Wilayah NKRI dan Instrumen Hukum lainnya

I.

Undang – Undang Batas Wilayah NKRI Bersifat Umum II.

Undang – Undang Batas Wilayah NKRI Bersifat Khusus

Undang – Undang Batas Wilayah NKRI Bersifat Umum

• UU 4 / 1960 Tentang Titik Dasar Dan Garis Pangkal Negara Kepulauan : Semua Wilayah Darat dan Laut Di dalam garis pangkal adalah wilayah NKRI • UU 17 / 1985 Tentang Ratifikasi Konvensi Hukum Laut 1982

• UU NO. 6 / 1996 Tentang Perairan Nasional • UU NO 5/1983 Tentang ZEE • PP NO. 38 TAHUN 2002 Tentang Titik Dasar dan Garis Pangkal Negara Kepulauan

Undang–Undang Batas Wilayah NKRI Bersifat Khusus NO.

1.

2.

3.

4.

5.

SUBJEK/ JUDUL PERJANJIAN PERSETUJUAN. GARIS BATAS LANDAS KONTINEN RI MALAYSIA PERJANJIAN. GARIS BATAS LAUT WILAYAH.

PERSETUJUAN. GARIS BATAS DASAR LAUT TERTENTU (LANDAS KONTINEN) PERSETUJUAN. BATAS LANDAS KONTINEN NEGARA PIHAK MALAYSIA MALAYSIA AUSTRALIA THAILAND PERSETUJUAN. BATAS LANDAS KONTINEN TRILATERAL MALAYSIA DAN THAILAND TEMPAT/ TANGGAL PENANDA TANGANAN KUALA LUMPUR, 27 – 10 – 1969 STATUS PEMBERLAKUAN RATIFIKASI. KEPPRES NO. 89/ 1969 (05-11-1969).

KUALA LUMPUR 17-03-1970 CANBERRA 18-05-1971 BANGKOK 17-12-1971 KUALA LUMPUR 21-12-1971 RATIFIKASI. UU NO. 2 /1971 (10-03-1971) RATIFIKASI. KEPPRES NO: 42/ 1971 (01-07-1971) RATIFIKASI. KEPPRES NO: 21/ 1972 (11-03-1972) RATIFIKASI. KEPPRES NO: 20 /1972 (11-03-1972)

6.

7.

8.

9.

PERJANJIAN GARIS-GARIS BATAS TERTENTU ANTARA RI PNG PERSETUJUAN GARIS BATAS LANDAS KONTINEN 10.

PERSETUJUAN. BATAS BATAS LAUT TERTENTU (LANDAS KONTINEN) TAMBAHAN PERSETUJUAN 1971 PERJANJIAN GARIS BATAS LAUT WILAYAH PERSETUJUAN GARIS BATAS DASAR LAUT Australia SINGAPURA AUSTRALIA (PROTEKTOR PNG) INDIA THAILAND 11.

PERSETUJUAN PERPANJANGAN BATAS LANDAS KONTINEN THN 1974 INDIA 12.

PERSETUJUAN PENETAPAN TITIK PERTEMUAN TIGA GARIS BATAS & PENETAPAN GARIS BATAS LANDAS KONTINEN (TRILATERAL) THAILAND DAN INDIA Jakarta 9-10-1972 Keppres No.66 Tahun 1972 (04-12-1972) JAKARTA 25-05-1973 JAKARTA 12-02-1973 JAKARTA 08-08-1974 JAKARTA 11-12-1975 NEW DELHI 14-01-1977 NEW DELHI 22-06-1978 RATIFIKASI UU. NO. 7/1973 (08-12 1973) RATIFIKASI UU. NO.6/1973 (08-12 1973) RATIFIKASI KEPPRES NO. 51/1974 (25-09 1974) RATIFIKASI KEPPRES NO. 1/1977 (31-01 1977) RATIFIKASI KEPPRES NO. 6/1973 (08-12 1973) RATIFIKASI KEPPRES NO. 24/1978 (16-08 1978)

13.

