Teknik Gempa 07 Analisis Struktur Gempap

Download Report

Transcript Teknik Gempa 07 Analisis Struktur Gempap

Analisis Struktur
dengan Catatan Riwayat
Gempa
Teknik Gempa
DIII Teknik Sipil
Jurusan Pendidikan Teknik Sipil dan Perencanaan
FT - UNY
Pendahuluan
Desain
Struktur
Bangunan
???
Mengetahui perilaku
Saat menerima beban
Besaran dimensi rencana
Agar mampu memberikan
Tahanan yang cukup
Jenis Beban :
-Beban Mati
-Beban Hidup
-Beban Angin
-Beban Gempa
-dsb
Analisis Struktur
Bangunan
Perlu Alat
Bantu
Perlu Idealisasi struktur
dan idealisasi beban
Idealisasi Struktur
• Struktur perlu
diidealisasikan dalam
bentuk matematis agar
mudah untuk dianalisis.
• Model matematis
digunakan untuk
memberikan sebuah
gambaran tentang
perilaku struktur secara
umum.
• Pemodelan ini mutlak
diperlukan sebab sudah
dianggap sebagai alat
bantu yang layak.
Idealisasi Beban
• Beban harus diidealisasikan sedemikian
rupa sehingga menyerupai dengan
keadaan sesungguhnya, tapi tidak
mengurangi keandalannya terhadap
model matematik.
• Beban-beban yang bekerja harus mampu
diidentifikasikan dengan baik.
Beban Gempa
• Merupakan salah satu jenis beban luar yang
bekerja pada struktur bangunan.
• Bekerja mirip seperti beban angin yakni tegak
lurus arah ketinggian bangunan.
• Berasal dari gerakan tanah di bawahnya.
Metode Analisis
• Ada beberapa metode analisis untuk
struktur bangunan yang menerima beban
gempa, antara lain :
– Metode Statik Ekivalen
– Metode Respon Spektrum
– Metode Riwayat Gempa
Analisis Metode Statik
Ekivalen
• Merupakan metode
penyederhanaan dari
analisis dinamik.
• Beban gempa yang
bekerja diasumsikan
sebagai beban titik
yang bekerja pada
tiap lantai.
• Besaran gaya gempanya
merupakan fungsi dari
beberapa hal, antara lain
: jenis struktur, tingkat
kepentingan struktur,
faktor daktilitas, berat
bangunan, faktor
keutamaan struktur dan
lokasi bangunan.
• Valid digunakan, sebab
didasarkan pada analisis
statik.
Analisis Respon Spectra
• Merupakan plat respon maksimum
(perpindahan, kecepatan, percepatan
maksimum sataupun besaran yang diinginkan)
dari fungsi beban tertentu untuk semua
kemungkinan.
• Asal mula diperolehnya dari catatan-catatan
rekaman gempa (accelerogram) pada suatu
daerah tertentu.
• Daerah yang berbeda akan memiliki catatan
rekaman gempa yang berbeda, sehingga akan
memiliki respon spektra yang berbeda-beda
pula.
Chinese 2002
NZS4203 1992
Italian Ordinanza 3274
IBC 2000
Analisis Riwayat Waktu
(time history analysis)
• Merupakan sebuah daftar waktu dan nilai fungsi
yang diasumsikan muncul pada jarak interval
yang sama.
• Nilai-nilai fungsi pada fungsi riwayat waktu
merupakan nilai-nilai percepatan tanah.
Contoh Hasil Analisis
Respon Spectra
Time History Analysis
Time History Analysis
Thank you very much…
Any comment, please?