14 PERSETUJUAN BATAS BATAS MARITIM DAN KERJASAMA TENTANG MASALAH-MASALAH YANG BERSANGKUTAN PERSETUJUAN. GARIS BATAS ZEE DAN DASAR LAUT TERTENTU PNG AUSTRALIA 15.

PERSETUJUAN. GARIS BATAS LANDAS KONTINEN VIETNAM JAKARTA 13-12-1980 RATIFIKASI KEPPRES NO. 21/1982 PERTH 16-03-1997 HANOI 26 JUNI 2003 BELUM BERLAKU KARENA MASIH BELUM DI RATIFIKASI BELUM BERLAKU KARENA MASIH BELUM DI RATIFIKASI

Wacana Perlunya UU Batas Wilayah NKRI

Analisis Pasal 25-E UUD 1945 “NKRI ADALAH SEBUAH NEGARA KEPULAUAN BERCIRI NUSANTARA DENGAN WILAYAH YANG BATAS-BATAS DAN HAK-HAKNYA DITETAPKAN DENGAN UNDANG-UNDANG”

Pasal 25 E UUD 1945 NKRI vis a vis Pasal 10 UU NO 24/2000 ttg Perjanjian Internasional Pasal 25-E UUD 1945 NKRI adalah sebuah negara kepulauan berciri nusantara dengan wilayah yang batas-batas dan hak-haknya ditetapkan dengan undang-undang” Pasal 10 UU NO 24/2000 Tentang Perjanjian Internasional “Pegesahan perjanjian internasional dilakukan dengan undang-undang apabila berkenaan dengan penetapan batas wilayah”

Perkembangan penjabaran amanat Pasal 25E –UUD 1945

• Pasal 25 E UUD 1945 NKRI adalah : Negara Kepulauan Batas dan Haknya Ditetapkan UU • • • • • Negara Kepulauan Diakui Hukum Internasional dan Diatur Dalam UU Nasional RI Prinsip-prinsip penetapan batas telah diatur dalam UU Batas Perairan Pedalaman dan Perairan Kepulauan telah diatur dalam UU Hak-hak NKRI sebagai negara kepulauan telah diatur dalam UU Batas terluar Laut Teritorial, ZEE dan Landas Kontinen Bilateral dan Trilateral sebagian besar telah ditetapkan dengan UU dan instrumen hukum lainnya

• R-UU Batas Wilayah NKRI – Wilayah Yang Akan Diatur ?

• • Wilayah Darat ? • Wilayah Pulau Terluar ?

• • Wilayah Perairan Pedalaman ?

Wilayah Perairan Kepulauan ?

Wilayah Laut Teritorial, ZT, ZEE dan LK?

– Batas Yang Akan Diatur ?

• Batas Yang Sudah Diperjanjikan dengan UU?

• Batas Yang Belum Diperjanjikan?

Implikasi UU Batas Wilayah NKRI Terhadap Batas Yang Belum Diperjanjikan: – Indonesia secara sepihak menentukan sendiri garis batas wilayahnya. Bertentangan Dengan UU 17/1985 yang menegaskan garis batas ditetapkan melalui perjanjian, bukan secara sepihak.

– Semua perundingan penetapan perbatasan

HARUS DIHENTIKAN

karena Pemri tidak mungkin merundingkan posisi garis batas yang sudah digariskan dan diundangkan oleh DPR.

– Aparat penegak hukum di perbatasan darat dan laut (TNI-AD dan Polisi di darat dan TNI-AL di laut) harus siap menegakkan garis batas yang ditentukan DPR, dengan KONSEKUENSI ADANYA KONFLIK tersebut.

dengan negara tetangga yang tidak mengakui garis batas – Negara tetangga akan menolak berunding dengan Indonesia dalam setiap materi perjanjian yang menyebutkan wilayah aplikasi perjanjian seperti perjanjian udara, perjanjian investasi, penghindaran pajak berganda.

Persepsi Ancaman Terhadap Pulau- Pulau Terluar

• Pulau Terluar Tidak Di luar. Pulau Terluar ada di dalam batas laut teritorial. Dasar Hukum: UU 17/1985 dan PP 38/2002 dan UU No 43 ttg Wilneg • Pulau Miangas, Marore, Marampit di Kabupaten Sangihe Talaud, Sulawesi Utara – Kekhawatiran perlu pencerahan – Filipina mengakui kedaulatan Indonesia – Terdapat infrastruktur pemerintahan: Pemda, TNI AD/AL, Polri, Sekolah

• Pulau Terluar Tidak Bernama? – Semua Pulau Terluar Bernama, yakni: NO.

NAMA PULAU TITIK DASAR PENDUDUK PERBATASAN

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

P. RONDO P. BERHALA P. NIPA P. SEKATUNG P. MARORE P. MIANGAS P. FANI P. FANILDO/MAPIA P. BRAS/MAPIA P. BATEK TD.177

TD.184

TD.190 & 190A TD. 030B TD. 055 TD. 056 TD. 066 TD. 072 TD. 072A X X X X

V V

X X

V

X INDIA MALAYSIA SINGAPURA VIETNAM PHILIPINA PHILIPINA PALAU PALAU PALAU TIMOR TIMUR

Pulau - Pulau Tak Bernama

• • • Lokasi: Di dalam perairan kepulauan Relevansi terhadap perbatasan?

Relevansi terhadap klaim negara lain?

• Kebijakan Penamaan / Toponimi

BEBERAPA MASALAH DALAM PENANGANAN MASALAH PERBATASAN • • KETIADAAN FORUM KOORDINASI PENANGANAN MASALAH PERBATASAN Dulu ada Pankorwilnas PENANGANAN MASALAH PERBATASAN: PENDEKATAN BERSIFAT SEKTORAL • PEMAHAMAN PERMASALAHAN PERBATASAN

BORDER DIPLOMACY

PELAKSANAAN POLUGRI DALAM RANGKA PENANGANAN MASALAH PERBATASAN YANG MENCAKUP PENETAPAN BATAS WILAYAH NEGARA DARAT – LAUT SERTA MANAJEMEN BERBAGAI MASALAH PERBATASAN YANG BERDIMENSI INTERNASIONAL

PR PENENTUAN BATAS : DEMARKASI BATAS DARAT DAN DELIMITASI BATAS LAUT

Batas Darat (1) RI-Malaysia (2) RI-Timtim

Laut (1) Batas Kedaulatan Berupa Batas Laut Teritorial: Malaysia, Singapura, Filipina, dan Timtim (2) Batas Yurisdiksi ZEE: India, Thailand, Malaysia, Filipina, Palau, Timtim (3) Batas Yurisdiksi Landas Kontinen: Malaysia, Filipina, Palau, Timtim

PRIORITAS PERUNDINGAN

• – Darat Timtim – – Kaltim – Sabah Kalbar – Serawak • Laut – Singapura – – RI-Malaysia – RI-Palau – RI-Filipina RI-Timtim

BORDER DIPLOMACY DALAM MANAJEMEN PERBATASAN

• • • • PENDEKATAN PERBATASAN SBG KAWASAN JENDELA LARANGAN PERMANEN EKSPOR PASIR KE SINGAPURA • MASALAH LIMBAH B3 PENERAPAN KEBIJAKAN NASIONAL TENTANG SELAT MALAKA ILLEGAL LOGGING, ILLEGAL ENTRY,ILLEGAL TRADE, ILLEGAL HUMAN TRAFICKING • PENGATURAN RIVER MANAGEMENT DI KAWASAN PERBATASAN RI-TIMTIM

KONSENSUS DASAR BANGSA INDONESIA

• • BHINNEKA TUNGGAL IKA PERSATUAN-KESATUAN- INTEGRASI NASIONAL – NKRI ( NKRI HARGA MATI ? ) • PANCASILA • UUD 1945 (AMANDEMEN ?) • PRINSIPS NEGARA KEPULAUAN

AZAS ARCHIPELAGO/ ARCHIPELAGO PRINCIPLE 35 1.ARCIPELAGUS,ITALIA ,ABAD TENGAH, ARCI= PEN TING, PELAGUS =LAUTAN,ARCIPELAGUS =LAUT TERPENTING,VIDE 1268 PERJANJIAN REPUBLIK VENESIA DGN RAJA MICAEL PALAEOLOGUS,LAUT AIGEA ADALAH LAUT TERPENTING 2. BKBANG MENJADI PENGERTIAN ARC(H)IPELAGO ADALAH WILLA DGN PULAU DIDLMNYA MRPKN SATU KESATUAN UTUH,BARAT/INGGRIS ARCHIPELAGO= KUMPULAN PULAUS 3. AZAS ARCHIPELAGO, HIMPUNAN PULAU SATU KATA GORI ADALAH SATU KESATUAN YG UTUH LAUT DISEKITARNYA ADALAH PEMERSATU

NEGARA KEPULAUAN NEGARA NUSANTARA APA KETERKAITANYA

4. LAHIR KONSEPSI KEWILAYAHAN RI BERUPA NEGARA KEPULAUAN YANG WILRAT, WILLA DAN WILUDNYA MRPKN SATU KESATUAN YG UTUH,MERUPAKAN PENGERTIAN YANG UNIVERSAL DAN BERLAKU PULA BAGI FIJI,BAHAMA,NORWEGIA,FILIPINA 5. WAWASAN NUSANTARA YG PENGERTIANNYA DIKUKUHKAN BDSK TAP MPR/IV /1973 ,BAB II HRF E WAWASAN NUSANTARA MENDASARI LAHIRNYA NEGARA NUSANTARA SCR POL/KUM (HANYA INDONESIA),SERING TIMBUL KERANCUAN NEGARA NUSANTARA IDEM DGN WASANTARA 6. PERJUANGAN INA DIDUNIA INTERNASIONAL DLM HUKLA SEBENARNYA MEMPERJUANGKAN PRINSIPS NEGARA NUSANTARA/NEGARA KEPULAUAN,BUKAN MEMPERJUANGKAN WASANTARA

JOHN CRAWFORD,THE HISTORY OF THE INDIAN ARCHIPELAGO,EDINBURG 1820 INDIAN ARCHIPELAGO=WILAYAH KEPULAUAN/GUGUSS KEPULAUAN DARI ANDAMAN SP KEP MARSHALL HINDIA BLD=NEDERLANDSCH OOST INDISCHE ARCHIPEL 36 PROF ADOLF BASTIAN,INDONESIEN ONDER DIE INSELN DES MALAYISCHEN, BERLIN 1884 J.R. LOGAN,JOURNAL OF THE INDIAN ARCHIPELAGO AND EAST INDIA,1950 ISTILAH INDONESIA SBG KONSEP KEWILAYAHAN,SOSBUD,POLITIK, HUKUM, NEGARA BANGSA/NS

37 MAHKAMAH INTERNASIONAL DLM SENGKETA PERIKANAN LAUT ANGLO-NORWEGIAN FISHERIES CASE,1951,MEMBENARKAN NORWEGIA MENARIK BASE LINE UTK MEMELIHARA KESATUAN PULAUSNYA SESUAI TEORI/PRINSIPS ARCHIPELAGO.

PRINSIPS INI JUGA DIPRAKTEKAN DIGUGUS PULAU GALAPAGOS/ EQUADOR, DOKTRIN TRUMAN 28 SEPT 1928,MELIPUTI PENGAMANAN WIL. PEM BIAKAN IKAN DILUAR WIL AS,YG MERUPAKAN PENERUSAN PANTAI AS TUNDUK PD JURISDIKSI DAN KEKUASAN AS(TEORI/PRINSIP PRO LONGATION OF THE LANDMASS) EQUADOR, CHILI,PERU MENGEMBANGKAN PRINSIP/THEORI BIOMA NEGARA ECP YANG KONTUR PANTAINYA CURAM MENYATAKAN ADA SATU KESATUAN SIKLUS KEHIDUPAN MENJANGKAU JARAK 200 MIL KEARAH LUAR( HABITAT DARAT,BURUNG,IKAN ANJOVIS )

PANDANGAN HOLISTIK INDONESIA

WADAH I S I TATA LAKU

* NEG. KESATUAN RI BDSK PS & UUD ‘45 BERWILAYAH NUSANTARA * PEM. IND YG DEMOKRATIS BDSK PS DAN UUD ‘45 * BGS IND. YG MERDEKA B’DAULAT DAN B’SATU ADIL DAN MAKMUR * KEHIDUPAN B’MASY. B’BGS. B’NEG BDSK PANCASILA DAN UUD ‘45 * SISTEM NAS YG T’PADU B’SATU, ULET DAN TANGGUH SESUAI WASANTARA DAN TANNAS * KUM NAS YG MENGABDI KPD TING NAS * BHINNEKA TUNGGAL IKA * KESATUAN- PERSATUAN * SELARAS, SERASI, SEIMBANG ANTARA INDIVIDU, GOL. BGS, NEGARA,ANTAR NEG/BANGSA

WASANTARA SATU KESATUAN BERLANDASKAN

IDEOLOGI PANCASILA SBG IDEOLOGI NEG.

ALAT PEMERSATU PANDANGAN, PEGANGAN, TINJAUAN & CARA HIDUP BANGSA INDONESIA

POLITIK TATA KEHID. KE BGS.AN BDSK DEM. PANCASILA POL. BEBAS - AKTIF ANTI KOLONIALISME & IMPERIALISME

EKONOMI TATA EK. DISUSUN BDSK EK. RAKYAT . PEMERINTAH . SWASTA . KOPERASI PEMERATAAN PEMB. DI SLRH ASPEK KEHID

39 •

SOSBUD TATABUDAYA NAS. YG BHINEKA TUNGGAL IKA KEPRIBADIAAN NAS.

TOLERANSI HIDUP SECARA HARMONIS, SELARAS, SERASI, SEIMBANG

HANKAM ANC. THD SATU WIL. MRPKAN ANC, KPD SELURUH NEG KAM & STAB. NAS

SURTA LAUT

DEKLARASI JUANDA 57 UU NO. 4/PRP 1960 UNCLOS 1982 UU NO. 17/1985

* 12 MIL LAUT TERITORIAL * 200 TTK KOORDINAT * 196 GRS PANGKAL LURUS (STRAIGHT BASE LINE) * PANJANG 8069, 8 MIL * PANJANG GARIS PANGKAL TIDAK MELEBIHI 100 MIL * 3 % JUMLAH DPT LBH DARI 125 MIL * 5 MACAM GARIS PANGKAL MNRT KONVESI **

NORMAL BASE LINE ** STRAIGHT BASE LINE ** ARCHIPELAGIC BASE LINE ** LOW TIDE ELEVATION LINE ** CLOSING LINE

SURVEY DISHIDROS TNIAL 1996 (TIM-TIM SDH/MSH BAGIAN NKRI) w JUMLAH TTK DASAR = 233 (BASE POINT) w JUMLAH GARIS PANGKAL = 233-2 = 231( BASE LINE) w ARCHIPELAGIC(STRAIGHT) BASE LINE = 166 w STRAIGHT BASE LINE = 52 w NORMAL BASE LINE = 13 PERBEDAAN JUMLAH ANTARA UU NO. 4/PRP 60 DAN UU NO. 17/1985 (200 – 233)

KARENA

A.

B.

C.

UU NO. 4/PRP 1960 POINT TO POINT THEORY, KONVENSI GABUNGAN SESUAI CONTOUR GEO UU 4/PRP 60 GUNAKAN PETA SKALA KECIL ADA YANG TAK PAS MASUKNYA TIM-TIM.